Article
Larangan Menggunakan Nama Fiktif Saat Live Booking di System!
Bersama ini kami informasikan kepada seluruh pengguna Abacus, bahwa Anda dilarang menggunakan nama fiktif dalam membuat pembukuan / reservasi airlines di Abacus, sebagai contoh menggunakan Nama TEST/MR, dikarenakan hal ini dapat menimbulkan Un-necessaries Cost to Airline yang dapat merugikan pihak Airlines. Mohon bantuan rekan-rekan travel agent pengguna Abacus agar dapat memperhatikan hal tersebut.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai hal ini, silahkan menghubungi Abacus Helpdesk.
Related Articles
-
SABRE HELPDESK NEWS 4/6/2016 : Issued Tiket Dengan Net Remit Kini Hingga 9 Digit
Diberitahukan kepada seluruh Pengguna Sabre di Indonesia bahwa efektif tanggal 6 April 2016, issued tiket dengan net remit sampai dengan 9 digit amount sudah dapat dilakukan menggunakan entry Smart Price di Sabre Red Workspace. Demikian kami informasikan, mohon dapat diteruskan kepada semua front liner Anda, termasuk sub-agent dan department terkait lainnya. Untuk informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Sabre customer support kami. T. 021 27 5353 88 Email. … READ MORE
-
Cara Install Sabre Workspace di Mac OS X
Berikut adalah langkah-langkah cara install SRW di Macbook atau Mac OS X : EPR harus dibuatkan baru (hanya khusus untuk Mac), tidak bisa digunakan double untuk windows. Aktifkan EPR di eServices dan daftar di form Macbook (Lihat panduan di lampiran) Proses registrasi membutuhkan waktu 72jam dan kemungkinan 2 hari kerja (tunggu email jawaban dari Sabre) Source installer terdapat di https://www.sabretravelnetwork.com/home/solutions/product/sabre_red_workspace Semua feature Red Apps tidak bisa berjalan di versi ini , termasuk ETPIR dan graphical view … READ MORE
-
Tidak Hanya 3 Unit Mobil Toyota Calya, Promosi Sabre Book & Drive Juga Berhadiah 30 Unit Smartphone Samsung!
Kabar gembira untuk Anda pengguna Sabre Red WorkSpace di Indonesia, karena kesempatan memenangkan hadiah program promosi Sabre Book & Drive 2016 semakin besar. Sabre Indonesia resmi menambah total 30 unit Smartphone Samsung untuk diundi bersama dengan 3 unit mobil Toyota Calya. Hadiah akan diundi setiap 2 bulan dihadapan Departemen sosial dan dinas terkait. Syarat dan ketentuan berlaku. Tunggu apalagi! tingkatkan terus pembukuan Anda hanya di Sabre Red Workspace karena kesempatan memenangkan hadiah kini semakin besar. Promosi berlaku untuk seluruh Travel Consultan pengguna Sabre di Indonesia mulai 01 October 2016 hingga 31 Maret 2017. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut atau hubungi Sabre Travel Network Indonesia di kota … READ MORE
-
Rail Services dari ACP Rail International Kini Tersedia di Red WorkSpace
Dapatkan keuntungan lebih dengan menawarkan lebih banyak konten yang tepat kepada pelanggan Anda! Salah satunya melalui Rail services yang dapat di akses melalui Red WorkSpace. Melalui layanan rail services dari ACP Rail International Anda dapat menawarkan tiket point-to-point dengan nilai yang tinggi, nyaman, fleksibel untuk menjelajahi berbagai destinasi menggunakan kereta. Terhubungn keberbagai jaringan kereta di Eropa, UK, Scandinavia, Japan, Australia, China dan banyak lagi. Anda dapat melakukan pembukuan tiket kereta di dunia seperti