Article
Pengumuman Pemenang Grand Prize Joint Promo Malaysia Airlines Periode Juli – Desember 2017
Program joint promo Malaysia Airlines dengan Sabre Indonesia periode Juli – Desember sudah berakhir. Dengan berakhirnya program ini, nama-nama pemenang yang diumumkan tidak hanya pemenang hadiah bimonthly saja, namun juga pemenang hadiah utama yakni 2 unit Mobil Daihatsu Ayla dan 2 Tiket PP Jakarta-London. Berikut daftar nama para Travel Consultant yang berhasil memenangkan hadiah dari program ini:
Pemenang hadiah utama Joint Promo Malaysia Airlines dan Sabre Indonesia:
- 1 Unit Daihatsu Alya D MT for Online Travel Agent : Traveloka
- 1 Unit Daihatsu Alya D MT for Offline Travel Agent : Bayu Buana
- 2 Business Class Ticket JKT-LHR-JKT for the best issuer (TC) : Ita Efendi dari DSL Travel
Pemenang hadiah bimonthly (November-Desember 2017) :
- 1 Unit Emas 50 gram : I Ketut Juliana dari Golden Rama DPS
- 1 Unit Motor Honda Beat : Fellycia dari WITA Grand Centre
- 1 Unit Samsung S8 : Fitri Andriani dari Anta Express H/O
- 1 Unit Tiket Business Class JKT-LGK-JKT : Chandra dari Jastra Wisata MES
- 1 Unit Samsung A7 : Erfiana dari DSL Travel
- 1 Unit Samsung Galaxy J7 : Dewi dari Rodex SUB
- Shopping Voucher senilai Rp. 5.000.000 : Maria Kaia Rinake dari ATS Vacation
- Shopping Voucher senilai Rp. 4.000.000 : Oki Dwi Permata dari Hudha Tour & Travel
- Shopping Voucher senilai Rp. 3.000.000 : Bella dari Charisma Rasa Sayang MES
- Shopping Voucher senilai Rp. 2.000.000 : Hadiruswandi dari Jaya Prima BDO
- Shopping Voucher senilai Rp. 1.500.000 : Skurigantira dari My Tours
- Shopping Voucher senilai Rp. 1.000.000 : Muhammad Azis dari TX Travel Jakarta
Pemenang shopping voucher dari Issued Ticket tertinggi Business Class Malaysia Airlines :
- Pemenang Shopping Voucher senilai Rp. 1.000.000 untuk route LONDON atau AUCKLAND : Rita Nurita dari Travel Wholesale Center (TWC)
- Pemenang Shopping Voucher senilai Rp. 500.000 untuk route AUSSI, JPN, CHINA, HKG, INDIA : Traveloka dari Traveloka
Selamat kepada para pemenang! Hadiah utama akan diberikan pada event Gathering Malaysia Airlines di Penang sedangkan untuk hadiah bimonthly akan diberikan/diantarkan langsung kepada pemenang.
Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre Indonesia.
Related Articles
-
Cathay Pacific & Sabre Joint Promotion Festival
Cathay Pacific Special Fares Periode: 19 – 26 Oct 2020 Khusus untuk para pengguna Sabre, kini Anda dapat menikmati harga spesial Cathay Pacific dengan melakukan booking dan issued tiket Cathay Pacific di Sabre. Penawaran ini berlaku untuk booking dan issued pada tanggal 19-26 Oktober 2020, dan untuk perjalanan 1 Januari – 30 Juni 2021. Selain itu, Travel Agent juga bisa mendapatkan insentif senilai @Rp. 100.000,- untuk setiap 50 ticket* (*berlaku kelipatan) yang dibooking dan issued selama periode Joint Promotion berlangsung. Syarat dan ketentuan program berlaku! Untuk informasi lebih lanjut dapat dipelajari disini, atau hubungi Sabre Indonesia. Telp. 021 27 5353 99 atau Email … READ MORE
-
Hadir di Jakarta, Garuda Indonesia Travel Fair Targetkan 80 Ribu Pengunjung
Jakarta, 2 April 2018 – Garuda Indonesia Travel Fair Jakarta Phase I menargetkan sebanyak 80 ribu pengujung dan penjualan sebesar IDR 285 Milyar. Melanjutkan kesuksesan pelaksanaan travel fair yang secara berkelanjutan dilaksanakan sejak tahun 2008 lalu, Garuda Indonesia bersama Bank Mandiri sebagai bank partner akan melaksanakan “Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) 2018” phase I yang akan dilaksanakan pada tanggal 6 – 8 April 2018 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta. Selain di Jakarta, roadshow pelaksanaan GATF 2018 Phase I ini juga dilaksanakan di 28 kota besar Indonesia lainnya, yaitu : Semarang, Solo, Yogyakarta (2-4 Maret 2018) Palembang, Lampung, Makassar (16-18 Maret 