Article
Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-79 di Sabre Indonesia
Pada tanggal 17 Agustus 2024, Sabre Indonesia menyelenggarakan peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-79. Upacara dimulai tepat pukul 07:00 WIB dengan pelaksanaan upacara bendera yang dipimpin oleh Bapak Jaya Avianto, selaku Pejabat Sementara (Pjs.) Direktur Utama Sabre Indonesia.
Upacara tahun ini semakin istimewa adalah seluruh peserta dan petugas upacara, yang terdiri dari karyawan Sabre Indonesia, mengenakan pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia.
Setelah upacara selesai, seluruh karyawan berkumpul pada pukul 10:00 WIB untuk menyaksikan secara bersama-sama seremoni upacara 17 Agustus yang diadakan di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Rangkaian acara ini merupakan cerminan dari nilai-nilai yang dipegang teguh oleh Sabre Indonesia dalam mendukung kemajuan bangsa, selaras dengan tema perayaan tahun ini, “Nusantara Baru, Indonesia Maju.”
Sabre Indonesia terus berkomitmen untuk berkontribusi dalam pembangunan nasional, seiring dengan perjalanan perusahaan yang telah mencapai usia 29 tahun.
Related Articles
-
Sabre appoints Fanny Yeung as general manager of its Hong Kong operations
HONG KONG, August 20th, 2015 – Sabre Corporation (NASDAQ: SABR), a leading global technology provider to the travel and tourism industry, announced today that it has appointed Fanny Yeung as general manager of its Hong Kong operations for Sabre Travel Network. In her new role, Yeung will be responsible for the growth of the market, strengthening the company’s strategic partnerships, while advocating for the adoption of Sabre’s innovative travel technologies with its travel agent and supplier prospects and customers. Yeung previously served 20 years with Abacus, the Asia Pacific region’s leading travel solutions provider that was recently acquired by Sabre. She then moved to Travel Innovation Partners where she became Director responsible for product analysis and implementation support for the company’s Asia-based customers. “We are thrilled to welcome Fanny Yeung back into the Sabre business, especially at such a critical juncture of our growth in Asia Pacific. Fanny is relentless in her pursuit of excellence and in pushing her teams to drive the best experience for customers and partners,” said Roshan Mendis, senior vice president, Sabre Travel Network Asia Pacific. “With her deep market knowledge, Fanny is the ideal leader to help us unlock further growth potential for Hong Kong.” Yeung replaces Agatha Lee who has been heading the local Abacus business for the past year, on placement from Cathay Pacific. Lee now returns to the carrier with the sincere thanks of the Sabre executive and Hong Kong team. ### About Sabre Corporation Sabre Corporation is a leading technology provider to the global travel and tourism industry. Sabre’s software, data, mobile and distribution solutions are used by hundreds of airlines and thousands of hotel properties to manage critical operations, including passenger and guest reservations, revenue management, flight, network and crew management. Sabre also operates a leading global travel marketplace, which processes more than $110 billion of estimated travel spend annually by connecting travel buyers and suppliers. Headquartered in Southlake, Texas, USA, Sabre serves customers in more than 160 countries around the world. … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Sabre Book and Drive Promotion Periode Desember 2016 – January 2017
Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive periode Desember 2016 – January 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 7 Maret 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Pemenang Hadiah 1 Unit Mobil Toyota Calya 1.2 E STD MT : Pudyasari dari CITRA WAHANA TRAVEL INDONESIA Pemenang hadiah Smartphone Samsung J5 adalah sebagai berikut : Mrs. Sutisna dari JAKARTA EXPRESS – SUNTER MALL Sultan Fajri dari PANORAMA – (H/O) Enny dari RADIAN KHARISMA WISATA Dwi Wahyu dari RED CAP TOUR & TRAVEL Irfan Apriadi dari BAYU BUANA – EQUITY TOWER Bheta Raimba dari KUTA CEMERLANG BALI JAYA – DPS Stevani Austin dari RUDAUST TOURS AND TRAVEL Ardian dari TRIMURTI EXPRESS WISATA Timotius Anwar dari CHAN BROTHERS TRAVEL INDONESIA Lina dari SONA TOPAS Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia 1 unit Mobil dan 10 unit Samsung J5 untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre … READ MORE
-
Sudahkah Anda Mengganti Abacus Whiz Dengan Point of Sales Terbaru Kami, Abacus WorkSpace?
