Article
Masuki Tahun Penyelenggaraan ke – 10, Sabre Konsisten Tunjukan Kontribusi Dorong Kesuksesan Astindo Travel Fair
ASTINDO kembali menggelar Travel Fair terbesar di Indonesia, yaitu ASTINDO Travel Fair 2020 yang diselenggarakan tanggal 21 – 23 Februari 2020 di Assembly Hall, Jakarta Convention Center (JCC). Selain di Jakarta, ASTINDO Travel Fair 2020 juga secara bersamaan akan digelar di Palembang dan Padang, sedangkan di Surabaya dan Bali akan diselenggarakan menyusul pada tanggal 6 – 8 Maret 2020.
Astindo Travel Fair kali ini memasuki tahun penyelenggaraan yang ke – 10 tahun, dan selama itu pula Sabre terus konsisten berkontribusi menjadi GDS (Global Distribution System) yang mendukung kesuksesan kegiatan Astindo Travel Fair. Eksistensi Sabre dalam pameran ini, tergambar dalam video napak tilas Astindo Travel Fair yang diputarkan pada upacara pembukaan Astindo Travel Fair.
Ketua ASTINDO, Elly Hutabarat, dalam sambutannya pada saat launching menyambut gembira penyelenggaraan ASTINDO Travel Fair 2020 yang memasuki tahun penyelenggaraannya yang ke-10. “Memasuki usia penyelenggaraan yang ke-10 merupakan hal yang tidak mudah. Namun berkat konsistensi dan kerja keras seluruh pihak yang terlibat, serta dukungan dari stakeholder pariwisata termasuk mitra perbankan dan asuransi, ASTINDO Travel Fair mampu mempertahankan eksistensinya sebagai salah satu travel fair yang terbesar dan terlengkap di Indonesia.
“Sebagai ajang pameran wisata terbesar di Indonesia yang telah memasuki tahun penyelenggaraan yang ke-10, kami berharap ASTINDO Travel Fair dapat mengukuhkan perannya sebagai ajang pameran wisata yang dapat memberikan referensi terbaik bagi masyarakat Indonesia, khususnya dalam merencanakan perjalanan wisatanya, baik domestik maupun internasional, serta mampu mengakomodasi kebutuhan pelaku industri pariwisata dan semakin banyak menampilkan destinasi-destinasi wisata domestic dan di mancanegara, serta mendukung kemajuan industri pariwisata di Indonesia, karena Indonesia memiliki potensi destinasi pariwisata dan wisatawan besar,” tambah Elly.
ASTINDO Travel Fair dari tahun ke tahun selalu berkembang, keikutsertaan destinasi, obyek pariwisata, dan sarana pendukung wisata semakin beragam, sehingga diharapkan semakin mampu menarik minat pengunjung datang ke ASTINDO Travel Fair 2020. Peserta yang berjumlah genap 100 exhibitor terdiri dari 16 Airlines; 44 Travel Agent; 10 National Tourist Organization (NTO); 3 Hotels, 2 Cruises; 15 Travel Related Service dan 10 Sponsor.
Selama tiga hari pameran, baik para Airlines Internasional maupun Domestik akan menawarkan diskon spesial untuk harga tiket-nya selama berlangsungnya ASTINDO Travel Fair 2020. Selain para Travel Agent yang termasuk dari 10 provinsi di Indonesia akan menyajikan Paket-paket Domestik Tour nya, para NTO dari mancanegara juga akan mempromosikan dan memberikan informasi terbaru tentang destinasi pariwisatanya kepada seluruh pengunjung Astindo Travel Fair.
Related Articles
-
Business Class Voucher Malaysia Airlines & Sabre Promotion
Dapatkan hadiah voucher belanja sampai dengan Rp. 1.000.000 untuk setiap booking dan issued Business Class Malaysia Airlines hanya di Sabre Red Workspace. Program promosi ini berlaku mulai tanggal 15 Maret 2019 sampai dengan 15 September 2019. Hadiah hanya berlaku untuk penerbangan dengan tujuan ke LHR, AKL, AUSSI, JPN, ICN, CHINA, HKG, dan INDIA dengan minimum issued 2 tiket. Syarat dan ketentuan lainnya … READ MORE
-
Dapatkan Keuntungan Lebih Dengan Abacus Ferry!