Eurail, Scandinavia Railways, Japan Railways, Rail Australia, German Rail, Amtrak dan lainnya. Berikut keuntungan yang bisa Anda dapat : Aplikasi ACP Rail dapat langsung diakses melalui Red Workspace Anda Memperoleh manfaat baik melihat harga ataupun melakukan pembukuan tanpa harus registrasi ke setiap Rail Vendor Abacus ACP Rail menghubungkan Anda keberbagai penyedia kereta cepat di seluruh dunia antara lain BritRail Passes, Eurail Passes (Global, Select, National & Regional), German Rail Pass, European East Pass, Japan East Pass, Scandinavia Pass dan banyak lagi lainnya, begitu juga tariff point-to-point: UK – Brit Rail, Scandinavia, dan lainnya Travel Agent akan mendapatkan 3% komisi di setiap pembukuan yang dilakukan di Sabre ACP Rail Hubungi Sabre Indonesia … READ MORE
-
Informasi Kontak China Eastern di Indonesia
Kepada para rekan-rekan Travel Agent yang memiliki pertanyaan seputar perwakilan China Eastern Airlines di Indonesia, Silahkan menghubungi kontak dibawah ini : China Eastern Alamat : Benoa Square, Denpasar Bali Telp : 0361-8957776 Email : … READ MORE
-
Sabre Profile untuk Create PNR
Agar mempermudah rekan-rekan travel agent dalam penginputan phone field pada PNR MAKA dapat menggunakan SABRE PROFILE, di setiap Reservasi ( PNR ) yang di create pada Sabre system. Dengan cara sebagai berikut : Entry : N*¤ kemudian Enter Klik Copy to PNR *A ( untuk detail tampilan Sabre Profile ) … READ MORE
-
Panduan untuk Menghindari ADM Turkish Airlines
Seiring dengan adanya beberapa kasus Travel Agent terkena ADM TK yang disebabkan oleh Churning Booking, Turkish Airlines memberikan informasi-informasi penting terkait dengan kebijakan ADM. Hal ini dilakukan agar para Travel Agent tidak lagi terkena ADM dan dalam rangka memberikan pelayanan terbaik dari Turkish Airlines. Informasi tersebut telah di update pada DRS Sabre dan dapat diakses dengan entry: Y/MKT/ID1/P67. Dengan tampilan yang akan muncul sebagai berikut : CATEGORY-MKT SUBJECT-ID1 TURKISH ADM NEWS PAGE 067 01 ———————————————————— 02 TURKISH ADM NEWS 03 ———————————————————— 04 05 HAL-HAL YANG WAJIB DIHINDARI AGAR TIDAK TERKENA ADM TK: 06 07 SPECULATIVE/FICTITIOUS BOKING 08 PASSIVE BOOKINGS 09 DUPLICATE BOOKINGS 10 TEST BOOKINGS 11 INACTIVE BOOKINGS: PN,HX,UN,NO,SC,TK,UC,US OR WK 12 SYSTEM ABUSE 13 MARRIED SEGMENT VIOLATIONS 14 NO SHOW 15 UNCOMMITTED BOOKINGS 16 HIDDEN GROUPS 17 SPECIAL TIME LIMIT 18 CHURNING BOOKINGS 19 20 INFORMASI LEBIH LANJUT DAPAT DI LIHAT DI: 21 HTTPS://WWW.TURKISHAIRLINES.COM/EN-INT/FLIGHTS/AGENCY-INFORM 22 ATION/BOOKING-RULES/INDEX.HTML 23 ————————————————-SV/26/03/18 Silahkan klik disini untuk informasi lebih lanjut terkait dengan Prosedur ADM Turkish Airlines. … READ MORE
-
4 Hal Yang Perlu di Perhatikan Jika Issued Ticket Infant menggunakan PNR dummy
Dalam melakukan issued pada tiket anak-anak (infant) terdapat beberapa kesalahan dalam penginputan, oleh karena ini tim Helpdesk memiliki beberapa tips yang perlu diperhatikan pada saat peng-inputan. Berikut tips dari team Helpdesk untuk membantu para travel agen: Tidak boleh split penumpang dewasa dan infant pada PNR dummy setelah issued ticket infant. Setelah issued ticket infant, cancel all pada PNR Dummy. Save ticket infant ke PNR asli. Harap re-confirm ke airlines untuk all ticket … READ MORE