Article
Hadirkan Inovasi “Electra Platform”, Sabre Tunjang Travel Agent Untuk Tumbuh dan Bersaing

Sabre Indonesia berkomitmen untuk terus melakukan inovasi dan memberikan solusi terbaik bagi para penggunanya. Melalui unit bisnis Electra, sabre segera meluncurkan Electra Platform yang mampu menunjang bisnis Travel Agent Konvensional untuk tumbuh dan bersaing pada Jumat (19/7) mendatang.
Electra platform merupakan Travel Marketplace yang berbasis booking engine untuk digitalisasi penjualan tiket baik airlines, hotel, paket tour, umroh, leisure/wisata, dan transportasi yang ditujukan bagi seluruh pelaku usaha pariwisata yang ingin memperluas marketnya ke dunia online (O2O), sehingga dapat menjangkau lebih banyak customer.
Kehadiran Electra platform menawarkan berbagai kemudahan dan keuntungan seperti kemudahan dalam mendapatkan akses inventory untuk airlines yang tergabung dalam Garuda Group (Garuda Indonesia, Citilink, Sriwijaya, dan Nam Air), dapat mendaftarkan domain milik sendiri atau yang disediakan khusus travel agent, dan dapat langsung mendapatkan solusi pembayaran dari ipaymu.
Selain itu, Electra Platform juga menyediakan berbagai macam fitur seperti tampilan website yang mudah dioperasikan, memiliki 3 model bisnis seperti B2B, B2C, dan B2E, satu situs website dengan berbagai produk travel, pembayaran yang sudah terintegrasi dengan penyedia solusi payment online, dan kemudahan melakukan set up untuk inventory access yang dimiliki.
Para Travel Agent yang tertarik untuk mendapatkan informasi leibh lanjut seputar Electra Platform dapat langsung menghubungi marketing Sabre Indonesia melalui email ke marketing@sabretn.co.id, atau dapat menghadiri kegiatan Grand Launching Electra yang akan diselenggarakan di Hotel Raffles Jakarta pada 19 Juli 2019 dengan melakukan reservasi terlebih dahulu melalui email: athaya@sabretn.co.id ; telp: (021) 275353 99 ext.1136 . Kursi terbatas!
Related Articles
-
Berkah Ramadhan 2024 : Sabre Indonesia berbagi dengan Anak Yatim
Pada bulan ramadan tahun 1445H ini, Sabre Indonesia, kembali menggelar acara sosial berupa santunan untuk anak-anak yatim yang di berikan secara langsung oleh jajaran Direksi Sabre Indonesia. Acara yang digelar dengan penuh keceriaan dan kehangatan ini menjadi bukti nyata dan komitmen perusahaan dalam memberikan kontribusi positif kepada Masyarakat disekitar. Acara santunan ini tidak hanya memberikan manfaat kepada anak-anak yatim, tetapi juga memberikan pelajaran berharga bagi kita semua. Tentang arti kebersamaan, kepedulian, dan kebahagiaan yang sejati. Acara ini juga menjadi momentum untuk merenungkan betapa beruntungnya kita, serta untuk selalu bersyukur atas nikmat yang telah diberikan. Semoga kegiatan ini dapat terus dilaksanakan dan menjadikan inspirasi untuk lebih peduli dan selalu berbagi kepada sesama, serta menghargai setiap nikmat kehidupan yang telah diberikan. Dengan adanya kegiatan santunan ini menjadi bukti nyata bahwa kebaikan akan selalu ada di sekitar kita, asalkan kita berani membuka hati dan tangan untuk berbagi kepada … READ MORE
-
Transformasi Abacus Indonesia
Abacus eNewsletter Edisi 11, 23 Desember 2015 Transformasi Abacus Melalui Peluncuran Brand Sabre Travel Network Indonesia Jakarta, 15 Desember 2015 – Abacus Indonesia secara resmi bertransformasi menjadi Sabre Travel Network Indonesia melalui sebuah acara seremonial yang diadakan di Gaia Oso Ristorante @Altitude, The Plaza, Jakarta, yang dihadiri oleh lebih dari 200 klien setianya, terdiri dari agen perjalanan, maskapai penerbangan, asuransi, asosiasi perjalanan dan tamu VIP. Sabre merupakan perusahaan penyedia teknologi untuk perjalanan dan industri pariwisata global terkemuka di