2018) Bali, Bandung, Gorontalo, Jayapura, Kendari, Kupang, Lombok, Malang, Manado, Medan, Palangkaraya, Sorong, Surabaya, Ternate, Timika (23-25 Maret 2018) Banda Aceh (30 Maret-1 April 2018) Ambon, Balikpapan, Jakarta, Padang, Pekanbaru, Pontianak (6-8 April 2018) Batam (13-15 April 2018) Direktur Marketing dan Teknologi Informasi Garuda Indonesia, Nina Sulistyowati, pada sesi konferensi pers GATF 2018 di Hard Rock Cafe, Jakarta, Kamis (29/3) mengatakan bahwa pelaksanaan GATF ini merupakan bentuk dukungan Garuda Indonesai untuk terus meningkatkan dan mengembangkan pariwisata Indonesia, khususnya beberapa destinasi wisata yang saat ini diprioritaskan oleh pemerintah, yaitu Lombok, Gunung Bromo, Labuan Bajo, Borobudur, Danau Toba, Morotai, Kepulauan Seribu, Belitung, Wakatobi dan Tanjung Lesung. “Pada pelaksanaan GATF 2018 phase I ini, Garuda Indonesia kembali menawarkan berbagai tiket dan peket perjalanan wisata domestik dan internasional denan harga yang menarik dan lebih terjangkau, karena kami bekerja sama dengan bank partner terbaik, yakni Bank Mandiri untuk dapat melayani kebutuhan traveling para pelanggan setia Garuda Indonesia” jelas Nina. “Dari ke 29 kota besar di Indonesia tersebut, secara nasional Garuda Indonesia akan menargetkan total penjualan sebesar IDR 531 Milyar selama 3 hari pelaksanaan GATF 2018 phase ke I di masing-masing kota. Sedangkan khusus untuk kota Jakarta, target penjualannya adalah sebesar IDR 285 Milyar dengan target mendatangkan 80 ribu pengunjung. Pada pelaksanaan GATF 2017 phase II pada bulan September lalu di kota Jakarta, Garuda Indonesia berhasil mendatangkan sebanyak lebih dari 60 ribu pengunjung, dengan jumlah totalpenjualan mencapai lebih dari IDR 213,375 Milyar”, tambah Nina. Pada pelaksanaan GATF 2018 Phase I ini, Garuda Indonesia kembali mengangkat konsep “More For Less” atau “Get More, Pay Less” dimana melalui tema tersebut para pelanggan akan smeakin diberikan banyak kemudahan, kenyamanan, harga tiket yang lebih terjangkau dan akases yang semakin banyak melalui seluruh destinasi Garuda Indonesia serta tambahan-tambahan benefit lainnya yang akan didapatkan melalui event GATF tersebut. … READ MORE
-
Memperingati Hari Bela Negara 2024
Pada Kamis, 19 Desember 2024, Insan Sabre Indonesia melaksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Bela Negara 2024. Upacara yang berlangsung di halaman Gedung Sabre Indonesia ini dihadiri oleh seluruh karyawan sebagai bentuk penghormatan dan refleksi atas pentingnya bela negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Hari Bela Negara merupakan momen penting untuk mengingatkan kita semua akan komitmen bersama dalam menjaga keutuhan dan kedaulatan bangsa. Dalam upacara tersebut, seluruh peserta mengenakan pakaian Batik sebagai simbol kecintaan terhadap budaya Indonesia. Mari kita jadikan Hari Bela Negara sebagai momen untuk mempertegas tekad menjaga persatuan dan mendukung kemajuan … READ MORE
-
New Sabre Red WorkSpace Ciptakan Pengalaman, Bukan Itinerary
Wisatawan hari ini ingin lebih dari sekadar jadwal standar. Hal ini terutama berlaku bagi wisatawan milenium, yang mendambakan pengalaman perjalanan yang unik, yang sering kali dicapai melalui perjalanan yang telah dikustomisasi. konsultan perjalanan memainkan peran penting dalam membantu wisatawan menyadari pengalaman perjalanan yang unik ini, dan dengan demikian, diharapkan untuk membuat jadwal yang sesuai dengan harapan wisatawan’, dalam waktu yang singkat. Dengan New Sabre Red Workspace, konsultan perjalanan memiliki posisi yang baik untuk memenuhi kebutuhan wisatawan dalam memberikan layanan, kustomisasi dan pengalaman perjalanan yang luar biasa. Integrasi antarmuka grafis yang mudah digunakan, ditambah dengan struktur command-driven yang memberikan ketepatan dan kemampuan kustomisasi, membuat New Sabre Red Workspace platform yang kuat untuk konsultan perjalanan. Memprediksi hari dan waktu terbaik untuk pelanggan Anda melakukan perjalanan sekarang menjadi mudah dengan New Sabre Red Workspace! Lebih lanjut tentang apa yang dapat dilakukan New Sabre Red Workspace akan dibagikan oleh Richard Caulder, Advokat Pasar Global, Sabre Corporation, selama TTX APAC di booth lokakarya dan pameran. potongan menangkap ini pada Sabre APAC Facebook dan … READ MORE
