Article
Sabre Travel Consultant Gathering dan Reward Presentation

Pada Selasa, 13 Oktober kemarin, Sabre Indonesia mengadakan acara Travel Consultant Gathering dan Reward Presentation di Pisa Cafe, Menteng – Jakarta. Acara diawali dengan sambutan yang diberikan oleh Managing Director PT Sabre Ind onesia, Bapak Deny Fajar Arianto. Pada sambutan tersebut, Bapak Deny juga menginformasikan bahwa program reward untuk Travel Consultant akan diadakan kembali oleh Sabre Indonesia dengan hadiah yang lebih menarik.
Selain itu, tim produk Sabre memberikan informasi kepada para Travel Consultant yang hadir bahwa Sabre akan meluncurkan New Sabre Red Workspace, dimana New SRW tersebut akan semakin mempermudah para Travel Consultant dalam melakukan Booking dan Issued melalui GDS Sabre Indonesia.
Pada acara ini Sabre juga mengundang pemenang Hadiah Utama dan para pemenang Logam Mulia Sabre Book and Drive season 2 untuk diberikan hadiah secara simbolis. Menariknya, pada saat mengundang pemenang, Sabre tidak menginformasikan hadiah yang didapatkan, sehingga pemenang baru tahu hadiah apa yang mereka dapatkan pada saat diumumkan di acara Travel Consultant Gathering tersebut. Hal ini membuat sejumlah pemenang terkejut, terlebih untuk pemenang Grand Prize 1 Unit Mobil Honda HR-V (Viyanti Mala dari Andromeda yang sampai sempat tidak sadarkan diri pada saat menerima hadiah.
Setelah pengumuman pemenang, Acara semakin seru pada saat MC mengajak rekan-rekan Travel Consultant untuk ikut berpartisipasi memainkan beberapa games yang dipadu oleh mereka. Selain itu, Sabre juga memberikan hadiah kepada peserta yang menggunakan dress terbaik, dan acara ditutup dengan pemberian doorprize kepada para peserta Travel Consultant Gathering yang beruntung.
Related Articles
-
Sabre Indonesia Bagi-bagi Hadiah Untuk Agent Peserta ASTINDO FAIR 2016
Jakarta, 28 Maret 2016. Sebagai bentuk apresiasi kepada para pengguna Sabre Red WorkSpace di ASTINDO FAIR 2016, Sabre Indonesia menggelar program lucky draw dan lucky dip khusus untuk para pengguna Sabre selama pameran berlangsung. Cukup dengan issued tiket promo ASTINDO FAIR melalui Sabre Red WorkSpace, para pengguna Sabre berkesempatan mendapatkan hadiah berupa voucher belanja dan hadiah langsung lainnya. Travel agent pengguna Sabre nampak antusias karena setiap hari dapat membawa pulang hadiah menarik dari Sabre Indonesia. Selain memberikan hadiah, Sabre Indonesia juga menyediakan perangkat dan tenaga customer services untuk memberikan kemudahaan dan memastikan kelancaran pengguna Sabre di ASTINDO FAIR 2016. ASTINDO FAIR 2016 berlangsung selama 3 hari mulai 25 – 27 Maret 2016 di Assembly Hall, Jakarta Convention Center, Indonesia. Diikuti oleh 13 Maskapai internasional yang seluruhnya terhubung dalam jaringan Sabre Red Workspace, para travel agent pengguna Sabre dapat dengan mudah mengakses harga promo airlines yang ditawarkan. Selama 3 hari penyelenggaraan, ASTINDO FAIR nampak dipadati pengunjung yang ingin berburu tiket dan paket perjalanan, hal ini juga terlihat dari meningkatnya penjualan para Travel agent pengguna Sabre dari hari pertama hingga hari terakhir ASTINDO FAIR 2016. Klik di sini untuk melihat photo-photo penyelenggaraan ASTINDO FAIR … READ MORE