dunia. Sejak 1 Juli 2015, Sabre Internasional telah mengumumkan kesepakatan untuk mengakuisisi Abacus, sebuah sistem distribusi global terkemuka di Asia Pasifik. Selain menjadi pemegang saham tunggal terbesar dari Abacus, Sabre juga telah menjadi penyedia teknologi Abacus selama 17 tahun terakhir dan menjadi kekuatan di balik sebagian besar produk inti yang diberikan GDS tersebut kepada pelanggannya hingga hari ini. Baca selengkapnya di sini Para Pemenang Hadiah Motor Honda Beat Periode October & November 2015 Sabre Travel Network Indonesia telah mengumumkan para pemenang program promosi Abacus Book & Win Special Promotion Periode October dan November 2015. Program promosi ini masih akan berlangsung hingga akhir Desember 2015. Bagi Anda yang belum beruntung, terus tingkatkan pembukuan Anda dan dapatkan kesempatan ini. Adapun para pemenang periode October & November 2015 adalah sebagai berikut : List Pemenang Periode October 2015 : HARDY DARI DHARMA UTAMA METRASCO – MEDAN NITA DARI ARTHA REJEKI TUR – SEMARANG RIANNY DARI DWIDAYA WORLDWIDE WTC II – JAKARTA YOHANES DARI OASIS TOUR & TRAVEL – JAKARTA List Pemenang Periode November 2015 : SUSAN T DJAJA dari BIMATAMA TRAVEL – JAKARTA DEKA dari BHAKTI PUTRA TOUR & TRAVEL – JOGYAKARTA SAMUEL ANDHIKA dari ANTA EXPRESS HO – JAKARTA JUMRY dari METROPOLE DEVRA EXPRESS – MANADO Para pemenang akan segera dihubungi oleh pihak Sabre Travel Network Indonesia. Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi Marketing Sabre Indonesia. Libur Maulid Nabi Muhammad SAW, Hari Raya Natal 2015 dan Tahun Baru 2016 Selamat menikmati libur panjang Anda! sehubungan dengan datangnya libur Maulid Nabi Muhammad SAW 1437 H, Hari Raya Natal 2015 dan Tahun Baru 2016 bersama ini kami informasikan bahwa Sabre Indonesia akan libur mulai tanggal 24 s/d 25 Desember 2015 dan tanggal 1 January 2016, sementara pada hari Sabtu 26 Desember 2015 dan 02 January 2016, Customer support kami akan standby seperti biasa mulai pukul 08.30 – 14.30 WIB.Seperti biasa pada hari libur atau setelah jam kerja, customer support kami dapat dihubungi di nomor HP. 0816 920 832. Sabre Melebarkan Sayapnya di Wilayah Selatan Pasifik dan Memperkuat Manajemen Dengan Menunjuk Richard Morgan Sebagai Regional Director 27 November – Sabre Corporation telah mengumumkan menunjuk veteran Sabre, Richard Morgan, untuk memimpin Wilayah Selatan Pasifik yang berkembang sebagai Regional Director. Baca selengkapnya di sini. Pengumuman Pemenang Join Promotion Sabre dan Malaysia Airlines Periode Jun – Oct 2015 Selamat kepada 3 TOP travel agent program Join Promotion Sabre dan Malaysia Airlines periode Jun – Oct 2015 yang berhak mendapatkan voucher belanja dan ticket gratis dari Sabre dan Malaysia Airlines.Adapun 3 TOP Travel Agent tersebut adalah : Nusa Trip, Dwadaya Tour dan Traveloka. Hadiah telah diserahkan di kantor Malaysia Airlines pada tanggal 16 Desember 2015 lalu. Hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Malindo Air Kini Bisa Dibooking Melalui Sabre Red WorkSpace! Senin, 2 November 2015, bertempat di ruang training Sabre Jakarta, Malindo Air bekerjasama dengan Sabre Indonesia menggelar sosialisasi sekaligus launching memperkenalkan Malindo Air di Sabre Red WorkSpace. Sosialisasi yang digelar dalam 2 sesi dihadiri lebih dari 30 perwakilan travel agent Malindo Air di Jakarta. Acara ini dibuka dengan sambutan yang antusias dari Managing Director Sabre Indonesia Iswandi Said, dan dilanjutkan oleh perwakilan Malindo Air Ms. Karen Low selaku General Manager Commercial Support yang datang langsung dari Kuala Lumpur bersama dengan Yogananthan Muniandy Head of Global Sales Malindo Air. Malindo Air kini bisa dibooking melalui Sabre