Article
Thai Smile Pilih Sabre Sebagai Mitra Distribusi untuk Sukseskan Pemulihan Pariwisata Thailand
Sabre Corporation (NASDAQ: SABR), penyedia perangkat lunak dan teknologi terkemuka yang memberdayakan industri perjalanan global, hari ini mengumumkan perjanjian distribusi baru dengan maskapai penerbangan regional THAI Smile karena maskapai tersebut berupaya meningkatkan kepercayaan wisatawan, sehubungan dengan meningkatnya dorongan pariwisata domestik.
Dengan adanya kemitraan baru ini berarti konten dari THAI Smile, yang beroperasi ke lebih dari 30 tujuan domestik dan regional serta terhubung dengan berbagai tujuan lainnya melalui perusahaan induknya THAI Airways International PLC, akan tersedia di Sabre GDS. Pengumuman ini muncul setelah THAI Smile, bersama dengan THAI Airways, menjadi maskapai penerbangan pertama di Thailand yang menerima sertifikat Amazing Thailand Safety and Health Administration (SHA), yang dirancang untuk membangun kepercayaan wisatawan untuk kembali melakuan perjalanan dengan aman.
Terhubung ke platform GDS Sabre akan memberi THAI Smile akses ke pasar perjalanan global Sabre yang luas, yakni terdiri dari lebih dari 425.000 agen perjalanan di seluruh dunia, mendukung maskapai karena memainkan peran kunci dalam pemulihan pariwisata domestik Thailand, sekaligus memperkuat komitmen Sabre untuk menyediakan solusi ritel, distribusi, dan pemenuhan kebutuhan yang menguntungkan maskapai penerbangan, retail, perjalanan, dan konsumen.
“This latest partnership demonstrates our commitment to supporting all airlines, across all business models, whether low cost, full-service or operating under a hybrid model like THAI Smile, which serves a market gap between the two,” ujar Rakesh Narayanan, Vice President, Regional General Manger, Asia Pacific, Travel Solutions Airline Sales.
“Thailand has recently announced a stimulus package to boost domestic tourism while cautiously re-opening to foreign visitors, and we’re delighted to be able to support THAI Smile at this important time as the carrier provides additional content and choice to travel agents through the Sabre GDS, enabling them to book the trips and create the experiences that their travel customers want.” “We remain focused on domestic and future regional growth opportunities as we navigate through this pandemic,” ujar CEO Thai Smile, Charita Leelayudth.
Baca berita selengkapnya disini.
Related Articles
-
Royal Brunei Airlines Gelar Joint Workshop Bersama Sabre Indonesia
Jakarta, September 29, 2016. Royal Brunei Airlines bersama Sabre Indonesia menggelar Joint Workshop di Ballroom, JW. Luwansa Hotel pada tanggal 27 September 2016 lalu. 45 appointed agent Royal Brunei berpartisipasi dalam workshop kali ini. Jefta Partogi, Sales Manager Royal Brunei Airlines memberikan presentasi mengenai produk dan layanan terbaru Royal Brunei, tidak hanya itu Jefta juga memperkenalkan berbagai destinasi wisata yang terdapat di negara yang terkenal karena kemakmurannya dan ketegasan dalam melaksanakan syariat Islam, Brunei Darussalam. Sementara Sabre memanfaatkan kesempatan yang diberikan dengan memberikan helpdesk presentation terkait Royal Brunei Airlines dan mensosialisasikan program marketing lainnya. Sabre and Royal Brunei juga mengumumkan joint promosi terbatas untuk Royal Brunei appointed agent, dimana mereka berkesempatan mendapatkan insentif untuk setiap incremental tiket, selama periode promosi 1 September hingga 31 October 2016. Program inipun berlaku hanya untuk issued tiket melalui Sabre Redworkspace. Silahkan hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih … READ MORE
-
Akhir Minggu Ini Sabre Indonesia Ikut Berpartisipasi Dalam PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair
PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair 2016 yang didukung Sabre Travel Network Indonesia ini akan berlangsung pada 13–15 Mei 2016 di Centre Atrium Mal Taman Anggrek. Travel Fair ini diadakan dalam rangka menyambut liburan sekolah dan lebaran yang segera tiba. Pengunjung pameran ini akan menemukan beragam promosi tiket pesawat dengan harga bersaing ke berbagai destinasi di seluruh dunia dari 9 maskapai ternama. Cathay Pacific, Etihad Airways, EVA Air, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Thai Airways, dan Turkish Airlines adalah yang berpartisipasi. Selain itu, 14 agen perjalanan turut bergabung untuk memudahkan pengunjung untuk membeli tiket pesawat, paket tur, tiket atraksi, maupun berbagai produk liburan lainnya. Terdapat juga beragam keuntungan menarik yang ditawarkan PermataBank bagi nasabahnya, misalnya free surcharge untuk pengguna PermataKartuKredit dan PermataDebit, cashback hingga Rp 1,5 juta untuk PermataPriority Debit Card, cashback hingga Rp 750 ribu, dan lima kali poin reward untuk pemegang PermataRewardCard. Ada pula hadiah langsung bagi pemegang PermataKartuKredit dengan minimum pembelanjaan tertentu, dan pembayaran yang bisa dicicil 0 persen sampai dengan 12 bulan. Selain program menarik di atas, PermataBank dan Mal Taman Anggrek juga memberikan program menarik lainnya, yaitu lelang dua paket tur ke Hongkong untuk 2 orang mulai dari Rp 100 ribu. Caranya cukup mudah untuk mendapatkan kursi di acara lelang, yaitu dengan berbelanja minimal Rp 1 juta di tenant mana saja di Mal Taman Anggrek (gabungan maksimum 2 setruk) dan menunjukkannya ke booth PermataBank. Pengunjung yang berbelanja di tenant Mal Taman Anggrek dengan minimum pembelanjaan Rp 500 ribu juga bisa mengambil lucky dip berhadiah langsung merchandise menarik, termasuk voucer untuk menginap di hotel senilai Rp 500 ribu. Harga promo yang ditawarkan dan berbagai hadiah yang diberikan sangat menarik hingga sayang untuk dilewatkan. Sabre Indonesia sendiri akan mendukung acara ini untuk memastikan kelancaran pengunjung melakukan transaksi di travel agent peserta pameran. Selain perangkat komputer Sabre Indonesia juga akan menyiagakan tenaga customer services selama pameran berlangsung. … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Sabre Book and Drive Promotion Periode October – November 2016
Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive periode October – November 2016 yang telah dilaksanakan pada tanggal 10 January 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Pemenang Hadiah 1 Unit Mobil Toyota Calya 1.2 E STD MT : Apo dari Permata Holidays Medan Pemenang hadiah Smartphone Samsung J5 adalah sebagai berikut : Ita dari Prime Travelindo Lisa dari Nusantara Tour & Travel Solo Gosua dari Sarang Tour Jumry dari Meropole Devra Express Kelly dari Dwidaya Cabang Manhattan Sri Rejeki dari Fullmoon Express Vincent dari Dwidaya Mangga Dua Ronald dari Alfir Wisata Utama Kelly dari HD Tour Lucy Dewi dari Kemang Travelina Wisata. Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia 2 unit Mobil dan 20 unit Samsung J5 untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir pada 31 Maret 2017. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre … READ MORE
-
American Airlines dan Japan Airlines Kembali Memberikan Harga Special di Sabre Joint Promotion Festival 2020
Special hanya untuk pengguna Sabre di Indonesia, Promo Fares American Airlines dan Japan Airlines kembali hadir. Dapatkan penawaran ini mulai tanggal 9 – 23 Desember 2020, untuk periode perjalanan mulai 1 November 2020 – 30 Juni 2021. Selain itu, Travel Agent juga bisa mendapatkan insentif senilai @Rp. 100.000,- untuk setiap 50 ticket* (berlaku kelipatan) dengan booking dan issued special fares ini selama periode promosi. Syarat dan ketentuan program berlaku! Untuk informasi lebih lanjut dapat dipelajari di sini, atau hubungi Sabre Indonesia. Telp. 021 27 5353 99 atau Email ke … READ MORE
-
Pertemuan Bersama Abacus dan Etihad Airways di Jakarta
