Article
Grand Prize Program Sabre Book And Drive Season 2 Akan Segera diundi!

Sabre Newsletter Edisi Januari 2018
Grand Prize Program Sabre Book And Drive Season 2 Akan Segera diundi!
Jakarta, 3 Januari 2018. Hadiah utama program Sabre Book and Drive Season 2 berupa 1 unit mobil Honda HR-V akan segera diundi. Para travel consultant yang sudah melakukan booking dan issued di Sabre Red Workspace dan memperoleh minimum 600 poin selama periode Juli hingga Desember 2017 akan berkesempatan memenangkan hadiah utama tersebut.
Hanya di Sabre!! Royal Brunei Promo FIT Long Haul
Royal Brunei Airlines mengadakan promo FIT Long Haul. Harga khusus yang diberikan oleh Royal Brunei hanya berlaku untuk booking dan issued tiket melalui Sabre Red Workspace. Periode penjualan tiket berlaku mulai tanggal 1 – 31 Januari 2018 dan untuk keberangkatan
- MEL : 26Feb18 – 28Jun18 / 30Jul18 – 20Sep18 /1 5Oct18 – 07Dec18
- DXB/LHR: 09Jan18 – 28Mar18 /1 6Apr18 – 14Jun18 / 09Jul18 – 27Jul18 / 25Sep18 – 29Nov18
Malindo Air, Beli Sekarang Terbang Sekarang
Pada campaign “Beli Sekarang, Terbang Sekarang” melalui Sabre ini, Malindo Air memberikan penawaran harga spesial untuk penerbangan ke beberapa destinasi favorit. Harga yang ditawarkan mulai dari Rp. 429.000++. Periode promo ini berlaku untuk penjualan di tanggal 2 – 14 Januari 2018 dan untuk periode perjalanan mulai dari 2 Januari – 31 Oktober 2018. Berlaku untuk kelas X (Ekonomi) dan Kelas I (Business).
Jadwal Training Basic Reservation & Fares Ticket Januari 2017
Sabre Travel Network Indonesia membuka pelatihan rutin untuk para Travel Agent terkait dengan “Training Basic Reservation & Fares Ticketing”. Berikut jadwal yang bisa dipilih oleh para peserta training di bulan Januari:
Cara Registrasi Sabre Red untuk Travel Agent Indonesia
Bagi Travel agent yang belum terhubung dalam jaringan luas Sabre Travel Network, berikut ini adalah persyaratan menjadi pengguna sistem Sabre di Indonesia.
Persyaratan Pemasangan
Sebelum mengajukan permohonan menjadi pengguna Sabre, Travel Agent diharuskan memiliki Surat Izin Usaha Biro Perjalanan dan Wisata (BPW) dari dinas terkait serta NPWP Perusahaan.
Ikuti Kuis Teka Teki Silang ini dan Dapatkan Exclusive Merchandise dari Sabre!
- Hadiah akan diberikan kepada 20 orang pertama yang dapat mengisi jawaban TTS dengan benar.
- Jawaban kuis dikirimkan melalui email ke marcomm@sabretn.co.id.
- Periode kuis berlangsung hingga 31 Januari 2018.
- Pemenang kuis akan diumumkan pada Sabre e-Newsletter edisi Februari 2018.
Related Articles
-
Abacus Indonesia Bersama Dengan Garuda Indonesia Group Ikut Serta Dalam BUMN Innovation Expo & Award 2013!.