Red WorkSpace Pada kesempatan tersebut Malindo Air mempersentasikan produk dan fasilitas yang disediakan dan di lanjutkan dengan presentasi bagaiaman cara booking dan issued Malindo Air melalui Sabre Red WorkSpace. Para peserta Nampak antusias mengikuti penjelasan yang diberikan dan acara ditutup dengan pembagian lucky draw 2 tiket return dari Malindo Air. Hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Para Pemenang Program The Quarterly Hotel Promotion Q3, 2015 Telah diumumkan! Hotel Promotion kwartal ke-3 yang menawarkan properties Hotel dari Indonesia, Korea, Malaysia, Philippines, Taiwan dan USA telah berakhir pada 30 September 2015. Pengguna Sabre WorkSpace yang telah melakukan pembukuan di properti hotel ini selama periode promosi akan mendapatkan voucher menginap gratis termasuk sarapan untuk 2 orang. Klik di sini untuk nama para pemanng. Oman Air Undang 40 Top Agent Sabre untuk Sosialisasi Produk! Jakarta, 30 Oktober 2015. Oman Air bekerjasama dengan Sabre Indonesia mengundang 40 Top Agent Sabre di Jakarta. Dalam acara yang dibagi menjadi 2 sesi tersebut Sabrina Pasaribu Sales Manager Oman Air menjelaskan kelebihan produk dan layanan Oman Air yang berbeda dengan Airlines lain. Selain itu perwakilan dari Sabre Indonesia juga turut merefresh para peserta cara booking melalui Sabre Red WorkSpace. Acara ditutup dengan tanya jawab dan kuis untuk para peserta. Hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Pengumuman Pemenang Program Book & Be Rewarded Round 2 with RoomDeal Periode Agustus – October 2015 Selamat kepada para pemenang program promosi Book & Be Rewarded Round 2 with RoomDeal Periode 1 Agustus – 31 October 2015Para pemenang berhak mendapatkan reward dalam bentuk incentive. Adapun para pemenangnya adalah sebagai berikut : H.I.S JAKARTA TOUR & TRAVEL HAPPY TOUR JASTRA WISATA NATUR PESONA INDONESIA (NATUR HOLIDAY) RADIAN KHARISMA WISATA RED CAP TOUR & TRAVEL REKATRANS SUTERA SAMUEL RENO TRAVEL SAPTAWIRA ADHITAMA TIM TOURS & TRAVEL – BARITO TRIP JELAJAH DUNIA Para pemenang akan dihubungi oleh Sabre Travel Network Indonesia. Untuk informasi lebih lanjut hubungi marketing Sabre Indonesia. … READ MORE
-
Joint Promotion Sabre dan Thai Airways
Booking dan Issued Thai Airways melalui Sabre Red Workspace, menangkan hadiah 5 tiket PP CGK-BKK-DXB dan pocket money IDR 2.500.000 untuk masing-masing pemenang, yang dilihat berdasarkan perolehan point terbanyak. Program joint promotion ini hanya berlaku untuk wilayah berikut JKT, BDO, JOG, SOC, SRG, MES, PLM, PKU, dan BTH. Terms & Conditions: Sales Period : 17 September – 30 November 2018 The Campaign is open to all Sabre Travel Agents & Travel Consultants in JKT, BDO, JOG, SOC, SRG, MES, PLM, PKU, dan BTH area. All points will be automatically captured and evaluated by the system. Travel Consultants are advised not to submit any forms Thai Airways & Sabre Indonesia reserve the right to amend the terms & conditions without prior notice Passive bookings, ticket void or refund will not count Thai Airways reserves the right to decide the eligibility and the decision shall be final and … READ MORE
-
Korea Travel Fair Untuk Pertama Kali Hadir di Indonesia