-
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2023 PT Sabre Travel Network Indonesia
Pada hari Rabu, 26 Juni 2024, PT Sabre Travel Network Indonesia atau Sabre Indonesia menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di ruang Auditorium Management Building Garuda Indonesia. Acara ini menjadi sorotan penting dalam kalender perusahaan, menandai momen kunci dalam perjalanan strategis dan pertumbuhan Sabre Indonesia. Acara RUPS ini dihadiri secara langsung oleh Direksi Garuda Indonesia sebagai Pemegang Saham Mayoritas yaitu Bapak Irfan Setiaputra selaku Direktur Utama Garuda Indonesia, Ibu Enny Kristiani selaku Direktur Human Capital & Corporate Service Garuda Indonesia dan juga Bapak Prasetio Direktur Keuangan & Manajemen Resiko. Selain itu, Sabre Asia Pacific Pte Ltd selaku Pemegang Saham dihadiri oleh Ibu Chin Yaa Khim yang hadir secara virtual. Acara ini dipimpin secara langsung oleh Ibu Mitra Piranti selaku Komisaris Utama Sabre Indonesia. RUPS kali ini membahas beberapa agenda penting yang akan mempengaruhi arah masa depan Sabre Indonesia. Mulai dari evaluasi kinerja tahun lalu, hingga rencana strategis untuk tahun mendatang. Sabre Indonesia terus berupaya untuk memberikan solusi terbaik bagi industri perjalanan dan pariwisata. Dengan dukungan dari Garuda Indonesia dan Sabre APAC, Sabre Indonesia optimis dapat terus tumbuh dan memberikan kontribusi positif bagi industri global distribution system … READ MORE
-
Special Promo Sabre Red ID Extra Point May 2019
Kabar gembira di bulan Mei 2019 khusus untuk kamu Anggota Sabre Red ID, karena untuk kamu yang mendapatkan minimum 10 FIT Point dari pembukuan yang dilakukan di periode bulan May 2019 akan berkesempatan untuk mendapatkan Extra Red Point. Caranya mudah, anggota Sabre Red ID terdaftar cukup booking dan issued melalui Sabre Red Workspace pada periode 1 – 31 May 2019, dan setiap FIT yang kamu kumpulkan akan diakumulasi menjadi FIT Point. 1 orang Anggota Sabre Red ID yang mendapatkan FIT Point tertinggi dari pembukuan dibulan May 2019 akan langsung mendapatkan hadiah 10.000 Extra Red Point, tanpa diundi! Selain hadiah langsung untuk anggota dengan FIT Point tertinggi Sabre juga akan memberikan extra point untuk 18 orang anggota yang beruntung dengan cara diundi dan memiliki minimum point yang ditentukan, adapun pembagian hadiahnya adalah sebagai berikut : 5.000 Extra Red Point untuk 3 orang anggota Red ID (dengan minimum 200 FIT Point pada periode promosi) 3.000 Extra Red Point untuk 5 orang anggota Red ID (dengan minimum 100 FIT Point pada periode promosi) 1.000 Extra Red Point untuk 10 orang anggota Red ID (dengan minimum 10 FIT Point pada periode promosi) Periode promosi berlaku mulai tanggal 01 – 31 May 2019. Syarat dan ketentuan berlaku. SYARAT & KETENTUAN BERLAKU Periode pengumpulan FIT point tgl. 1 – 31 May 2019 Hadiah Langsung : 10.000 Extra Point untuk 1 orang anggota Red ID dengan perolehan FIT Point terbesar selama periode pengumpulan point Hadiah Undian : 5.000 Extra Red Point untuk 3 orang anggota Red ID yang beruntung (mendapatkan minimum 200 FIT Point pada periode promosi) 3.000 Extra Red Point untuk 5 orang anggota Red ID yang beruntung (mendapatkan minimum 100 FIT Point pada periode promosi) 1.000 Extra Red Point untuk 10 orang anggota Red ID yang beruntung (mendapatkan minimum 10 FIT Point pada periode promosi) Hadiah undian ditentukan dengan cara diundi berdasarkan minimum FIT point yang diperoleh selama periode promosi Hadiah akan langsung ditambahkan ke dalam POINT RED ID pemenang Pemenang akan diumumkan paling lambat tgl. 20 setiap bulannya. Pemenang akan mendapatkan notifikasi didalam akun Sabre Red IDnya. Anggota red id hanya dapat memenangkan satu hadiah pada setiap periode promosi. Untuk rekan-rekan Travel Agent yang belum menjadi anggota Sabre Red ID dapat langsung registrasi di www.sabretn.co.id/red-id . … READ MORE