Abacus eNewsletter [Bahasa Indonesia] Bersama dengan Garuda Indonesia Group, Abacus Indonesia ikut serta dalam BUMN Innovation Expo 2013 yang dibuka secara langsung oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan di Hall A, Jakarta Convention Center pada tanggal 27 Juni 2013 lalu. Read more : Html full version | Mobile-friendly version Edisi 09.2013, 08 Juli … READ MORE
-
Kunjungi Channel YouTube Abacus Internasional Untuk Video Abacus Terbaru
Abacus eNewsletter Edisi 01, 2015 Kunjungi Channel YouTube Abacus Internasional Untuk Video Abacus Terbaru Dapatkan video-video produk maupun solusi terbaru dari Abacus di channel Youtube Abacus Internasional. Kini Anda dapat menyaksikan Abacus Video dan membaginya ke siapa saja melalui YouTube. Berbagai video solusi terbaru, seperti Abacus ContentPlus dan Abacus MobileConnect, saat ini tersedia di channel youtube Abacus Marketing, termasuk juga Abacus corporate video, Abacus AutomationHub, Abacus GetThere, Abacus RoomDeal, Abacus TicketingExpress, Abacus TripAlert dan Abacus WorkSpace. Kunjungi dan “subscribe” sekarang di sini. [ezcol_2third] Garuda Indonesia Cashback Promotion Untuk Iata Agent Pengguna Abacus di Jakarta Dapatkan cashback untuk setiap issued ticket Garuda Indonesia khusus untuk rute Kuala Lumpur, Beijing, Shanghai, Guangzhou, Hongkong hanya di Abacus systems Klik di sini untuk informasi selengkapnya. Reschedule : Proses Migrasi Abacus PQ di seluruh Travel Agent Abacus di Indonesia yang semula dilakukan pada tgl. 02 Februari 2015 diundur menjadi tgl. 03 Februari 2015!! Bersama ini kami kami informasikan bahwa Abacus proses pergantian system yang semula akan dilakukan pada tanggal 2 Februari 2015 diundur menjadi tanggal 03 Februari 2015 mulai pukul 03.00 WIB hingga kurang lebih pukul 07.00 WIB. Dengan demikian hari Senin, tgl. 02 Februari 2015 Travel agent masih dapat melakukan pricing menggunakan entry lama, dan diharapakan Senin malam (tgl. 02 Februari 2015) pukul 23.00 WIB, travel agent sudah selesai melakukan proses issued tiket pada semua PNR yang di pricing menggunakan TFR (entry lama). Apa saja yang baru dari entri ticketing PQ. Simak informasi di bawah ini dan klik untuk download cue card selengkapnya. Klik di sini untuk download cue card selengkapnya. Abacus Training membuka kelas untuk training (setengah hari) PQ mulai tgl. 05 January 2015. Bagi Anda yang sudah diundang mohon kehadirannya mengingat pentingnya training ini dan bagi Anda yang belum, segera hubungi bagian training kami. PIC Training : Sdri. Ira Telp. 021 27 5353 88/99 Email : training@sabretn.co.id atau hubungi perwakilan kami di Kota Anda. Apakah ETPIR pada AWS Anda sudah menggunakan versi baru? Jika belum, segera update ETPIR Anda, karena efektif tanggal 31 Maret 2015 server ETPIR lama kami akan di sunset, sehingga Anda tidak dapat menggunakan aplikasi ETPIR setelah tgl. tersebut, jika masih menggunakan ETPIR versi lama. Versi ETPIR terbaru saat ini adalah v. 1.0.26. Klik di sini untuk cara cek versi ETPIR pada Abacus WorkSpace Anda. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Great Hotel Deals Right Here at Abacus Hotel Promotion Q1, 2015 Dengan lebih dari 130,000 hotel di seluruh dunia, Agent pengguna Abacus dapat menikmati penawaran terbaik dari hotel-hotel di Indonesia, Malaysia, Thailand dan Vietnam!Booking hanya melalui Abacus, Anda bisa mendapatkan komisi hingga 15% dan memenangkan voucher menginap gratis termasuk sarapan untuk 2 orang. Libatkan travel agent Anda untuk mulai booking sekarang melalui Abacus Hotel untuk meningkatkan keuntungan penjualan. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Abacus Kick Off Marketing Program 2015 Mengawali tahun 2015 Abacus Indonesia mengadakan kick off dari tgl. 19 – 21 January 2015 di Jakarta. Sejumlah perwakilan daerah Abacus berkumpul bersama di kantor pusat Jakarta. Abacus & Royal Brunei Joint Promotion, Only On Abacus System Dapatkan shopping voucher setiap issued tiket Royal Brunei di Abacus, syarat & ketentuan berlaku. Segera booking dan issued sekarang! promosi berlaku mulai 1 Desember 2014 – 31 Maret 2015. Baca berita selengkapnya di sini. Walk away with USD100. When you issue 500 tickets or more via Abacus TicketingExpress [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Jadilah Yang Terbaik Pada Abacus Be Best Bookers Periode Juli 2013 – Juni 2014.
Abacus eNewsletter [Bahasa Indonesia] Setelah sukses dengan Abacus Be Best Booker 1 & 2, Abacus Indonesia kembali menggelar promosi Be Best Bookers. Kali ini selama 1 tahun penuh dari Juli 2013 hingga Juni 2014, Abacus akan mengumumkan 10 terbaik untuk memenangkan hadiah senilai @ Rp. 500.000,- *Syarat & ketentuan berlaku. Read More : Html full version | Mobile-friendly version Edisi 11.2013, 29 Agustus … READ MORE
-
Abacus Indonesia Travel Fair 2014, Solusi Terbaik Untuk Rencana Perjalanan Anda
Industri perjalanan wisata terus bertumbuh beriringan dengan semakin meningkatnya animo masyarakat luas mengunjungi beragam destinasi di seluruh dunia. Melakukan perjalanan sudah menjadi kebutuhan masyarakat modern, dan Abacus ikut berperan mengembangkan diri memenuhi kebutuhan tersebut, salah satunya melalui Abacus Indonesia Travel Fair 2014, yang tidak hanya memberikan kontribusi terbaik dalam industri perjalanan, tetapi juga menghubungkan travel agent dan calon penumpang. [ezcol_2third] Dengan pengalaman lebih dari satu dekade menjadi tulang punggung industri travel agent di wilayah Asia Pasifik, kini Abacus melangkah lebih dekat dengan kalangan yang lebih luas untuk menghadirkan pelayanan terbaik mendukung kegiatan perjalanan mereka. Melalui Abacus Indonesia Travel Fair 2014, yang didukung lebih dari 20 travel agent terbaik di Indonesia dan setidaknya 12 airlines terkemuka, para pengunjung akan memperoleh beragam paket menarik dengan harga yang kompetitif untuk perjalanan yang akan dilakukan pada sisa tahun 2014 hingga sepanjang tahun 2015. Abacus Indonesia Travel Fair 2014 yang diadakan di Jakarta Convention Centre, Senayan Jakarta pada 21 – 23 November 2014 ini ditargetkan akan menyerap lebih dari 90,000 pengunjung dan menjadikan event ini sebagai event travel terbesar terakhir di tahun 2014. Abacus saat ini telah bertransformasi menjadi sistem yang mampu menyediakan fitur-fitur yang user friendly, sehingga siapapun dan dimanapun bisa mengakses informasi perjalanan wisata mereka melalui beragam perangkat teknologi yang tersedia. Bersamaan dengan Abacus Indonesia Travel Fair 2014, pengunjung dapat juga mengunjungi Mandiri Islamic International Expo ke-10 untuk pilihan destinasi wilayah timur tengah dan perjalanan ibadah umrah dan haji. Abacus Indonesia Travel Fair 2014 didukung oleh sejumlah maskapai terkemuka, seperti All Nippon Airways, Asiana Airlines, Cathay Pacific, China Airlines, Emirates, Etihad Airways, Eva Air, Garuda Indonesia, Malaysia Airlines, Qatar Airways, Singapore Airlines dan Qantas, yang akan memberikan harga terbaik dan kejutan menarik melalui para travel agent peserta. Selain itu dukungan Bank Mandiri sebagai official bank partner akan memberikan kemudahan bagi para pengunjung dalam hal pembayaran dan cicilan hingga 12 bulan dengan Mandiri Power Point. Kemeriahan Abacus Indonesia Travel Fair 2014 semakin lengkap dengan kesempatan emas bagi para pengunjung untuk mendapatkan grand prizes motor dan tiket penerbangan gratis. Pastikan Anda tidak melewatkan Abacus Travel Fair dan Mandiri Islamic International Expo yang akan diadakan pada 21-23 November 2014 di Jakarta Convention Center. Download eFlyer Abacus Indonesai Travel Fair di sini Download logo Abacus Indonesia Travel Fair di sini Klik di sini untuk melihat photo-photo acara. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] [/ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Ingat! 1,5 Bulan Lagi Periode Pengumpulan Point Promosi Abacus Book & Drive Berhadiah Mobil dan 2 unit Motor Akan Berakhir!!.
Abacus eNewsletter [Bahasa Indonesia] Program promosi Abacus Book & Drive Season 2 akan berakhir pada 30 April 2013, hadiah berupa 1 unit Mobil Mazda 2, 2 unit Motor Yamaha Vario Techno 125 dan hadiah lainnya sudah siap tersedia. Segera tingkatkan pembukuan Anda karena kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah-hadiah tersebut akan segera berakhir pada 30 April 2013. Read More : Html full version | Mobile-friendly version Edisi 04.2013, 15 Maret … READ MORE
-
Sudahkah Anda Training Abacus WorkSpace?
Abacus eNewsletter Edisi 4, 2014 Sudahkah Anda Training Abacus WorkSpace (AWS)? Ayo ikut bersama Abacus Indonesia berpetualang di Caldera Country, Citarik Sukabumi. [ezcol_2third] Bagi Anda Travel Agent Pengguna Abacus yang belum dan ingin mengikuti training Abacus WorkSpace yang baru. Segera hubungi Abacus Training melalui Telp : 021 27 5353 99 Ext. 1124 atau via Email: training[at]sabretn.co.id untuk mendaftarkan diri. Training ini hanya berlangsung setengah hari, untuk mengenalkan cara menggunakan Abacus WorkSpace dan fitur-fitur barunya. Peserta diharuskan sudah pernah mengikuti training basic reservasi Abacus.Lihat Abacus eServices untuk update terbaru mengenai AWS. Kini Harga Group Waterbom Jakarta Tersedia di Electra Systems!Dapatkan harga paket Group Waterbom PIK di Electra systems dengan minimum 30 pax. Paket sudah termasuk tiket masuk, lunch box, tenda + matras & fun games. Syarat & ketentuan berlaku.Info lebih lanjut hubungi kami melalui email: electra@sabretn.co.id atau telepon 021-27535399 Ext. 1147 & 3175 Abacus Kenalkan Helpdesk Khusus Travel Agent Umroh Haji Pada Acara Temu Muka Agent Umroh Haji Dengan Garuda Indonesia dan Abacus Di Jakarta. Jakarta, 17 January 2014. Abacus dan Garuda Indonesia mengadakan coffe morning meeting bersama dengan beberapa Travel Agent Umroh Haji di kantor Abacus Jakarta. Pada kesempatan ini Iswandi Said Direktur utama Abacus Indonesia menyampaikan kemudahan dan manfaat issued tiket melalui sistem Abacus, seperti efisiensi biaya dan waktu. Tidak hanya itu Abacus juga berkomitmen untuk memberikan pelayanan lebih kepada Travel Agent Umroh Haji, salah satunya dengan menunjuk Helpdesk yang khusus menangani travel agent umroh haji, yaitu Ibu Diah Winarni dengan Ext. 3152 atau Email : diah@sabretn.co.id yang akan beroperasi selama jam kerja 08.00 – 17.00 WIB. Abacus juga memberikan training bersertifikasi dan pendampingan apabila diperlukan.Garuda Indonesia melalui Denni Karnabi Senior Manager HLPCHMGA, menyatakan dukungan penuhnya, agar travel agent melakukan issued tiket Garuda Indonesia melalui sistem Abacus.Pada kesempatan tersebut Ibu Tania dari Equity Life Indonesia juga berkesempatan menyampaikan bahwa Equity akan menyediakan produk asuransi perjalanan umroh dan haji, dengan kemudahan-kemudahannya.Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut atau lihat facebook AbacusIndonesia untuk photo-photo acara. Outlook Online Travel di Indonesia. Indonesia adalah pasar industri perjalanan yang tumbuh paling cepat di kawasan Asia Pasifik, dan pasar ini diperkirakan tumbuh lebih dari 20% per tahun sampai tahun 2015, dibandingkan dengan China, Jepang, ANZ (Australia dan Selandia Baru), Asia Timur Laut dan sisanya dari Asia Tenggara pasar, yang akan meningkat sebesar 10% atau kurang. Industri perjalanan Indonesia telah didorong oleh meningkatnya perekonomian negara dan memperluas kelas menengah dan atas nya. Sejak 2010, pasar telah membukukan dua digit yang kuat, dan gross booking diperkirakan mencapai US $ 12,5 miliar pada tahun 2013.Klik di sini untuk membaca dan mengeksplorasi peluang online travel di Indonesia. Ayo Gabung Dengan Group Pengguna Abacus Sysmtes di Facebook Abacus. Gabung dengan group Pengguna Abacus Systems di Facebook, dan sharing informasi apa saja terkait industri perjalanan wisata. facebook.com/groups/abacusindonesia Andakah Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode Desember 2013? Segera login ke Abacus eServices untuk melihat nama para pemenang Abacus Be Best Bookers Periode Desember 2014 atau lihat photo para pemenang periode sebelumnya di facebook Abacus Indonesia.Klik di sini untuk mengetahuinya sekarang. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
“Booking Malaysia Airlines di Sabre, Menangkan Mobil Daihatsu Xenia, Liburan ke London dan Hadiah Mewah Lainnya!”
Sabre Indonesia dengan bangga mengumumkan kolaborasi eksklusif dengan Malaysia Airlines! Ini adalah momen emas bagi Anda untuk meraih hadiah-hadiah spektakuler. Dalam rangka meningkatkan pengalaman perjalanan, kami menghadirkan promo menarik bagi seluruh Travel Agent dan pelaku industri travel di seluruh Indonesia. Dengan setiap pemesanan tiket penerbangan Malaysia Airlines melalui GDS Sabre yang dilakukan mulai dari tanggal 5 September – 31 Oktober 2024, Anda memiliki kesempatan untuk memenangkan hadiah-hadiah spektakuler, termasuk: Satu unit Brand New Daihatsu Xenia 1.3 R CVT! Setara dengan IDR 256.150.000 Tiket Pulang Pergi ke London menggunakan Business Class Hadiah Menarik Lainnya: Samsung Galaxy A06, Tiket Business Class ke semua Destinasi Malaysia Airlines, Voucher Belanja, dan masih banyak lagi hadiah menarik lainnya! Semakin banyak Anda melakukan booking Malaysia Airlines menggunakan Sabre, semakin besar peluang untuk membawa pulang hadiah-hadiah fantastis! Manfaatkan kesempatan emas ini untuk mengembangkan bisnis Anda sambil menikmati berbagai keuntungan luar biasa. Jangan sampai terlewatkan! Cara Mengikuti: Lakukan booking penerbangan Malaysia Airlines menggunakan Sistem GDS Sabre. Semakin banyak tiket yang Anda pesan, semakin besar peluang Anda menang! Ayo, segera tingkatkan booking Anda sekarang juga! Jangan biarkan kesempatan emas ini berlalu begitu saja. Raih hadiah impian Anda dengan menggunakan sistem GDS Sabre dalam setiap pemesanan tiket Malaysia Airlines, dan jadikan ini periode penjualan Anda yang paling sukses bersama Malaysia Airlines. For more information and term and condition, please click link below: Term & Condition Sabre – Malaysia Airlines Campaign Best Regards Sabre Indonesia Team – We Make Travel … READ MORE
-
Sabre e-Newsletter : Ini Dia Daftar Pemenang Sabre Book and Drive Season 2 Periode Juli – Agustus
Sabre e-Newsletter Edisi Oktober 2017 Ini Dia Daftar Lengkap Pemenang Sabre Book and Drive Season 2 Periode Juli-Agustus! Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive season 2 periode Juli – Agustus 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 3 Oktober 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Read More Garuda Indonesia Travel Fair Sukses Di Gelar di 22 Kota di Indonesia Garuda Indonesia sukses menggelar Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) phase dua pada 22 – 24 September lalu. Pada saat pembukaan GATF di Jakarta, Pengunjung terlihat sangat antusias untuk berburu tiket dengan penawaran