Article

Abacus Ferry Telah Resmi Diluncurkan!

Abacus eNewsletter Edisi 12, 2014

Abacus Ferry Telah Resmi Diluncurkan!

Abacus Ferry telah resmi diluncurkan pada 14 April 2014 ke pasar Indonesia, Singapura, Taiwan dan Vietnam.

bannerearthhour

Feri telah menjadi pilihan utama bagi wisatawan baik individu maupun perusahaan, Abacus Ferry menawarkan agent perjalanan pilihan untuk menambahkan itinerary pelanggan dengan pemesanan feri. Tersedia di Abacus WorkSpace dan dapat diakses melalui single sign-on, Abacus Ferry memungkinkan agen perjalanan untuk memberikan pengalaman perjalanan yang terintegrasi bagi para pelanggan mereka.

 

Klik di sini untuk mencari tahu lebih lengkap mengenai Abacus Ferry. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi Abacus Indonesia.

 

[ezcol_2third]

Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode Maret 2014 Telah diumumkan

190x110bbbest bokkers

Andakah pemenang program promosi Abacus Be Best Bookers Periode Maret 2014?.

Klik di sini untuk informasi lebih lanjut

Abacus Indonesia Gelar Refreshment Training di Banda Aceh

Web Banner Delta Airlines Promo

Banda Aceh (25/03). Bekerjasama dengan Garuda Indonesia, Abacus Indonesia mengadakan Refreshment Training Basic, Fares & Ticketing untuk Travel Agent di Banda Aceh dan sekitarnya. Training yang diadakan di Training Room GABTJ ini diikuti oleh 13 Travel Consultan selama 3 hari dari tgl. 25-27 Maret 2014 lalu. Training ini diraskan sangat bermanfaat oleh para peserta untuk memberikan informasi dan update terbaru mengenai system reservasi Abacus. Hubungi Abacus Medan untuk informasi lebih lanjut.

Abacus Indonesia Partisipasi Dalam ANA-UNITED Join Seminar di Jakarta

Jakarta (15/04). Abacus Indonesia berpartisipasi dalam seminar bersama yang diselenggarakan oleh All Nippon Airways (ANA) dan United Airlines (UAL) di Le Meridien Hotel Jakarta. Acara ini tahunan ini digunakan untuk memperkenalkan ANA / UAL Program joint venture serta memperkenalkan layanan terbaru mereka. “Koneksi hari yang sama dari Jakarta ke Amerika” yang tersedia sejak 31 Maret 2014.

 

Lebih dari 100 agen perjalanan menghadiri seminar setengah hari ini, di mana Abacus Indonesia mengambil kesempatan untuk berbagi tips bagaimana agen perjalanan dapat menyederhanakan proses sehari-hari dan meningkatkan produktivitas. Seminar diakhiri dengan kuis dan doorprizes. Klik di sini untuk melihat foto-foto acara.

Abacus Berpartisipasi Dalam Travel Center Agent Seminar Bersama Dengan Etihad Airways Di Jakarta

Jakarta (29/04). Travel Center bekerjasama dengan Etihad Airways menggelar Agent Seminar untuk sub agentnya di D’Cost VIP Restaurant Jakarta. Pada kesempatan ini Abacus Indonesia diundang untuk berbagi tips bagaimana agen perjalanan dapat menyederhanakan proses sehari-hari dan meningkatkan produktivitas khususnya untuk sub agent. Sementara Etihad Airways berkesempatan untuk memperkenalkan layanan terbaru mereka. Klik di sini untuk melihat foto-foto acara.

Abacus PowerSuite Baru, Solusi Dari Depan Hingga Belakang Yang Fleksibel!

ValentinebannerBiarkan Abacus PowerSuite baru membantu operasional travel agent Anda menjadi lebih effisien dan nyaman. Cari tahu lebih dalam apa saja yang baru dari Abacus PowerSuite dan apa kata mereka yang telah merasakan manfaat solusi terintergarsi ini. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut.

Take a Break with Abacus Hotel! Abacus Hotel Quarterly Promotion Periode Apr to Jun 2014.

Dapatkan penawaran hotel terbaik untuk bisnis Anda melalui jaringan Abacus yang luas di seluruh Asia-Pasifik. Lebih dari 60 hotel di Hong Kong, Indonesia, Japan, Malaysia, Taiwan, Thailand dan America dapat Anda booking. Dapatkan pula komisi hingga 15% dan menangkan kesempatan gratis menginap lengkap dengan breakfast untuk dua orang. Promo berlangsung hingga Juni 2014. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut.

Tips & Update Cancelling Ancillary Item atau Tambahan Barang

Air Extras Services tidak dapat dimodifikasi. Jika service ini tidak lagi dibutuhkan, entry pembatalan harus dibuat :Format : AE¥X<ancilllary item number>
Entry : AE¥X1
Hubungi Abacus Helpdesk untuk informasi lebih lanjut.

[/ezcol_2third] [ezcol_1third_end]

XbannerBND_03

 

[/ezcol_1third_end]

Related Articles