Abacus dan Etihad Airways baru-baru ini mengadakan pertemuan di Jakarta (26/02) dengan agenda kerjasama pengembangan bisnis keduabelah pihak terhadap potensi pasar saat ini. Pertemuan tersebut dihadiri oleh Direktur utama Abacus Indonesia (IDNMC) dan Country Head Etihad Airways untuk Indonesia, termasuk Global Director for Business Development Etihad, serta perwakilan dari Abacus Internasional. Sebagai tanda hubungan baik kami dan dalam rangka mengapresiasi dukungan biro perjalanan utama kami, Abacus dan Etihad Airways mengambil kesempatan untuk mengundang makan siang di Le Meridien Hotel, Jakarta setelah menggelar rapat bersama. Pimpinan Abacus dan Etihad Airways untuk Indonesia berterima kasih kepada agen-agen perjalanan atas dukungan mereka dan terus mengajak meningkatkan kerjasama yang baik ini dalam pidato masing-masing. Kesempatan ini juga digunakan untuk bertukar ide tentang bagaimana mengembangkan bisnis kami bersama-sama ( Abacus – Etihad – Agen Travel ) dalam satu kemitraan. Pada kesempatan ini Etihad Airways juga menampilkan video presentasi produk kelas premium favorit mereka. Sebagai tindak lanjut dari pertemuan yang sukses ini, Abacus dan Etihad telah meluncurkan promosi bersama. Click di sini untuk detail promosinya. 2014 akan dibuat menjadi tahun yang menarik dimana Abacus dan Etihad Airways akan bekerja sama untuk memberikan inisiatif pemasaran yang menarik. Model kerjasama antara Abacus dan Etihad Airways diharapkan dapat direplikasi di pasar lain … READ MORE
-
Abacus Indonesia Menerbitkan Abacus WhoozzMail
Abacus eNewsletter [Bahasa Indonesia] Untuk terus mengupdate pengguna Abacus dengan informasi terbaru terkait program promosi Abacus Whoozz berhadiah puluhan motor dan gadget terbaru lainnya. Abacus menerbitkan Abacus Whoozz Mail. Edisi 16, 18 Juli … READ MORE
-
Pemenang Sabre Agent Booking Promotion Periode April Telah diumumkan!
Sabre Newsletter Edisi May 2016 Pengumuman Pemenang Sabre Agent Booking Promotion Periode April 2016! Andakah Pemenangnya? Sabre Travel Network Indonesia telah mengumumkan para pemenang program promosi Sabre Agent Book And Win Periode April 2016. Dan adapun nama para pemenang dapat dilihat di facebook Sabre Travel Network Indonesia. Bagi Anda yang belum beruntung masih tersedia hadiah voucher belanja untuk para pemenang travel consultant dan 2 unit motor honda untuk travel agent yang beruntung. Read More Sabre mengalahkan Amadeus dan Travelport dalam menemukan tarif terendah global Sabre Corporation, penyedia teknologi terkemuka untuk industri perjalanan global, merilis kajian komprehensif pihak ketiga yang menunjukkan kepemimpinan Sabre dalam kemampuan pencarian tarif rendah. Studi Tarif Rendah, yang dilakukan oleh Dr. Fried & Partner, sebuah perusahaan pemasaran dan manajemen konsultan ternama Jerman, membandingkan kemampuan Sabre’s air shopping platform dengan dua penyedia lain dan Sabre berhasil memberikan tarif terendah global. Penelitian ini melaporkan bahwa secara global, Sabre menemukan tarif terendah 12 persen lebih sering daripada Amadeus dan 9 persen lebih sering daripada Travelport. Selain itu, penelitian ini menemukan bahwa Sabre menghasilkan penghematan besar bagi pelanggan, dengan tarif Sabre, pembeli perjalanan menghemat rata-rata $20,50 dan $11,40 masing-masing dibandingkan dengan Amadeus dan Travelport. Read More Menyambut Libur Lebaran Permata Bank dan Mal Taman Anggrek Gelar Travel Fair PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair 2016 yang didukung Sabre Travel Network Indonesia ini telah berlangsung pada 13–15 Mei 2016 di Centre Atrium Mal Taman Anggrek. Travel Fair ini diadakan dalam rangka menyambut liburan sekolah dan lebaran yang segera tiba. Pengunjung pameran ini akan menemukan beragam promosi tiket pesawat dengan harga bersaing ke berbagai destinasi di seluruh dunia dari 9 maskapai ternama. Cathay Pacific, Etihad Airways, EVA Air, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Thai Airways, dan Turkish Airlines adalah yang berpartisipasi. Selain itu, 14 agen perjalanan turut bergabung untuk memudahkan pengunjung untuk membeli tiket pesawat, paket tur, tiket atraksi, maupun berbagai produk liburan lainnya. Read More Garuda Indonesia Travel Fair Sukses Di Gelar Serentak di 14 Kota di Indonesia Garuda