-
Sabre appoints Fanny Yeung as general manager of its Hong Kong operations
HONG KONG, August 20th, 2015 – Sabre Corporation (NASDAQ: SABR), a leading global technology provider to the travel and tourism industry, announced today that it has appointed Fanny Yeung as general manager of its Hong Kong operations for Sabre Travel Network. In her new role, Yeung will be responsible for the growth of the market, strengthening the company’s strategic partnerships, while advocating for the adoption of Sabre’s innovative travel technologies with its travel agent and supplier prospects and customers. Yeung previously served 20 years with Abacus, the Asia Pacific region’s leading travel solutions provider that was recently acquired by Sabre. She then moved to Travel Innovation Partners where she became Director responsible for product analysis and implementation support for the company’s Asia-based customers. “We are thrilled to welcome Fanny Yeung back into the Sabre business, especially at such a critical juncture of our growth in Asia Pacific. Fanny is relentless in her pursuit of excellence and in pushing her teams to drive the best experience for customers and partners,” said Roshan Mendis, senior vice president, Sabre Travel Network Asia Pacific. “With her deep market knowledge, Fanny is the ideal leader to help us unlock further growth potential for Hong Kong.” Yeung replaces Agatha Lee who has been heading the local Abacus business for the past year, on placement from Cathay Pacific. Lee now returns to the carrier with the sincere thanks of the Sabre executive and Hong Kong team. ### About Sabre Corporation Sabre Corporation is a leading technology provider to the global travel and tourism industry. Sabre’s software, data, mobile and distribution solutions are used by hundreds of airlines and thousands of hotel properties to manage critical operations, including passenger and guest reservations, revenue management, flight, network and crew management. Sabre also operates a leading global travel marketplace, which processes more than $110 billion of estimated travel spend annually by connecting travel buyers and suppliers. Headquartered in Southlake, Texas, USA, Sabre serves customers in more than 160 countries around the world. … READ MORE
-
Pemeringkatan Tingkat Kesehatan Perusahaan PT Sabre Travel Network Indonesia
Pada 16 Agustus 2024 lalu, Sabre Indonesia selaku anak usaha PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk telah berhasil mendapatkan peringkat atas Kesehatan Perusahaannya : idBBB+/Stable (Triple B Plus; Stable Outlook) dengan klasifikasi “Sehat” + menunjukan bahwa peringkat yang diberikan relatif kuat dan diatas rata-rata kategori yang bersangkutan diterbitkan oleh PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) untuk periode 1 Agustus 2024 hingga 1 Agustus 2025 mengacu kepada Peraturan Menteri Badan Usaha Milik Negara Nomor PER-2/MBU/03/2023 tentang “Pedoman Tata Kelola dan Kegiatan Korporasi Signifikan BUMN” Pemeringkatan ini dilakukan oleh Pefindo terhadap data dan informasi yang disampaikan oleh Sabre Indonesia dan Laporan Keuangan Audit per 31 Desember 2023. Pencapaian ini merupakan hasil dari dedikasi seluruh insan Sabre Indonesia dalam menjalankan bisnis yang sehat dan bertanggung jawab. Kami, insan Sabre Indonesia akan terus berupaya untuk mempertahankan dan meningkatkan peringkat ini di masa mendatang. Maju terus Sabre … READ MORE