Abacus eNewsletter Edisi 3, 2014 Sudahkah Anda Mengganti Abacus Whiz Dengan Point of Sales Terbaru Kami Abacus WorkSpace? Pada kwartal pertama 2014, Abacus akan mulai men-sunset Abacus point of sales lama, Abacus Whiz. Pengguna Abacus harus mulai menggunakan Abacus WorkSpace (AWS) baru. Segera hubungi Abacus Indonesia untuk mengganti Abacus Whiz lama Anda dengan point of sales terbaru dari Abacus atau Anda juga dapat mendownload sendiri installer versi terbaru dari AWS di Abacus eServices. [ezcol_2third] Dapatkan link untuk mendownload AWS Installer di eServices pada menu support – download – abacus workspace – installer Abacus WorkSpace Tips & Updates Simak pula update dan tips terkait AWS di dalam Abacus eServices. Karena kami menyediakan menu untuk Anda mendownload dan mengetahui lebih jauh tentang AWS, seperti: Workspace minimum specifications, Tutorial cara booking travel insurance menggunakan AWS, Aplikasi tambahan yang bisa digunakan di AWS, Cara seting ET-PIR di AWS, Common error list & troubleshooting, Cara Instalasi AWS, dan lain-lain.Tidak hanya itu Anda juga dapat memberikan feedback terkait AWS di Abacus eServices comment form. Segera login ke eServices sekarang menggunakan sign in Abacus Anda atau kunjungi abacus.com.sg/AbacusWorkSpace/ untuk Anda yang belum menggunakan Abacus Systems. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Program Promosi Sabre Book and Drive Season 2 Periode September- Oktober 2017
Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive season 2 periode September-Oktober 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 5 Desember 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 25 (dua puluh lima) gram : Nanik dari WISATA DEWATA SUB Trivena dari ROYAL TOUR – DJUANDA Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 10 (Sepuluh) gram : Echa dari ALIKHA WISATA Nahria Abidah dari KARMEL TOUR & TRAVEL SUB Andri dari SANTANA ANTAR BUANA UPG Mila dari FORTUNA – MAKASSAR UPG Novi dari TOBALI CERIA TRAVEL DPS Nurul dari BALI CEMERLANG TOUR & TRAVEL DPS Shinta dari GLOBAL WISATA TOUR BDO Cindy Wijaya dari GOLDEN RAMA EXPRESS – PX PAVILION PURI Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 5 (lima) gram : Hedy Soraya dari TRAVEL WHOLESALE CENTER (TWC) Siti Arini dari GOLDEN NUSA JAYA Yulis dari BLUE OCEAN TOURS SUB Nobelena dari JAKARTA EXPRESS – TUNJUNGAN PLAZA SUB Erica dari HANA AERO NUSANTARA AGENT Yuli pelangi dari BET OBAJA INTERNATIONAL – H/O Darsana Teguh dari JATRAIDOLA T & T SVC Roria Natalina dari WAHANA MAZMUR WISATA Juni dari ANDIKA BATAM TRAVEL BTH Poppy dari DEWI WISATA EK BDO Choidajung dari RED CAP TOUR & TRAVEL Yolanda dari NUSANTARA T & T – SIMPANG LIMA SRG Hagida dari LILA TRAVEL & TOUR DPS Hervy Yani dari PT SONAR KARYA TOUR & TRAVEL Joseph dari BAYU BUANA – BOGOR Alid Pamungkas dari BAYU BUANA – H/O Retno dari AEROTRAVEL H/O Hardi dari DHARMA UTAMA METRASCO MES Tri Handoko dari BAYU BUANA – KEMANG Irwansyah Ginting dari FATAHILLAH MANDIRI TOUR Agustina Wulandari dari GOLDEN RAMA EXPRESS – MENTENG Putri Yuni Lestari dari GAMA WISATA JOG Melani Sutisna dari TX TRAVEL – SUNTER Cherly dari MBC TRAVEL SERVICES Maria Then dari BERKAT ANUGERAH WISATA UPG Dadang Ishak dari CHANTYKA TOUR AND TRAVEL Tuty dari WISATA NUSANTARA TOUR & TRAVEL Ika Sidauruk dari ANTA EXPRESS – H/O Hadi Riswandi dari JAYA PRIMA UTAMA LESTARI BDO Uus dari MONAS PRIMA UTAMA SUB Muhammad Jamal dari SIFARO BERKAH WISATA Shirleyanwar dari EVER PROMPT TRAVEL SERVICE MES I ketut Juliana dari GOLDEN RAMA – DENPASAR Sri Retno dari DARMARETTA ESA UTAMA Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia hadiah utama 1 unit Mobil Honda HR-V, 2 unit Logam Mulia seberat 25 gram, 8 unit Logam Mulia seberat 10 gram, dan 35 unit Logam Mulia seberat 5 gram untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre … READ MORE
-
Waktu Anda Untuk Mengumpulkan Point Tersisa 10 Hari Lagi!