-
Selamat Datang Capt. Wamildan Tsani Panjaitan sebagai Direktur Utama Garuda Indonesia
Kami mengucapkan selamat kepada Bapak Wamildan Tsani Panjaitan atas amanah barunya sebagai Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mulai 15 November 2024. Kami yakin di bawah kepemimpinan Bapak Wamildan, Garuda Indonesia dan Garuda Indonesia Group akan terus melangkah maju, menjaga keunggulan baik sebagai national flag courier maupun sebagai entitas bisnis yang handal. Sukses selalu, Bapak Wamildan, dalam menjalankan tugas dan tanggung … READ MORE
-
Royal Brunei Airlines Gelar Joint Workshop Bersama Sabre Indonesia
Jakarta, September 29, 2016. Royal Brunei Airlines bersama Sabre Indonesia menggelar Joint Workshop di Ballroom, JW. Luwansa Hotel pada tanggal 27 September 2016 lalu. 45 appointed agent Royal Brunei berpartisipasi dalam workshop kali ini. Jefta Partogi, Sales Manager Royal Brunei Airlines memberikan presentasi mengenai produk dan layanan terbaru Royal Brunei, tidak hanya itu Jefta juga memperkenalkan berbagai destinasi wisata yang terdapat di negara yang terkenal karena kemakmurannya dan ketegasan dalam melaksanakan syariat Islam, Brunei Darussalam. Sementara Sabre memanfaatkan kesempatan yang diberikan dengan memberikan helpdesk presentation terkait Royal Brunei Airlines dan mensosialisasikan program marketing lainnya. Sabre and Royal Brunei juga mengumumkan joint promosi terbatas untuk Royal Brunei appointed agent, dimana mereka berkesempatan mendapatkan insentif untuk setiap incremental tiket, selama periode promosi 1 September hingga 31 October 2016. Program inipun berlaku hanya untuk issued tiket melalui Sabre Redworkspace. Silahkan hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih … READ MORE
-
Pisah Sambut dan Serah Terima Jabatan Dewan Komisaris PT Sabre Travel Network Indonesia
PT Sabre Travel Network Indonesia mengadakan acara pisah sambut Komisaris Utama ke Dewan Komisaris di Rooftop Sabre Indonesia pada Jumat, 12 Juni 2020. Serah terima jabatan dilaksanakan antara Bapak Tengku Burhanuddin sebagai Komisaris Utama sebelumnya dengan Bapak Aryaperwira Adileksana sebagai Komisaris Utama yang baru serta penyambutan Bapak Tumpal Manumpak Hutapea sebagai anggota Dewan Komisaris. Pada kegiatan tersebut, turut hadir Managing Director Sabre Indonesia Bapak Deny Fajar, VP. Marketing & Business Development Ibu Sakti Prameswari, VP. Human Capital Bapak Putra Fajar Nugraha, VP. Finance Bapak Firal Ariyadi, dan segenap jajaran manajemen serta karyawan lainnya. Selain itu, beberapa mitra Sabre Indonesia juga turut menyaksikan penyerah terimaan jabatan komisaris ini. Pergantiaan komisaris ini diharapkan mampu memberikan semangat baru bagi perusahaan dan secara tidak langsung mendongkrak kinerja seluruh pegawai di PT Sabre Travel Network Indonesia. Dengan adanya pergantian tersebut, maka susunan dari Dewan Komisaris Sabre menjadi : Komisaris Utama : Aryaperwira Adileksana Komisaris : Tumpal Manumpak Hutapea Komisaris : Rakesh … READ MORE
-
Garuda Indonesia Travel Fair Di Jakarta, Akan Digelar Dua Kali Tahun Ini!