Abacus eNewsletter Edisi 16, 2014 Dapatkan Keuntungan Lebih Dengan Abacus Ferry! Raih kesempatan melakukan cross-selling untuk pelanggan Anda yang terbang ke Hong Kong menggunakan Cathay Pacific, karena dengan Abacus Ferry Anda dapat menjual tiket ferry seperti tiket Cotai Water Jet yang telah terkenal menghubungkan Hong Kong dengan Macau. Tersedia di Abacus WorkSpace dan dapat diakses melalui single sign-on, Abacus Ferry memungkinkan agen perjalanan untuk memberikan pengalaman perjalanan yang terintegrasi bagi para pelanggan mereka. Abacus Ferry juga memungkinkan Anda menambahkan service fee / mark up kedalam harga net tiket – sehingga Anda dapat meningkatkan keuntungan pada setiap pemesanan. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Beralih ke Abacus WorkSpace, Efektif Tanggal 30 September 2014 Abacus Whiz Akan Dinonaktfikan! Untuk Anda yang masih menggunakan Abacus Whiz, bersama ini kami informasikan bahwa mulai Juli 2014, Abacus Whiz sudah mulai dinonaktifkan secara bertahap hingga tanggal 30 September 2014. Sehingga pada tanggal 1 Oktober 2014 semua Abacus Whiz tidak lagi dapat diakses. Segera gunakan Abacus WorkSpace, point of sales Abacus terbaru yang siap memenuhi tantangan teknologi sistem reservasi di masa depan. Lihat semua informasi terkait Abacus WorkSpace di eServices atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Sosialisasi Entry Baru Untuk EMD & Fare Ticketing PQ+ Di Jakarta Dengan sudah diberlakukannya EMD sebagai pengganti VMPD oleh Airlines dan akan diimplementasikannya entry baru Fare Ticketing Abacus pada tanggal 12 Agustus 2014. Abacus Indonesia mengundang Travel Agent pengguna Abacus di Jakarta untuk mengikuti Halfday Training yang akan diadakan mulai Tangal 07 s/d 23 July 2014. Schedule dan Undangan training akan kami kirimkan ke alamat email Anda. Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Sdri. Ira Training melalui telephone ke 021 27535399 Ext. 1124 atau email ke : training@sabretn.co.id Jangan Ketinggalan, Mulai Pelajari Cara Memasukan Harga & Issued Tiket Menggunakan Entry Baru Abacus PQ+! Efektif tanggal 12 Agustus 2014 Abacus Indonesia akan memberlakukan entry Fare Ticketing baru yang diberi nama Abacus PQ PLUS. Simak apa saja entry fare ticketing yang berubah terkait implementasi Abacus PQ di sini atau donwload cue cardnya di sini. Abacus PQ+ memiliki kelebihan dibandingkan dengan entry sebelumnya seperti antara lain; Tersedia fasilitas jejak audit entri harga sehingga dapat melihat “History Entry Ticketing” apa saja yang telah digunakan saat menyimpan harga maupun issued tiket Dapat menyimpan hingga 99 FARE RECORDS termasuk yang telah dihapus maupun di-reissued Database yang diperluas, Mampu menyimpan lebih banyak informasi sehingga memenuhi kebutuhan pengolah lebih lanjut di masa depan Langkah menyimpan dan issued tiket menjadi lebih singkat tanpa perlu “Accept” ataupun memodifikasi TFR. Hubungi Abacus Helpdesk untuk informasi lebih lanjut. “Get Away With Abacus Hotel” Abacus Hotel Promotion Q3, 2014 Chek in di hotel yang Anda inginkan dengan Abacus Hotel kuartal ini! Dengan penawaran terbaik dari jaringan hotel Abacus yang luas di seluruh Asia Pasifik. Booking kamar dengan harga terbaik, lebih dari 90 hotel di Australia, Europe, India, Philippines dan Singapura! Dapatkan komisi hingga 15% dan kesempatan memenangkan gratis menginap lengkap dengan sarapan pagi untuk dua orang! Mulai booking melalui Abacus Hotel sekarang. Download promotional guide di