Abacus eNewsletter Edisi 15, 2014 Waktu Anda Untuk Mengumpulkan Point Tersisa 10 Hari Lagi! Ayo terus tingkatkan point Anda, program promosi Abacus Book & Drive 3 akan berakhir pada 30 Juni 2014! Ayo terus booking dan issued tiket melalui Abacus systems! karena masih terbuka kesempatan Anda untuk memenangkan program promosi Abacus Book & Drive 3 berhadiah Mobil Honda New CRV, 2 unit Motor Vespa Piaggio, 5 unit iPad Mini, 5 unit Laptop Acer Ultrabook dan 5 unit LCD TV. Point yang telah dikumpulkan selama satu tahun penuh nantinya akan di akumulasi untuk menentukan Apakah Anda berkesempatan memenangkan hadiah bernilai ratusan juta rupiah tersebut. Syarat dan ketentuan berlaku, klik di sini untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Asuransi Sinarmas Kini Juga Ada di Abacus TravelSecure! Pengguna Abacus di Indonesia kini memiliki semakin banyak pilihan asuransi perjalanan untuk para pelanggan mereka! Abacus TravelSecure juga telah bekerjasama dengan PT. Asuransi Sinar Mas (ASM), agen perjalanan di Indonesia kini dapat melihat dan menjual produk asuransi perjalanan ASM melalui solusi pemesanan asuransi perjalanan terintegrasi Abacus – Abacus TravelSecure. Dengan pilihan premi yang menarik, ASM menawarkan rencana asuransi perjalanan ke luar negeri untuk individu maupun keluarga, menjadikan konten tambahan untuk pelanggan sekaligus meningkatkan pendapatan agen perjalanan. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi Abacus Indonesia. Menangkan Paket Liburan 3D2N ke MALAYSIA Bersama Malaysia Airlines Booking dan issued ticket MH di Abacus dan menangkan paket liburan 3D2N ke Malaysia bersama Malaysia Airlines serta hadiah hiburan lainnya hanya untuk Anda pengguna Abacus di Indonesia. Syarat dan ketentuan berlaku. (periode : 9 Juni – 9 Juli 2014). Klik di sini untuk baca selengkapnya. BE ETIHAD & ABACUS TOP SELLERS (15 Jun – 15 Sep 2014) 5 Monthly TOP Sellers to get shopping voucher worth @ IDR 500K. 1 TOP Seller to win ETIHAD return ticket to any destination. Terms and conditions apply. Click here for more information. Pengumuman Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode May 2014 Andakah pemenang program promosi Abacus Be Best Bookers Periode bulan MAY 2014? Klik eServices untuk mengetahui pemenangnya sekarang, atau hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Dapatkan JAL Special Fares “New/Additional Flight JL720/JL729” Hanya di Abacus FareX & Menangkan Hadiah Promosinya. Dapatkan JAL Special Fares “New/Additional Flight JL720/JL729” Hanya di Abacus FareX dan dapatkan pula incentive menarik untuk setiap issued tiket JAL menggunakan Abacus FareX. Tidak hanya itu tersedia pula hadiah iPAD untuk Travel Consultant dengan issued ticket terbanyak. Syarat & Ketentuan berlaku. Klik di sini untuk informasi selanjutnya. ABACUS ELECTRONIC MISCELLANEOUS DOCUMENT (EMD) Bila Anda bekerja di industri serumit agen perjalanan, sangat penting untuk terus mencari cara baru menyederhanakan proses kerja Anda. Itu sebabnya Abacus mengembangkan Abacus Electronic Miscellaneous Document (EMD) – solusi yang benar-benar menghilangkan penggunaan kertas sebagai alat dokumen dan mengotomatisasi proses di semua saluran penjualan.Sehingga Travel Agent dapat meningkatkan efisiensi dan berkonsentrasi mencari pendapatan baru.Abacus EMD sesuai dengan regulasi IATA ‘Simplify the Business’, karena secara signifikan menghemat jumlah kertas yang Anda gunakan, serta membantu mengurangi dampak lingkungan yang timbul. Cari tahu lebih lanjut mengenai Abacus EMD di sini. Abacus & Etihad Airways Menggelar Joint Seminar di Surabaya & Bandung Etihad Airways bersama dengan Abacus Indonesia menggelar Joint Seminar & Product Updates di Surbaya dan Bandung. Di Surabaya acara digelar di Sky Ballroom Hall A, Fave Hotel MEX, Surabaya pada tanggal 17 Juni 2014, dan diikuti oleh lebih dari 50 Travel agent pengguna Abacus di Surabaya. Sementara di Bandung acara di gelar di D’Palm Resto Bandung pada tanggal 19 Juni 2014 yang juga diikuti oleh lebih dari 50 Travel agent pengguna Abacus.Acara ini digelar dalam rangka mensosialisasikan Joint Promosi antara Abacus dan Etihad Airways sekaligus mengupdate para Travel agent dengan produk dan solusi terbaru dari Abacus maupun Etihad Airways. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut atau klik di sini untuk melihat photo acara. Segera Tunjuk Administrator Sine In di Travel Agent Anda Dalam rangka meningkatkan pelayanan dan keamanan dalam menggunakan sistem Abacus. Travel Agent diharuskan memiliki seorang administrator Sine In yang bertanggung jawab membuat dan memonitor sine in Abacus yang digunakan di travel agentnya masing-masing. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan di travel agent dan memberikan kemudahan pada saat pembuatan penambahan/perubahaan setiap sine in.Untuk itu Abacus Indonesia mengirimkan surat edaran terlampir untuk di isi oleh penanggung jawab travel agent. Penanggung jawab travel agent diharapkan segera mengisi form untuk menunjuk seorang administrator sine in di travel agentnya. Hubungi Abacus Helpdesk untuk informasi lebih lanjut. Download Surat Edaran di sini Download Form Pembuatan Sign In di sini Download Guidelines Pembuatan Sign In di eServices [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] [/ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Sabre Travel Network Indonesia di Kompas Travel Fair 2016
Jakarta, 7 September 2016. Sabre Indonesia kembali menjadi official Global Distribution System (GDS) di Kompas Travel Fair yang digelar di Plenary Hall Jakarta Convention Center, Indonesia pada tanggal 2-6 September 2016 lalu. Ikut berpartisipasi dalam travel fair ini 20 Travel Agent Pengguna Sabre yang menggunakan lebih dari 200 system Sabre, selain itu terdapat 11 Airlines Internasional yang juga ikut berpartisipasi memberikan harga promo mereka seperti All Nippon Airways, Air New Zealand, China Airlines, Cathay Pacific, Garuda Indonesia, Etihad Airways, Eva Air, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Qatar Airways, Xiamen Airlines. Selama 3 hari Sabre Indonesia mencatat lebih dari 11,000 tiket internasional terjual dalam travel fair yang selalu diadakan setiap tahun ini, pencapaian tahun ini dinilai lebih baik dari pada tahun sebelumnya meskipun sejak awal semester kedua tahun 2016 sudah digelar beberapa travel fair besar di … READ MORE
-
Pemenang Join Promo Philippine Airlines
Selamat kepada para pemenang join promo Philippine Airlines periode I. Ayo booking and issued Philippine Airlines melalui Sabre Workspace dan menangkan hadiah bulanan voucherbelanja senilai Rp. 1.000.000 untuk top 5 agen terbaik dan hadiah utama Tiket PP Jakarta-Manila, Jakarta-Jepang, dan Jakarta-USA. Periode program dimulai dari 20 Mei – 20 Agustus 2017. Syarat dan ketentuan … READ MORE
-
Sabre Perkuat Kemitraan Dengan Qantas Untuk Akses Travel Agent Yang Lebih Lengkap
Sabre memperbaharui perjanjian kerjasama dengan Qantas yang akan menawarkan travel agen akses ke informasi maskapai yang lebih lengkap seputar tarif, produk dan layanan. Dengan grafis antarmuka Sabre Red 360, kini produk-produk Qantas akan ditampilkan dengan lebih kaya, relevan, dan dengan konten yang menarik melalui koneksi maskapai dengan ATPCO. Sabre akan mengintegrasikan Qantas ‘UPAs (Universal Product Attributes), atau konten visual yang ditargetkan, yang dapat menampilkan tarif, produk, dan layanan spesial maskapai. Konten tersebut telah berkembang menjadi Reassurance UPAs yang fokus pada pesan dan grafik tentang tindakan kesehatan tambahan yang diambil maskapai penerbangan seperti Qantas untuk memastikan lingkungan perjalanan yang aman. Sabre Red 360 juga akan menampilkan Fasilitas Qantas, seperti jarak kursi dan stopkontak, dan UTA (Universal Ticket Attributes) yang merupakan manfaat ramah konsumen seperti jatah bagasi dan pemilihan kursi. Baca berita selengkapnya … READ MORE