Sebagai salah satu negara yang menjadi destinasi liburan favorit, Korea Tourism Organization (KTO) Jakarta menyelenggarakan Korea Travel Fair 2018 pada 31 Agustus – 2 September 2018 di Mall Kota Kasablanka, Jakarta. KTO sebagai penyelenggara menawarkan sebanyak lebih dari 5.000 paket wisata ke Korea. Selain itu, Korea Travel Fair juga bekerja sama dengan maskapai terkemuka seperti Garuda Indonesia, Cathay Pacific, Korean Air, Thai Airways, dan Asiana Airlines untuk memberikan harga spesial kepada para pengunjung travel fair. Para pengunjung bisa membeli tiket pesawat dan paket liburan melalui travel agent yang berpartisipasi seperti Antavaya, ATS Vacations, Avia, Bayu Buana, Chan Brothers, Dwidaya, Golden Rama, KIA, Panorama, Shilla Tour, TX Travel, dan Wita Tour. Pada kegiatan ini, akan ada berbagai hiburan menarik dari Jeongdong Theater, Only You, dan aktor sekaligus penyanyi musikal KAI, serta talkshow bersama Trinity (penulis serial The Naked Traveller) dan aktor Nicholas Saputra . Sabre sebagai official GDS pada Korea Travel Fair 2018, mendukung penuh kegiatan ini. Mulai dari perangkat kegiatan, distribusi harga, promosi, sampai dengan gimmick untuk para … READ MORE
-
Philippine Airlines and Sabre Join Promotion
Booking dan Issued Philipine Airlines melalui Sabre Red Workspace, menangkan hadiah utama tiket PP Jakarta-Manila, Jakarta-Jepang, dan Jakarta-USA serta hadiah bulanan voucher belanja senilai Rp. 1.000.000 untuk Top 5 agen terbaik. Periode program dimulai dari 20 Mei – 20 Agustus 2017. Syarat dan ketentuan … READ MORE
-
Pisah Sambut dan Serah Terima Jabatan Dewan Komisaris PT Sabre Travel Network Indonesia
PT Sabre Travel Network Indonesia mengadakan acara pisah sambut Komisaris Utama ke Dewan Komisaris di Rooftop Sabre Indonesia pada Jumat, 12 Juni 2020. Serah terima jabatan dilaksanakan antara Bapak Tengku Burhanuddin sebagai Komisaris Utama sebelumnya dengan Bapak Aryaperwira Adileksana sebagai Komisaris Utama yang baru serta penyambutan Bapak Tumpal Manumpak Hutapea sebagai anggota Dewan Komisaris. Pada kegiatan tersebut, turut hadir Managing Director Sabre Indonesia Bapak Deny Fajar, VP. Marketing & Business Development Ibu Sakti Prameswari, VP. Human Capital Bapak Putra Fajar Nugraha, VP. Finance Bapak Firal Ariyadi, dan segenap jajaran manajemen serta karyawan lainnya. Selain itu, beberapa mitra Sabre Indonesia juga turut menyaksikan penyerah terimaan jabatan komisaris ini. Pergantiaan komisaris ini diharapkan mampu memberikan semangat baru bagi perusahaan dan secara tidak langsung mendongkrak kinerja seluruh pegawai di PT Sabre Travel Network Indonesia. Dengan adanya pergantian tersebut, maka susunan dari Dewan Komisaris Sabre menjadi : Komisaris Utama : Aryaperwira Adileksana Komisaris : Tumpal Manumpak Hutapea Komisaris : Rakesh … READ MORE
-
Jaya Avianto Menjabat Sebagai Direktur Sabre Travel Network Indonesia
Berdasarkan Keputusan Pemegang Saham di Luar Rapat Umum Pemegang Saham PT Sabre Travel Network Indonesia pada tanggal 24 Nopember 2022, Jaya Avianto diberikan amanah oleh Pemegang Saham Sabre Indonesia sebagai Direktur. Sebelum ditunjuk sebagai Direktur Sabre Indonesia, beliau berpengalaman selama lebih dari 32 tahun berkarir di PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, khususnya dalam bidang Airline Services. Selama menjabat sebagai Vice President Business Support & General Affairs PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk, Beliau banyak diberikan special assignment diantaranya terlibat aktif dalam proses restrukturisasi dan transformasi PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, Head of Tingkat Komponen Dalam Negeri Corporate Project di tahun 2022, Head of Pasar Digital (PADI) Corporate Project di tahun 2020-2022 serta assignment-assigment lainnya. Dengan latar belakang Pendidikan Magister Management, serta pengalamannya berkarir di PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk selama lebih dari 32 tahun, beliau dipercaya untuk membawa Sabre Indonesia memperluas jaringan serta menjaga eksistensi Sabre Indonesia dipersaingan bisnis Global Distribution Systems (GDS) di … READ MORE
-
Andakah Pemenang Hadiah Motor Periode Agustus 2015?