harga terbaik. Acara yang diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) ini, tidak hanya memberikan penawaran harga tiket terbaik saja, namun juga berbagai macam penawaran lainnya seperti paket tour, paket umroh, peket wisata, perlengkapan travelling, dll. Read More Jadwal Training Basic Reservation & Fares Ticket Oktober 2017 Sabre Travel Network Indonesia membuka pelatihan rutin untuk para Travel Agent terkait dengan “Training Basic Reservation & Fares Ticketing”. Berikut jadwal yang bisa dipilih oleh para peserta training di bulan Oktober: 09 – 12 Oktober 2017 : Fares & Ticketing 23 – 26 Oktober 2017 : Basic Reservation Untuk para travel agent yang berminat untuk mengikuti pelatihan tersebut dapat menghubungi kami di nomor +62-21 275353 99 atau mendaftarakan peserta melalui email ke training@sabretn.co.id atau (ira.h@sabretn.co.id/ ayu.w@sabretn.co.id). Peserta yang akan mengikuti pelatihan dimohon untuk memberikan konfirmasi kepada tim Training Sabre Indonesia. Sabre Indonesia On Site Training Setelah sukses mengadakan pelatihan sosialisasi product terbaru Sabre, seperti Bargain Finder & Bargain Finder Plus, Fare Quotation (Red Apps), Host PNR Pas Date (PDI), EMD-S Automated Exchange, dan Automate Refund. Sabre Travel Network Indonesia kembali akan mengadakan pelatihan sosialisasi product tersebut, melihat masih tingginya jumlah peminat pelatihan. Menariknya, pada pelatihan periode ini, para Travel Agent tidak perlu datang ke kantor Sabre. Namun tim Training Sabre Indonesia yang akan mengunjungi para travel agent yang membutuhkan pelatihan (On Site Training). Untuk mengikuti pelatihan ini, para Travel agent harus memiliki minimal 3 (tiga) orang personil yang akan diikutsertakan, dan slot waktu khusus untuk kegiatan pelatihan sesuai jadwal. Read More 2 Unit Daihatsu Ayla dan Tiket PP Jakarta-London Menanti Para Travel Consultant! Booking and issued tiket Malaysia Airlines hanya di Sabre Red Workspace, berbagai hadiah menarik menanti Anda. Dapatkan Grand Prize 2 unit Mobil Daihatsu Ayla dan 2 tiket kelas bisnis Jakarta-London-Jakarta. Periode program 1 Juli – 31 Desember 2017 Syarat dan ketentuan berlaku! Read More Dapatkan Shopping Voucher setiap Issued Royal Brunei Airlines Booking dan Issued Royal Brunei Airlines melalui Sabre Red Workspace, Dapatkan hadiah shopping voucher tanpa diundi, khusus untuk penerbangan ke beberapa negara pilihan. Promo berlangsung hingga 7 November 2017. Untuk periode travelling hingga 15 Desember 2017. Syarat dan ketentuan berlaku! Read More Up Coming Travel Fair Datang dan kunjungi travel fair berikut, dapatkan promo dan tawaran menarik! Berikut jadwalnya: Jakarta SCB Mall Kelapa Gading Travel Fair 10 – 22 Oktober 2017 Mall Kelapa Gading Islamic Tourism Expo 10 – 12 Oktober 2017 Kasablanka Hall, Mall Kota Kosablanka Taiwan Travel Fair 13 – 15 Oktober 2017 Main Atrium, Mall Gandaria City Read More Airlines News: KE standart procedure of No Name Change Merujuk pada Korean Air News Update Bulletin, Korean Air kembali mengingatkan terkait dengan standar perubahan nama. Perubahan nama untuk PNR perorangan tidak diperbolehkan pada PNR Korean Air. Berikut contoh perubahan nama yang tidak diperbolehkan : KIM/MS — > berubah menjadi KIM/BUMWOOMS : Tidak diperbolehkan PARK/BEOMSINMR — > berubah menjadi PARK/BUMWOOMR : Tidak diperbolehkan KURNIADI/SANTOSOMR — > berubah menjadi KUNIADI/AMOSMR : Tidak diperbolehkan Read … READ MORE