sini. Jangan Lewatkan Beberapa Joint Promosi Abacus Dengan Airlines Berikut Ini. Abacus Indonesia bekerjasama dengan beberapa Airlines di Indonesia menggelar Joint promosi. Melalui program promosi ini travel agent pengguna Abacus berkesempatan mendapatkan harga special dan hadiah-hadiah menarik lainnya. Jangan lewatkan beberapa joint promosi Abacus dengan Airlines berikut ini; Get Your Shopping Voucher For Every Ticket Issued on Royal Brunei BE ETIHAD & ABACUS TOP SELLERS Dapatkan JAL Special Fares “New/Additional Flight JL720/JL729″ Hanya di Abacus FareX & Menangkan Hadiah Promosinya Book and Win Sector SUB-SIN GA (Joint Program Abacus dengan GA SUB) Khusus Untuk IATA Agent di Surabaya Klik link yang tersedia atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Abacus Product Seminar 2014 “Join us to tap on the latest technology and experience our new level in productivity solutions” Abacus kembali mengadakan Abacus Product Seminar & Awarding Ceremonies 2014. Sebuah event yang memperkenalkan solusi terbaru Abacus dalam membantu meningkatkan produktifitas Travel Agent. Seperti juga tahun sebelumnya, pada kesempatan ini Abacus juga akan mengumumkan para pemenang program promosi Abacus Book & Drive 3 berhadiah mobil Honda New CR-V serta hadiah menarik lainnya. Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Sdri. Rahman melalui telephone ke 021 27535399 atau email ke : marcomm@sabretn.co.id Jet Asia Airways Memilih Abacus Untuk Ekspansi Pasar Regional Jet Airways Asia telah menandatangani perjanjian distribusi dua tahun dengan Abacus International pada tanggal 19 Juni untuk membangun pangsa pemesanan dalam saluran B2B di seluruh Asia Pasifik.Langkah ini akan mendukung ekspansi maskapai Thailand, dengan lebih banyak jadwal layanan memperkuat jaringan dan melengkapi layanan “full services” penerbangan charter saat ini. Abacus adalah Sistem Distribusi Global pertama yang membawa konten Jet Airways Asia, memberikan travel agent pengguna Abacus akses unik ke semua layanan maskapai penerbangan yang ada maupun yang direncanakan, termasuk tarif dan produk tambahannya.Klik di sini untuk baca selengkapnya. Abacus WorkSpace Tips & Updates Seiring dengan semakin meningkatnya pengguna Abacus WorkSpace, berikut ini beberapa tips dan updates mengenai Abacus WorkSpace: Aplikasi Red Apps berikut ini sudah otomatis muncul di AWS: ET-PIR, Itinerary, Booking Services, Reissuance, Ticketing, APIS, INF & CHD dan Endorsment Overflow EPR 999999 harus digunakan paling sedikit 1 bulan sekali untuk menghindari inactive sign in jika 3 bulan EPR tidak digunakan! Response Keyboard lock sudah tidak muncul lagi Launch time pada saat open AWS saat ini normalnya 1 – 1,5 menit hal ini karena adanya proses security cheking di system AWS. Kunjungi Abacus eServices atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Sabre Memenangkan Kategori “Most Supportive Technology Partner” pada Australia Travel Daily Awards 2020
Pada ajang Australia Virtual Travel Daily Awards 2020, Sabre terpilih sebagai penerima penghargaan kategori “Most Supportive Technology Partner”, yang diumumkan selepas upacara pembukaan kegiatan pada 30 September 2020 lalu. Penghargaan ini diberikan kepada Travel Agent dan para supplier atas dukungan industri yang luar biasa dari mereka melalui Covid-19, dengan 19 pemenang dari masing-masing kategori. Lebih dari 600 nominasi telah diterima pada tahpa awal penghargaan, setelah itu kategori supplier diputuskan menggunakan pemungutan suara (voting), semntara kategori Travel Agent oleh tim panel terkemuka termasuk mantan ketua AFTA, Mike Thompson, Anne Rogers dari Wingsaway Travel dan tim Travel Daily. Selamat kepada tim Sabre karena telah memberikan kontribusi terbaik kepada pelanggan dan mitra Sabre pada masa-masa sulit, hingga memenangkan dukungan dan suara industri. Baca berita selengkapnya … READ MORE