Abacus eNewsletter Edisi 09, 18 September 2015 PENGUMUMAN PEMENANG HADIAH MOTOR HONDA BEAT PROGRAM PROMOSI ABACUS BOOK & WIN EXTENDED PROMOTION PERIODE AGUSTUS 2015 Andakah para pemenang program promosi Abacus Book & Win Special Promotion periode bulan Agustus 2015, yang akan membawa pulang masing-masing 1 unit motor Honda Beat?. Setelah mengumumkan 3 pemenang Motor Honda Vario dari program promosi Abacus Book & Win periode 7 Juli – 7 Agustus 2015 pada akhir bulan Agustus lalu, kini Abacus mengumumkan 4 orang pemenang Motor Honda Beat dari periode pertama program promosi Abacus Book & Win Extended Promotion periode 8 Aug – 31 Des 2015. Segera login ke Abacus eServices untuk melihat nama para pemenang, karena mungkin Andalah pemenangnya. Klik di sini untuk buka Abacus eServices atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] MASIH ADA 16 UNIT MOTOR HONDA BEAT UNTUK ANDA MENANGKAN! Bagi Anda pengguna Abacus di Indonesia yang belum beruntung mendapatkan hadiah motor. Terus booking dan issued menggunakan Abacus karena masih tersedia 16 unit motor Honda Beat dari program promosi Abacus Book & Win yang masih berlangsung hingga Desember 2015. Syarat dan ketentuan berlaku. Kunjungi Abacus eServices untuk informasi lebih lanjut. ABACUS BERIKAN KEJUTAN DI BCA SINGAPORE AIRLINES TRAVEL FAIR JAKARTA Tanpa hambatan yang berarti, Abacus Indonesia sukses memberikan pelayanan terbaik di BCA Singapore Airlines Travel Fair pada 10-13 September 2015 lalu. Tidak hanya itu, Abacus juga memberikan kejutan kepada para peserta dengan memberikan hadiah berupa 1 unit motor untuk the best sales agent dan lucky draw untuk travel consultant di BCA SQTF. Pameran wisata yang diikuti oleh 6 travel agent seperti Dwidaya Tour & Travel, Bayu Buana Travel, Smailing Tour, Golden Rama, Wita Tour dan Avia Tour ini diadakan di Grand Indonesia pada 10-13 September 2015. Klik di sini atau kunjungi facebook.com/abacusindonesia untuk melihat photo-photo pelaksanaan BCA SQTF. MIGRASI STAR LEVEL KE ABACUS PROFILES!! Dalam rangka memudahkan travel agent mengelola profilenya di dalam host Abacus, bersama ini kami informasikan bahwa Abacus telah melakukan upgrade system dengan memigrasi fasilitas Star Level ke Abacus Profiles. Semula pengguna Abacus menggunakan entry N*¤$NM1/Nama untuk memasukan profile agent ke dalam PNR, dengan fasilitas ini travel agent pengguna Abacus cukup menggunakan entry N*¤ <enter> lalu klik Copy To PNR, seperti contoh gambar di bawah ini. Gunakan *A untuk melihat hasilnya. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. GARUDA INDONESIA GROUP LAKSANAKAN SAFETY & SECURITY COMMITMENT Cengkareng, 11 September 2015 – PT. Para pimpinan anak perusahaan di lingkungan Garuda Indonesia Grup dipimpin Direktur Utama Garuda Indonesia, Arif Wibowo berfoto bersama usai menandatangani komitmen untuk memprioritaskan keunggulan perusahaan akan safety & security.Penyegaran komitmen dilakukan untuk lebih meningkatkan kesadaran bersama pentingnya aspek safety & Security pada semua unsur / elemen yang mendukung kegiatan operasional penerbangan di Garuda Indonesia Group.Adapun anak perusahaan yang terlibat adalah Abacus, Aero System Indonesia, Aerowisata, GMF AeroAsia, Citilink, Gapura Angkasa, Aerofood Indonesia, Aerotrans Service Indonesia.Klik di sini untuk informasi selengkapnya. SOSIALISASI PROSEDUR BOOKING DAN PENYERAHAN HADIAH JOINT PROMO EMIRATES AIRLINES & ABACUS DI JAKARTA Dalam rangka mensosialisasikan cara booking yang baik dan benar, Emirates dan Abacus Indonesia mengundang travel agent untuk mengikuti sosialisasi di kantor Abacus Jakarta. Pada kesempatan ini Emirates airlines memberikan sosialisasi terkait prosedur booking melalalui GDS, sementara Abacus memberikan tips dan update terkait booking dan issued Emirates Airlines di Abacus. Selain itu, dilakukan pula pengumuman dan penyerahan hadiah dari join promo antara Emirates dan Abacus.Selamat kepada pemenang JOINT PROMO EK & 1B – PERIOD 26-28MAY2015 1 Unit iPad Mini 3 : Dini Yunita / Alia Indah Wisata 1 Unit Blackberry Q10 : Rizka / Fajar Alam Sejati 1 Unit Samsung A5 : DS / PADI Tour (Metro Indah Travindo) Nantikan join promo berikutnya. Klik di sini atau kunjungi facebook.com/AbacusIndonesia untuk informasi lebih lanjut. CATHAY PACIFIC KEMBALI PERCAYAKAN ABACUS SEBAGAI OFFICIAL GDS CATHAY PACIFIC TRAVEL FAIR Pada tanggal 3-6 September 2015 lalu, maskapai penerbangan Cathay Pacific kembali menggelar Cathay Pacific Travel Fair di Laguna dan Terra Atrium Mall Central Park, Jakarta. Abacus Indonesia kembali dipercaya sebagai official GDS di event tahunan Cathay Pacific ini. CXTF ini merupakan travel fair yang kedua tahun ini berkerjasama dengan Bank HSBC dan diikuti oleh berbagai agen perjalanan seperti Dwidaya Tour, Panorama Tour, Smailing Tour, TX Travel, dan agen-agen perjalanan pengguna Abacus lainnya. Hubungi Abacus untuk informasi lebih lanjut. ABACUS TERUS DIPERCAYA SEBAGAI OFFICIAL GDS KOMPAS TRAVEL FAIR Terus menunjukan eksistensinya dalam mendukung penyelenggara industri perjalanan, Abacus kembali dipercaya sebagai official GDS di Kompas Travel Fair yang telah berlangsung di Cendrawasih Hall, Jakarta Convention Center, Jakarta, tanggal 28-30 Agustus 2015. Pada acara yang dibuka Menteri Pariwisata, Arief Yahya ini, Abacus Indonesia turut serta dengan menyediakan perangkat dan dukungan tenaga customer support selama acara berlangsung. Sejumlah maskapai seperti Garuda Indonesia, Cathay Pacific, China Airlines, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Qatar Airways, EVA Air, Jetstar, dan Citilink bersama dengan 14 travel agent pengguna Abacus, turut serta dalam travel fair kali ini. Klik di sini atau kunjung facebook.com/AbacusIndonesia untuk melihat photo pelaksanaan KTF 2015. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE