Article
Sabre Indonesia di SilkAir Travel Fair Makassar
Makassar, 22 Agustus 2016, Sabre Indonesia ikut berpartisipasi dalam SilkAir Travel Fair di Makassar. Acara yang disponsori oleh BCA ini diadakan di Trans Mall Makassar pada tanggal 19 – 21 Agustus 2016 dengan melibatkan 12 Travel Agent di Makassar dan sekitarnya. Sabre Indonesia sendiri turut serta sebagai official GDS dengan menugaskan 2 orang customer support selama pameran berlangsung.
Tercatat lebih dari 61 perangkat baik berupa PC maupun laptop terinstall system Sabre pada acara ini. Selama tiga hari pameran Sabre Indonesia juga mencatat lebih dari 1.247 tiket SilkAir terjual selama pameran berlangsung. Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi Sabre Indonesia
Related Articles
-
Sabre Airline Partners – Joint Promotion Festival 2021
Parade Special Fares Hanya di Sabre Periode Promosi : Februari – 30 September 2021 | *Syarat & ketentuan berlaku Syarat & Ketentuan : 1. Periode promosi berlaku mulai Februari 2021 sampai dengan Desember 2021 2. Berlaku untuk seluruh Travel Agent IATA pengguna Sabre di Indonesia 3. Hadiah berupa insentif senilai USD 0,16 /ticket issued dan akan diberikan satu bulan setelah periode berakhir 4. Ticket issued yang akan diberikan insentif adalah ticket yang melebihi target yang sudah ditetapkan untuk masing – masing travel Agent 5. Untuk mengetahui target yang ditetapkan, Travel Agent dapat menghubungi Team Sales Sabre Indonesia atau mengirimkan email ke Marketing@sabretn.co.id 6. Semua keputusan dari Sabre Indonesia tidak dapat diganggu gugat 7. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sabre Indonesia, pada nomor telepon 021-27535399 atau mengirimkan email … READ MORE
-
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2023 PT Sabre Travel Network Indonesia
Pada hari Rabu, 26 Juni 2024, PT Sabre Travel Network Indonesia atau Sabre Indonesia menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di ruang Auditorium Management Building Garuda Indonesia. Acara ini menjadi sorotan penting dalam kalender perusahaan, menandai momen kunci dalam perjalanan strategis dan pertumbuhan Sabre Indonesia. Acara RUPS ini dihadiri secara langsung oleh Direksi Garuda Indonesia sebagai Pemegang Saham Mayoritas yaitu Bapak Irfan Setiaputra selaku Direktur Utama Garuda Indonesia, Ibu Enny Kristiani selaku Direktur Human Capital & Corporate Service Garuda Indonesia dan juga Bapak Prasetio Direktur Keuangan & Manajemen Resiko. Selain itu, Sabre Asia Pacific Pte Ltd selaku Pemegang Saham dihadiri oleh Ibu Chin Yaa Khim yang hadir secara virtual. Acara ini dipimpin secara langsung oleh Ibu Mitra Piranti selaku Komisaris Utama Sabre Indonesia. RUPS kali ini membahas beberapa agenda penting yang akan mempengaruhi arah masa depan Sabre Indonesia. Mulai dari evaluasi kinerja tahun lalu, hingga rencana strategis untuk tahun mendatang. Sabre Indonesia terus berupaya untuk memberikan solusi terbaik bagi industri perjalanan dan pariwisata. Dengan dukungan dari Garuda Indonesia dan Sabre APAC, Sabre Indonesia optimis dapat terus tumbuh dan memberikan kontribusi positif bagi industri global distribution system … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Program Promosi Sabre Book and Drive Season 2 Periode Juli – Agustus 2017
Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive season 2 periode Juli – Agustus 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 3 Oktober 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 25 (dua puluh lima) gram : Aptri Qonaah dari BAYU BUANA NCD Oktaviani Andah dari GOLDEN RAMA TANAH ABANG Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 10 (sepuluh) gram : Eva Dianasari dari BAYU BUANA BOGOR Alwi Sanjaya dari SANJAYA MELIA WISATA Yayuk Sardiwatin dari MY DUTA TOUR Kevin Wantah dari STAR EXPRESS TOUR & TRAVEL Sharlly dari CHAN BROTHER Febri Siahaan dari STURDY TOUR & TRAVEL Ben Makri dari RENA TOUR & TRAVEL Daniel Oktavianus dari OMEGA TOUR & TRAVEL Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 5 (lima) gram : Fitri dari PT LANGIT INDAH NUSANTARA Imam Santoso dari KAHA HOLIDAY INTERNATIONAL Meilissa C dari ANTA EXPRESS WAHIDIN S. UPG Jernis dari NOVA TARUNA WISATA Andayani Wuri dari MBC TRAVEL SERVICES Uus Abdussalam dari TRAVEL WHOLESALE CENTER (TWC) Juli Anggraeni dari FELIA TOUR Wita dari WANAWISATA ALAM HAYATI Siska Ikawati dari BAYU BUANA BPN Suharni Nasution dair JENDELA TOUR Amriza dari HIS TOUR & TRAVEL Johanis Mangundang dari AMANDA TRAVEL Indri dari FORTUNE TRAVINDO Lisa Ong dari LISA JAYA TOUR & TRAVEL Imel dari SAKURA DEWATA TOUR & TRAVEL Amelya Sufyar dari MEI INDAH LESTARI Sutisna dari JAKARTA EXPRESS-SUNTER MALL Christina dari SAKURA TOUR &TRAVEL Fahrina dari MASINDO TOUR & TRAVEL Mica dari CHAN BROTHERS TOURS & TRAVEL Suherman dari NUSARAYA INTERNATIONAL TOUR Yopi dari AEROTRAVEL H.O Lim dari SURYAMAS MITRA SUKSES Jenny Dumora dari AIRA TRAVEL Yuda Widarjati dari FAJRUL ESQ TOUR Inez Trimiryani dari STURDY TOUR & TRAVEL Ririn dari WISATA MANCANEGARA NUGRAHA GUNTUR Anjasmara dari GOLDEN RAMA TANAH ABANG Endah Yuliati dari INDAH TOUR SEMARANG Kartika dari GOLDEN RAMA KELAPA GADING Edi dari DHARMA UTAMA METRASCO Maya dari PRICE SMART TOUR & TRAVEL Ming-Ming dari MURNI KALIANYAR Maria Then dari BERKAT ANUGERAH WISATA Andre Kaligis dari LIMBERS TOURS & TRAVEL Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia hadiah utama 1 unit Mobil Honda HR-V, 4 unit Logam Mulia seberat 25 gram, 16 unit Logam Mulia seberat 10 gram, dan 70 unit Logam Mulia seberat 5 gram untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre … READ MORE
-
Ratusan Keping Emas dan Satu Mobil Honda HR-V Dari Sabre Indonesia
Jakarta, 17 Juli 2017. Setelah sukses di season sebelumnya, PT Sabre Travel Network Indonesia kembali menggelar program Book and Drive season 2 dengan hadiah yang lebih banyak dan menarik. Tersedia ratusan emas dan Grand prize 1 unit mobil honda HR-V. Program yang ditujukan untuk para travel consultant ini, berlaku mulai tanggal 1 Juli sampai dengan 31 Desember 2017. Para travel consultant yang sudah menggunakan sistem Sabre, bisa terus melakukan booking melalui sistem tersebut yang nantinya akan mendapatkan poin. Dari poin yang didapatkan akan diakumulasi dan diundi setiap 2 bulan sekali. Dikutip dari Direktur PT. Sabre Travel Network Indonesia Bapak Deny Fajar Arianto menilai bahwa acara ini sebagai bentuk apresiasi untuk para travel consultant, beliau mengatakan, “Melihat antusias yang tinggi dari travel consultant pada periode sebelumnya, Sabre Indonesia akan menggelar event serupa. Sebuah perusahaan travel yang sukses tidak akan pernah terlepas dari adanya travel consultant yang terus bekerja keras dan selalu mengupdate teknologi GDS terbaru. Oleh sebab itu, program ini kami selenggarakan sebagai bentuk apresiasi dan dukungan Sabre Indonesia terhadap para travel consultant.” Dalam Grand launching program yang diselenggarakan di Emerald Ballroom Redtop hotel Jakarta dihadiri oleh ratusan travel consultant dari berbagai travel agent. Acara ini sebelumnya diisi dengan kegiatan produk seminar yang memperkenalkan produk-produk terbaru dari PT. Sabre Travel Network Indonesia, seperti Sabre E-ticket Report dan Internet Booking Engine (IBE) Electra yang menjadi solusi online dari Sabre untuk para travel agent, acara juga dimeriahkan dengan penampilan para dancer yang menambah semangat para peserta serta para peserta yang beruntung juga mendapatkan doorprize berupa voucher jutaan rupiah, TV LED, Handphone, dan Camera Mirrorless. ************ Sabre Travel Network Indonesia merupakan perusahaan penyedia sistem perjalanan terbesar di Indonesia yang menguasai lebih dari 67% market share GDS di Indonesia. Sabre Travel Network Indonesia sebagai perusahaan pemasaran nasional berperan untuk memperkokoh kedudukan Sabre Travel Network di kawasan Asia Pasifik, yaitu dengan menyediakan pelatihan, bantuan teknik, helpdesk, dan pemasaran untuk melayani dan memberikan informasi mengenai produk yang disediakan oleh sistem Sabre. Saat ini kepemilikan saham Sabre TN Indonesia dibagi atas Garuda Indonesia sebesar 95% dan Sabre Travel Network APAC sebesar 5%. Sabre Indonesia mengoperasikan 4 kantor cabang di Jakarta, Medan, Surabaya dan Denpasar, dengan kantor cabang Jakarta berlokasi di Jl. Mampang Prapatan Raya no.93, Jakarta Selatan. Sebelum berganti nama menjadi Sabre Indonesia, semula kami dikenal sebagai Abacus Indonesia. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Marketing Communication PT. Sabre Travel Network Indonesia Telpone : 021 27535399 Email : … READ MORE
-
Sosialisasi Sabre Training
Dalam rangka menyediakan pelatihan yang bisa diakses secara online dengan mudah dan fleksibel oleh semua pengguna Sabre, maka Sabre Indonesia menyediakan akses pelatihan online bernama Sabre Training, atau yang sebelumnya dikenal dengan Sabre Personal Trainer. Sabre Training akan memberikan kemudahan dan fleksibilitas bagi pengguna Sabre yang ingin mendapatkan berbagai pelatihan berkenaan dengan sistem Sabre, baik untuk meningkatkan kemampuan penggunaan ataupun penyegaran pengetahuan atas sistem Sabre. Untuk dapat mengakses Sabre Training, silahkan masuk melalui Sabre Central dengan mengakses URL : https://central.sabre.com/s/ . Silahkan menggunakan Sine in, Password dan PCC yang sama dengan yang selama ini digunakan untuk login Sine in ke Sabre Red Workspace. Informasi lebih lanjut mengenai Sabre Central silahkan menghubungi customer support kami di Telp. 021 27 5353 88 atau Email kami di … READ MORE
-
Jaya Avianto Menjabat Sebagai Direktur Sabre Travel Network Indonesia
Berdasarkan Keputusan Pemegang Saham di Luar Rapat Umum Pemegang Saham PT Sabre Travel Network Indonesia pada tanggal 24 Nopember 2022, Jaya Avianto diberikan amanah oleh Pemegang Saham Sabre Indonesia sebagai Direktur. Sebelum ditunjuk sebagai Direktur Sabre Indonesia, beliau berpengalaman selama lebih dari 32 tahun berkarir di PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, khususnya dalam bidang Airline Services. Selama menjabat sebagai Vice President Business Support & General Affairs PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk, Beliau banyak diberikan special assignment diantaranya terlibat aktif dalam proses restrukturisasi dan transformasi PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, Head of Tingkat Komponen Dalam Negeri Corporate Project di tahun 2022, Head of Pasar Digital (PADI) Corporate Project di tahun 2020-2022 serta assignment-assigment lainnya. Dengan latar belakang Pendidikan Magister Management, serta pengalamannya berkarir di PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk selama lebih dari 32 tahun, beliau dipercaya untuk membawa Sabre Indonesia memperluas jaringan serta menjaga eksistensi Sabre Indonesia dipersaingan bisnis Global Distribution Systems (GDS) di … READ MORE
-
Langkah Mudah Instal Sabre WorkSpace 360 Sendiri!
eNewsletter Edisi 4, 2021 Berikut adalah cara mudah Instalasi Sabre Workspace 360 dengan langkah-langkah berikut. Segera lakukan instalasi Sabre WorkSpace 360 baru yang dapat Anda lakukan sendiri. Caranya mudah, klik link berikut ini InstallerSR360 untuk di download Jalankan file installer Sabre Workspace tersebut. Kemudian login menggunakan SIGN IN,Password dan PCC Sabre Anda, ikuti sampai selesai Jika belum ada LNIATA /addresss SR360. Kami akan memberikan LNIATA sesuai SIGN IN dan PCC Travel Agent yang Anda gunakan. “Sebelum melakukan instalasi SR360, siapkan terlebih dahulu LNIATA atau address SR360 Anda”. Hubungi Technical Support apabila ada pertanyaan lebih lanjut. [Telp. 021 27 53 53 88 ext 2 atau Email : technical@sabretn.co.id] … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Joint Promotion Sabre Turkish Airlines
Sabre Indonesia bekerja sama dengan Turkish Airlines mengadakan program joint promotion pada periode Maret – Juli 2018. Program yang ditujukan untuk para Travel Consultant ini, berhadiah Grand Prize Paket Liburan ke Istanbul, Turki dan hadiah bulanan berupa voucher belanja. Hadiah tersebut diberikan berdasarkan perolehan point tertinggi yang didapatkan dari setiap booking & Issued Turkish Airlines melalui Sabre. Dengan berakhirnya periode program, berikut nama para pemenang hadiah utama yang memiliki point tertinggi : Pipit Pitrianingsa dari Visi Travel Leisure Elvi Ael dari Formasi Agus Gunawan dari Bayu Buana Desy ADS dari Padi Tour Suharni Nasution dari Jendela Tour Selamat kepada para pemenang! Hadiah akan diberikan langsung kepada para pemenang di bulan Agustus 2018. Hadiah paket liburan sudah termasuk* : Tiket Turkish Airlines PP Jakarta – Istanbul Hotel dan Akomodasi selama 3 Hari 2 Malam Pocket Money sebesar Rp. 2.000.000. *Syarat dan ketentuan … READ MORE