Indonesia sukses menggelar Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) phase pertama pada 29 April hingga 1 Mei 2016 lalu. Diadakan serentak di 14 kota, antara lain Jakarta, Bandung, Medan, Pekanbaru, Jambi, Semarang, Solo, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Makassar, Manado, Timika, dan Jayapura. GATF ini mendapat dukungan penuh dari Sabre Travel Network Indonesia yang menyediakan lebih dari 500 unit perangkat komputer dan tenaga customer support selama pameran berlangsung. Read More Lion Air Memilih Sabre untuk Optimalisasi Operasi Maskapai Lion Air, maskapai penerbangan bertarif rendah terkemuka di Asia Tenggara, telah memilih penyedia teknologi global terkemuka Sabre Corporation (NASDAQ: SABR) untuk memberikan sebuah platform operasi maskapai penerbangan dan manajemen awak pesawat end-to-end yang akan mengoptimalkan operasi rutin dan mendorong efisiensi biaya operasi. Read More SABRE HELPDESK NEWS 4/6/2016 : Issued Tiket Dengan Net Remit Kini Hingga 9 Digit Diberitahukan kepada seluruh Pengguna Sabre di Indonesia bahwa efektif tanggal 6 April 2016, issued tiket dengan net remit sampai dengan 9 digit amount sudah dapat dilakukan menggunakan entry Smart Price di Sabre Red Workspace. Read … READ MORE
-
Sabre Gelar Joint Socialization Bersama Royal Brunei Airlines
Sabre Newsletter Edisi November 2018 Ikuti Program Joint Promotion Sabre dan Royal Brunei, Menangkan Liburan ke BKK/HKG/DXB! Sabre dan Royal Brunei mengadakan program Joint Promotion untuk Travel Agent pengguna Sabre Red Workspace. Para Travel Agent berkesempatan memenangkan hadiah utama Tiket Pesawat PP ke Bangkok/Hong Kong/ Dubai dan pocket money sebesar Rp. 2.500.000 untuk masing-masing pemenang. Serta hadiah bulanan Voucher Belanja Rp. 500.000 untuk 4 Top Issuer/bulan. Selain itu, dalam rangka launching rute terbaru Royal Brunei Airlines ke Taipe & Tokyo (Narita), para Travel Agent dapat menikmati special fare untuk rute tersebut yang hanya ada di Sabre Red Workspace! Read More Mau Ke Dubai Gratis? Yuk Tingkatkan Booking & Issued Thai Airways di Sabre! Tingkatkan terus booking dan issued Thai Airways Anda melalui Sabre Red Workspace, karena kesempatan memenangkan hadiah 5 tiket PP CGK-BKK-DXB serta pocket money sebesar IDR 2.500.000 untuk masing-masing pemenang masih terbuka! Periode program dimulai dari 17 September – 31 Oktober 2018. Syarat dan ketentuan berlaku! Read More Inilah 5 Pemenang Joint Promotion Sabre dan Thai Airways (DPS)! Selamat kepada 5 orang pemenang program Joint Promotion Sabre dan Thai Airways khusus Agent Denpasar. Pemenang dipilih berdasarkan Top Booking Thai Airways. Berikut nama-nama pemenangnya. Read More Sabre Gelar Joint Socialization Bersama Royal Brunei Airlines Pada Rabu (28/11) kemarin, Sabre bersama Royal Brunei Airlines menggelar kegiatan Joint Socialization dengan mengundang rekan-rekan Travel Agent. Kegiatan ini turut menginformasikan bahwa Royal Brunei Airlines membuka penerbangan baru ke Taipe & Tokyo (Narita). Selain itu, Sabre juga memaparkan Helpdesk tips kepada rekan-rekan Travel Agent. Untuk rekan-rekan yang belum dapat hadir, bisa mengunggah materi Joint Socialization disini. Read More Sosialisasi Sabre dan Garuda Indonesia Hajj Umrah Sabre bersama Garuda Indonesia Umrah Hajj mengadakan Joint Socialization pada kamis (29/11) di kantor pusat Sabre Indonesia. Tim Garuda Indonesia memberikan informasi seputar prosedur dan produk Garuda Indonesia Umrah Hajj dan dari tim Sabre menginformasikan kembali terkait entry dan procedure booking. Acara berlangsung atraktif dengan diadakannya sesi tanya jawab dan diskusi terbuka dengan para Travel Agent. Read More Jadwal Training Basic Reservation & Fares Ticket Janauari 2019 Sabre Travel Network Indonesia membuka pelatihan rutin untuk para Travel Agent terkait dengan “Training Basic Reservation & Fares Ticketing”. Berikut jadwal yang bisa dipilih oleh para peserta training di bulan Januari 2019: Basic Reservation : 7 – 10 Januari 2019 Read … READ MORE