-
Acara Pelepasan Komisaris Sabre Indonesia Bapak Abdul Azis
Pada Rabu, 28 Agustus 2024, Sabre Indonesia mengadakan acara pelepasan untuk Bapak Abdul Azis, Komisaris Sabre Indonesia, yang berlangsung pada Anigre Resto, yang terletak pada Sheraton Hotel, Gandaria City, Jakarta Selatan. Selama beliau menjabat, banyak ilmu-ilmu positif yang ditularkan kepada Management Sabre Indonesia, khususnya terkait dengan Good Corporate Governance, mengingat pengalaman beliau yang lama berkiprah sebagai auditor dilembaga pemerintahan. Acara berjalan dengan rasa kekeluargaan dan kebersamaan antar Management Sabre Indonesia, yang turut dihadiri pula oleh Ibu Mitra Piranti, selaku Komisaris Utama Sabre Indonesia dan Bapak Jaya Avianto selaku Pjs Direktur Utama Sabre Indonesia, beserta jajaran perangkat Dewan Komisaris. Rasa terimakasih dan permohonan maaf dari Management Sabre Indonesia tidak lupa diucapkan, diwakili oleh Bapak Jaya Avianto. Acara diakhiri dengan penyerahan kenang-kenangan dilanjutkan dengan sesi foto bersama. Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Abdul Azis dan mendoakan yang terbaik … READ MORE
-
Pemenang Join Promo Philippine Airlines
Selamat kepada para pemenang join promo Philippine Airlines periode I. Ayo booking and issued Philippine Airlines melalui Sabre Workspace dan menangkan hadiah bulanan voucherbelanja senilai Rp. 1.000.000 untuk top 5 agen terbaik dan hadiah utama Tiket PP Jakarta-Manila, Jakarta-Jepang, dan Jakarta-USA. Periode program dimulai dari 20 Mei – 20 Agustus 2017. Syarat dan ketentuan … READ MORE
-
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1437 H
Atas nama seluruh manajemen dan karyawan PT. Sabre Travel Network Indonesia, kami mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri 1437 H, mohon maaf lahir dan batin. Sehubungan dengan datangnya hari raya Idul Fitri 1437 Hijriyah, tahun 2016. Bersama ini kami informasikan bahwa Sabre Indonesia libur dan cuti bersama mulai tanggal 04 s.d 08 Juli 2016, dan akan kembali beroperasi pada tanggal 11 Juli 2016. Selama periode cuti bersama tanggal 04, 05, dan 08 Juli 2016 Customer support kami akan tetap standby di kantor mulai pukul 08.30 WIB – 14.30 WIB. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre Indonesia. Marketing: T. 021 27 5353 99 E. marketing@sabretn.co.id Customer Support: T. 021 27 5353 88 E. helpdesk@sabretn.co.id. PT. Sabre Travel Network Indonesia wishing you Eid Mubarak 1437 H On behalf of PT. Sabre Travel Network Indonesia management & staff, with best wishes on the occasion, we hope you have a blessed Eid ul-Fitr 1437 H. In connection with the Hari Raya Idul Fitri 1437 H holiday, our office will have leave and holiday period from 04 to 08 July 2016, and will operate again from 11 July 2016. During the leave period, on 04, 05, and 08 July 2016 our Customer Service will stand by at 8:30 am to 14:30 pm. For more information contact Sabre ndonesia. Marketing T. 021 27 5353 99 E. marketing@sabretn.co.id Customer Support T 021 27 5353 88 E. … READ MORE
-
Program Promosi Book & Drive Akan Segera di Undi Pada Akhir July 2014.
Abacus eNewsletter Edisi 14, 2014 Program Promosi Book & Drive Akan Segera di Undi Pada Akhir July 2014 Nanti! Terus tingkatkan point Anda, karena masih terbuka kesempatan Anda untuk menang sebelum program promosi Abacus Book & Drive 3 ini berakhir! Program promosi berhadiah Mobil Honda New CR-V yang telah berjalan dari tgl. 1 Juli 2013 akan segera berakhir pada tgl. 30 Juni 2014. Ayo terus booking dan issued tiket melalui Abacus systems! karena masih terbuka kesempatan Anda untuk memenangkan program promosi Abacus Book & Drive 3. Hadiah berupa Mobil Honda New CRV, Motor Vespa Piaggio, IPad Mini, Laptop Acer Ultrabook, LCD TV telah menanti Anda. Point yang telah dikumpulkan selama satu tahun penuh nantinya akan di akumulasi untuk menentukan Apakah Anda berkesempatan memenangkan hadiah bernilai ratusan juta rupiah tersebut. Syarat dan ketentuan berlaku, klik di sini untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Asuransi Allianz Kini Ada di Abacus TravelSecure Pengguna Abacus di Indonesia kini memiliki pilihan asuransi perjalanan tambahan untuk menyediakan lebih banyak pilihan kepada pelanggan setia mereka! Dengan penandatanganan kerjasama Abacus dengan PT. Asuransi Allianz Utama Indonesia di Indonesia, agen perjalanan kini dapat melihat dan menjual produk asuransi perjalanan PT. Asuransi Allianz Utama Indonesia solusi pemesanan asuransi perjalanan terintegrasi Abacus – Abacus TravelSecure. Menawarkan rencana asuransi domestik dan luar negeri untuk individu dan keluarga dengan premi yang rendah, menjadi konten tambahan yang tidak hanya menawarkan lebih banyak pilihan bagi pelanggan, tetapi juga memungkinkan agen perjalanan untuk meningkatkan pendapatan mereka dengan memaksimalkan opsi penjualan asuransi perjalanan. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi Abacus Indonesia. Get Your Shopping Voucher For Every Ticket Issued on Royal Brunei Booking dan issued tiket Royal Brunei di Abacus dan dapatkan insentif tunai dari Royal Brunei Airlines. Syarat dan ketentuan berlaku. Klik di sini untuk baca selengkapnya. Get Special Fares Promotion from Abacus & Malaysia Airlines Joint Promotion Booking dan issuet tiket MH di Abacus dan dapatkan USD 5 untuk setiap MH FIT Ticket issued. Syarat dan ketentuan berlaku. Periode promosi 15 May 2014 hingga 14 June 2014. Klik di sini untuk baca selengkapnya. Pengumuman Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode April 2014 Andakah pemenang program promosi Abacus Be Best Bookers Periode bulan April 2014? Klik di sini untuk mengetahui pemenangnya sekarang, atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Terus tingkatkan pembukuan Anda di bulan ini karena Juni 2014 merupakan periode terakhir program promosi Abacus Be Best Bookers 3. Abacus WorkLite Pengganti Abacus Mobile, Semakin Meringankan Mobilitas Anda Mobilitas agen perjalanan dalam beberapa tahun terakhir telah menyebabkan peningkatan penggunaan Abacus melalui tablet & ponsel. Seiring dengan hal itu Effective 31 Agustus 2014, Abacus WorkLite akan menggantikan Abacus Mobile yang akan di sunset. Dengan fitur yang lebih lengkap dan mudah Abacus WorkLite akan semakin meringankan mobilitas Anda. Simak fitur dan keunggulan Abacus WorkLite di sini. PEMENANG “GO PLACES WITH ABACUS HOTEL” DI UMUMKAN Pengumuman Pemenang untuk Abacus Hotel Promosi Q1! Klik di sini untuk melihat apakah Anda adalah salah