Abacus eNewsletter Edisi 11, 2014 Garuda Indonesia Travel Fair Di Jakarta Akan Digelar Dua Kali Tahun Ini! Garuda Indonesia akan mengadakan Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) dua kali tahun ini di Jakarta. Periode pertama telah berlangsung pada tgl. 11 – 13 April 2014 atau lebih awal dari tahun sebelumnya dan periode berikutnya akan diadakan pada tanggal 13-15 September 2014. JAKARTA (11/04). Garuda Indonesia kembali gelar GATF di Jakarta, berbeda dengan tahun sebelumnya di tahun ini Garuda Indonesia mengadakan GATF lebih awal yaitu pada tgl. 11 – 13 April 2014. Erik Meijer Direktur Pemasaran dan Penjualan Garuda Indonesia mengatakan Travel Fair kali diharapkan dapat memenuhi kebutuhan wisatawan yang akan mempersiapkan tiket dan paket perjalanan untuk musim liburan sekolah nanti dengan transaksi penjualan hingga 120 Miliar selama 3 hari. Selain itu pada tahun ini, Garuda Indonesia berencana akan menggelar dua kali GATF di Jakarta yaitu pada tanggal 11-13 April 2014 dan tanggal 13-15 September 2014. Seperti juga tahun-tahun sebelumnya pada pameran ini akan menampilkan beragam tujuan wisata dan paket liburan terbaru dari Garuda Indonesia bekerjasama dengan beberapa travel agent pengguna Abacus di Jakarta. Abacus Indonesia sendiri sebagai anak perusahan dari Garuda Indonesia turut berpartisipasi dengan menyediakan sistem reservasi dan tenaga customers support selama pameran berlangsung. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Abacus Gelar Adventure Time di Citarik Sukabumi Bersama 100 Travel Consultan Terbaik di Jakarta Bersama 100 Travel Consultan terbaik di Jakarta, Abacus Indonesia gelar Abacus Adventure Time di Caldera River Resort, Citarik, Sukabumi. Selain mengikuti fun outbound pada acara kali ini para peserta juga ditantang untuk mengikuti permainan arung jeram menyusuri Sungai Citarik dan permainan paintball. Abacus Indonesia berterima kasih atas partisipasi para peserta dalam acara Abacus Adventure Time 2014 dan kepada para mitra usaha yang telah mensponsori acara ini, seperti antara lain : Garuda Indonesia, Malaysia Airlines, Alia Wisata, Qatar Airways, Panorama Tours, Bayu Buana Travel, All Nipon Airlines, Dwidaya Travel, Kenya Airways, Jet Airways, Etihad Airlines, Thai Airways, Waterbom Jakarta, China Airlines, Smailing Tour, Eva Air, Caldera, Cathay Pacific, Singapore Airlines. Lihat photo-photo acara Abacus Adventure Time di Facebook/AbacusIndonesia. Take a Break with Abacus Hotel! Abacus Hotel Quarterly Promotion Periode Apr to Jun 2014. Dapatkan penawaran hotel terbaik untuk bisnis Anda melalui jaringan Abacus yang luas di seluruh Asia-Pasifik. Lebih dari 60 hotel di Hong Kong, Indonesia, Japan, Malaysia, Taiwan, Thailand dan America dapat Anda booking. Dapatkan pula komisi hingga 15% dan menangkan kesempatan gratis menginap lengkap dengan breakfast untuk dua orang. Promo berlangsung hingga Juni 2014. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode February 2014 Telah diumumkan. Andakah pemenang program promosi Abacus Be Best Bookers Periode February 2014?. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Vote Abacus Sebagai The “Best Technology of the Year” Award Abacus telah dinominasikan sebagai The “Best New Technology of the Year” Award oleh Travel Weekly China. Dukungan Anda telah membuat Abacus menang penghargaan ini sejak tahun 2007. Kami meminta dukungan Anda sekali lagi untuk memilih Abacus di sini. LCC Berkolaborasi Menghadapi Meningkatnya Persaingan Kawasan Low cost carrier ( LCC ) di Asia Pasifik mengubah strategi kerjasama yang lebih erat untuk menghadapi persaingan yang semakin ketat, demikian hasil studi yang dilakukan Abacus mengenai LCC / Hybrid dan dirilis hari ini. Sebagai perusahaan teknologi travel terdepan di kawasan ini, Abacus melakukan analisa pasar mendalam melalui survei kepada lebih dari 20 maskapai utama yang tergolong budget airlines. Hasilnya mengarah kepada apa saja keberhasilan yang dicapai maskapai-maskapai budget airlines tersebut, dan apa saja langkah yang akan mereka ambil ke depannya.Walaupun maskapai-maskapai tersebut saling bersaing satu sama lain untuk memperoleh keuntungan, mereka tetap menekan biaya operasional, menggunakan pesawat dengan lebih efisien, dan memanfaatkan teknologi unggul untuk meraih pangsa pasar, walaupun beberapa diantaranya juga melakukan kanibalisasi satu sama lain atas dasar biaya.Dari beberapa maskapai yang disurvey, empat dari sepuluh ( 42% ) menyebutkan kompetisi dari LCC lain sebagai ‘tantangan yang signifikan’, selain perhatian serius mereka terhadap biaya bahan bakar. Hal tersebut hanya 4% dari maksapai yang melihat bahwa maskapai berbasis full service sebagai ancaman langsung.Baca selengkapnya di sini. Dapatkan Agent Komisi Hingga 20% Saat Booking Far East Hotels! The “Bed, Breakfast and Internet (BBI) Package” promotion dari Far East Hotels memberikan Anda lebih banyak alasan untuk booking akomodasi yang terjangkau dan nyaman untuk wisatawan pelanggan Anda. Promosi berakhir hingga 31 Dec 2014.Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Anta Express Memperbaharui Kerjasama Dengan Abacus Indonesia Abacus Indonesia dan Anta Express mempererat hubungan kerjasama dengan memperbaharui kerjasama kedua belah pihak. Sebagai bagian dari pembaharuan ini, Anta Express akan melihat pengembangan solusi baru dari Abacus untuk lebih meningkatkan bisnis mereka.Untuk informasi lebih lanjut hubungi Abacus Indonesia. Tips & Update Perubahan Entry Pricing Corporate Fares – Cathay Pacific Perubahan entry pricing untuk Corporate Fares Cathay Facific pada Abacus FareX.Fare Display : FQCGKHKG20MAY-CX¥AC*XXX Entry Pricing : WPACX¥AC*XXX Note : XXX adalah contoh account code coporate. Hubungi Abacus Helpdesk untuk informasi lebih lanjut. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Sabre Indonesia di SilkAir Travel Fair Makassar
Makassar, 22 Agustus 2016, Sabre Indonesia ikut berpartisipasi dalam SilkAir Travel Fair di Makassar. Acara yang disponsori oleh BCA ini diadakan di Trans Mall Makassar pada tanggal 19 – 21 Agustus 2016 dengan melibatkan 12 Travel Agent di Makassar dan sekitarnya. Sabre Indonesia sendiri turut serta sebagai official GDS dengan menugaskan 2 orang customer support selama pameran berlangsung. Tercatat lebih dari 61 perangkat baik berupa PC maupun laptop terinstall system Sabre pada acara ini. Selama tiga hari pameran Sabre Indonesia juga mencatat lebih dari 1.247 tiket SilkAir terjual selama pameran berlangsung. Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi Sabre … READ MORE
-
Sabre Rutin Gelar Online Joint Socialization Bersama Mitra Airlines, Untuk Travel Agent Pengguna Sabre di Indonesia
Penerapan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) tidak menghalangi Sabre untuk terus menjalin komunikasi dengan para mitra bisnisnya, khususnya Maskapai Penerbangan dan Travel Agent. Sabre berkerjasama dengan maskapai penerbangan membuat kegiatan Joint Socialization dan mengundang mitra Travel Agent untuk ikut serta melalui webinar. Para peserta mendapatkan informasi terbaru seputar produk, kebijakan maskapai, dan helpdesk tips. Melalui sesi webinar ini para peserta juga dapat mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang sesuai dengan partner maskapai joint socialization. Joint Socialization Sabre bersama Airlines rutin diadakan satu kali dalam seminggu. Hingga saat ini, Sabre sudah sukses membuat joint socialization bersama maskapai Garuda Indonesia, Turkish Airlines, KLM Royal Dutch Airlines, Philippine Airlines, Emirates, American Airlines, Bangkok Airways, Hahn Air, dan Scoot. Kegiatan ini dinilai cukup efektif, karena selain mendukung program pemerintah untuk melakukan pencegahan penularan covid-19, jumlah para peserta yang hadir juga tidak dibatasi dan berasal dari berbagai daerah dalam setiap sesinya. Setiap kali sesi webinar Sabre, selalu dihadiri oleh puluhan hingga ratusan … READ MORE
-
Helpdesk Tips – Sudahkah Anda mencoba Agency eServices?
Agency eServices – Fasilitas yang menyediakan berbagai sumber dukungan produk dan pelatihan untuk agen perjalanan secara online. Melalui agency eservices travel agent pengguna sabre dapat menggunakan fasilitas seperti antara lain : Personal Trainer – Sebuah multimedia e-courseware yang menyediakan pelatihan online secara interaktif ke serangkaian produk Sabre. Format Finder – Lebih dari 26.000 format sistem Sabre untuk membantu agen mendapatkan format entry yang tepat dan cepat, dapat ditemukan di sini. Agen Connect – Bergabung dalam fitur ini, Agen perjalanan yang terhubung dalam jaringan Sabre dapat saling berbagi, mengajukan pertanyaan, membaca, posting tips dan mengulas artikel blog yang mencakup tren dan perkembangan industri. Segera masuk dalam Agency eServices karena masih banyak lagi fasilitas dukungan Sabre yang akan dapatkan. Klik di sini untuk mulai … READ MORE