satu pemenang yang beruntung mendapatkan voucher gratis meninap 2 malam termasuk sarapan di hotel yang pernah Anda pesan melalui Abacus Hotel pada periode promosi ini! Bukan pemenang untuk promosi Abacus Hotel Q1? Ambil kesempatan Anda untuk menjadi salah satu pemenang yang beruntung dengan berpartisipasi dalam Abacus Hotel Q2 Promosi yang berakhir Juni 2014! Mulai booking sekarang! Abacus RoomDeal Kini Juga Tersedia di Abacus WorkSpace Dapatkan konten hotel yang lebih luas melalui Abacus RoomDeal!. Menawarkan pelanggan Anda Opsi hotel terbaik dari agregator konten hotel besar, Abacus RoomDeal kini juga tersedia di Abacus WorkSpace. Hubungi Abacus untuk informasi lebih lanjut. Guideline Update Address In ET-PIR Cara setting alamat di ET PIR : Ritrieve PNR Pilih ET PIR Click EMAIL SETTING Isi Alamat Travel Agen ( yang lengkap ) Kemudian SAVE Klik di sini untuk donwload guideline lengkapnya atau kunjungi Abacus eServices untuk tips dan update lainnya. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Akhir Minggu Ini Sabre Indonesia Ikut Berpartisipasi Dalam PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair
PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair 2016 yang didukung Sabre Travel Network Indonesia ini akan berlangsung pada 13–15 Mei 2016 di Centre Atrium Mal Taman Anggrek. Travel Fair ini diadakan dalam rangka menyambut liburan sekolah dan lebaran yang segera tiba. Pengunjung pameran ini akan menemukan beragam promosi tiket pesawat dengan harga bersaing ke berbagai destinasi di seluruh dunia dari 9 maskapai ternama. Cathay Pacific, Etihad Airways, EVA Air, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Thai Airways, dan Turkish Airlines adalah yang berpartisipasi. Selain itu, 14 agen perjalanan turut bergabung untuk memudahkan pengunjung untuk membeli tiket pesawat, paket tur, tiket atraksi, maupun berbagai produk liburan lainnya. Terdapat juga beragam keuntungan menarik yang ditawarkan PermataBank bagi nasabahnya, misalnya free surcharge untuk pengguna PermataKartuKredit dan PermataDebit, cashback hingga Rp 1,5 juta untuk PermataPriority Debit Card, cashback hingga Rp 750 ribu, dan lima kali poin reward untuk pemegang PermataRewardCard. Ada pula hadiah langsung bagi pemegang PermataKartuKredit dengan minimum pembelanjaan tertentu, dan pembayaran yang bisa dicicil 0 persen sampai dengan 12 bulan. Selain program menarik di atas, PermataBank dan Mal Taman Anggrek juga memberikan program menarik lainnya, yaitu lelang dua paket tur ke Hongkong untuk 2 orang mulai dari Rp 100 ribu. Caranya cukup mudah untuk mendapatkan kursi di acara lelang, yaitu dengan berbelanja minimal Rp 1 juta di tenant mana saja di Mal Taman Anggrek (gabungan maksimum 2 setruk) dan menunjukkannya ke booth PermataBank. Pengunjung yang berbelanja di tenant Mal Taman Anggrek dengan minimum pembelanjaan Rp 500 ribu juga bisa mengambil lucky dip berhadiah langsung merchandise menarik, termasuk voucer untuk menginap di hotel senilai Rp 500 ribu. Harga promo yang ditawarkan dan berbagai hadiah yang diberikan sangat menarik hingga sayang untuk dilewatkan. Sabre Indonesia sendiri akan mendukung acara ini untuk memastikan kelancaran pengunjung melakukan transaksi di travel agent peserta pameran. Selain perangkat komputer Sabre Indonesia juga akan menyiagakan tenaga customer services selama pameran berlangsung. … READ MORE