Article
Abacus Indonesia Travel Fair 2014, Solusi Terbaik Untuk Rencana Perjalanan Anda
Industri perjalanan wisata terus bertumbuh beriringan dengan semakin meningkatnya animo masyarakat luas mengunjungi beragam destinasi di seluruh dunia. Melakukan perjalanan sudah menjadi kebutuhan masyarakat modern, dan Abacus ikut berperan mengembangkan diri memenuhi kebutuhan tersebut, salah satunya melalui Abacus Indonesia Travel Fair 2014, yang tidak hanya memberikan kontribusi terbaik dalam industri perjalanan, tetapi juga menghubungkan travel agent dan calon penumpang.
[ezcol_2third]
Dengan pengalaman lebih dari satu dekade menjadi tulang punggung industri travel agent di wilayah Asia Pasifik, kini Abacus melangkah lebih dekat dengan kalangan yang lebih luas untuk menghadirkan pelayanan terbaik mendukung kegiatan perjalanan mereka. Melalui Abacus Indonesia Travel Fair 2014, yang didukung lebih dari 20 travel agent terbaik di Indonesia dan setidaknya 12 airlines terkemuka, para pengunjung akan memperoleh beragam paket menarik dengan harga yang kompetitif untuk perjalanan yang akan dilakukan pada sisa tahun 2014 hingga sepanjang tahun 2015.
Abacus Indonesia Travel Fair 2014 yang diadakan di Jakarta Convention Centre, Senayan Jakarta pada 21 – 23 November 2014 ini ditargetkan akan menyerap lebih dari 90,000 pengunjung dan menjadikan event ini sebagai event travel terbesar terakhir di tahun 2014.
Abacus saat ini telah bertransformasi menjadi sistem yang mampu menyediakan fitur-fitur yang user friendly, sehingga siapapun dan dimanapun bisa mengakses informasi perjalanan wisata mereka melalui beragam perangkat teknologi yang tersedia.
Bersamaan dengan Abacus Indonesia Travel Fair 2014, pengunjung dapat juga mengunjungi Mandiri Islamic International Expo ke-10 untuk pilihan destinasi wilayah timur tengah dan perjalanan ibadah umrah dan haji.
Abacus Indonesia Travel Fair 2014 didukung oleh sejumlah maskapai terkemuka, seperti All Nippon Airways, Asiana Airlines, Cathay Pacific, China Airlines, Emirates, Etihad Airways, Eva Air, Garuda Indonesia, Malaysia Airlines, Qatar Airways, Singapore Airlines dan Qantas, yang akan memberikan harga terbaik dan kejutan menarik melalui para travel agent peserta. Selain itu dukungan Bank Mandiri sebagai official bank partner akan memberikan kemudahan bagi para pengunjung dalam hal pembayaran dan cicilan hingga 12 bulan dengan Mandiri Power Point.
Kemeriahan Abacus Indonesia Travel Fair 2014 semakin lengkap dengan kesempatan emas bagi para pengunjung untuk mendapatkan grand prizes motor dan tiket penerbangan gratis. Pastikan Anda tidak melewatkan Abacus Travel Fair dan Mandiri Islamic International Expo yang akan diadakan pada 21-23 November 2014 di Jakarta Convention Center.
Download eFlyer Abacus Indonesai Travel Fair di sini
Download logo Abacus Indonesia Travel Fair di sini
Klik di sini untuk melihat photo-photo acara.
[/ezcol_2third] [ezcol_1third_end]
[/ezcol_1third_end]
Related Articles
-
Royal Brunei Airlines Gelar Joint Workshop Bersama Sabre Indonesia
Jakarta, September 29, 2016. Royal Brunei Airlines bersama Sabre Indonesia menggelar Joint Workshop di Ballroom, JW. Luwansa Hotel pada tanggal 27 September 2016 lalu. 45 appointed agent Royal Brunei berpartisipasi dalam workshop kali ini. Jefta Partogi, Sales Manager Royal Brunei Airlines memberikan presentasi mengenai produk dan layanan terbaru Royal Brunei, tidak hanya itu Jefta juga memperkenalkan berbagai destinasi wisata yang terdapat di negara yang terkenal karena kemakmurannya dan ketegasan dalam melaksanakan syariat Islam, Brunei Darussalam. Sementara Sabre memanfaatkan kesempatan yang diberikan dengan memberikan helpdesk presentation terkait Royal Brunei Airlines dan mensosialisasikan program marketing lainnya. Sabre and Royal Brunei juga mengumumkan joint promosi terbatas untuk Royal Brunei appointed agent, dimana mereka berkesempatan mendapatkan insentif untuk setiap incremental tiket, selama periode promosi 1 September hingga 31 October 2016. Program inipun berlaku hanya untuk issued tiket melalui Sabre Redworkspace. Silahkan hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih … READ MORE
-
Kerjasama Abacus Indonesia dengan Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung
Pada tanggal 09 February 2012, telah dilakukan penandatanganan kerjasama antara Abacus Indonesia dengan Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung. Penandatangan kerjasama ini diwakili oleh Bapak Iswandi Said – Direktur dari Abacus Indonesia dan Bapak Tatang Rukhiyat yang merupakan Pembantu Ketua 4 Bidang Kemitraan & Penjaminan Kualitas dari Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung. Edisi 15, 15 February 2012 Read More : Abacus eNewsletter [Bahasa … READ MORE
-
Sabre Dukung Kolaborasi Promo Khusus Karyawan Garuda Indonesia Group Dan Pegadaian Group
Sebagai bentuk komitmen untuk terus berinovasi dan memberikan solusi kepada customer, PT Sabre Travel Network Indonesia mendukung kolaborasi promo khusus karyawan Garuda Indonesia Group dan Pegadaian Group dalam bentuk sistem reservasi yang digunakan oleh Aerowisata Hotels. Bertempat di Co-Working Space Gedung Aerowisata Jakarta pada Jumat lalu (11/10), Aerowisata Hotels & Resorts dan Pesonna Hotels menandatangani Surat Konfirmasi Kerjasama Kolaborasi antara PT Aero Hotel Management (Aerowisata Hotels & Resorts) dengan PT Pesonna Indonesia Jaya (Pesonna Hotels). Surat Konfirmasi Kerjasama di tanda tangani oleh Ivan Malik – Direktur Utama PT Aero Hotel Management serta Renny Soviahani – Direktur PT Pesonna Indonesia Jaya mewakili kedua perusahaan tersebut dan disaksikan oleh Putra Fajar Nugraha – Corporate Secretary PT Sabre Travel Network Indonesia serta para undangan lainnya. Karyawan Garuda Indonesia Group dapat melakukan pemesanan kamar Pesonna Hotels melalui mobile application Aerowisata Hotels (tanpa Promo Code) dan Karyawan Pegadaian Group dapat melakukan pemesanan kamar Aerowisata Hotels melalui website Pesonna Hotels dengan menggunakan Promo Code tertentu. Bentuk Kolaborasi dan cross-promotion berupa harga khusus yang ditujukan untuk karyawan yang bekerja dalam kedua brand tersebut (seluruh karyawan yang bekerja di Garuda Indonesia Group maupun Pegadaian Group) saat menginap di salah satu dari 7 hotel Aerowisata Hotels & Resorts atau dari 9 hotel dibawah Pesonna Hotels. Dalam kesempatan ini Ivan Malik mengatakan bahwa tujuan dari event cross-promotion ini adalah untuk menambah revenue stream untuk kedua pihak, meningkatkan brand awareness untuk Aerowisata Hotels & Resorts dan Pesonna Hotels, serta menunjukan sinergi antar BUMN secara efisien dengan menggunakan cross-promotion event yang … READ MORE
-
Sabre e-Newsletter : Grand Launching Sabre Book And Drive Season 2
Sabre Newsletter Edisi Agustus 2017 Peluncuran Produk Terbaru dari Sabre Indonesia Jakarta, 28 Juli 2017 – Sabre Travel Network Indonesia mengadakan Product Seminar 2017 pada Selasa (18/7) kemarin. Dalam acara yang di adakan di Grand Emerald Ballroom Redtop Hotel Jakarta, para peserta diberikan informasi terbaru terkait dengan premium productivity shopping tools, update dari tim Customer Service, dan pengenalan solusi terbaru kami yakni Sabre E-ticket Report Read More Grand Lauching Sabre Book and Drive Season 2 Jakarta, 17 Juli 2017. Setelah sukses di season sebelumnya, PT Sabre Travel Network Indonesia kembali menggelar program Book and Drive season 2 dengan hadiah yang lebih banyak dan menarik. Tersedia ratusan emas dan Grand prize 1 unit mobil honda HR-V. Program yang ditujukan untuk para travel consultant ini, berlaku mulai tanggal 1 Juli sampai dengan 31 Desember 2017. Para travel consultant yang sudah menggunakan sistem Sabre, bisa terus melakukan booking melalui sistem tersebut yang nantinya akan mendapatkan poin. Dari poin yang didapatkan akan diakumulasi dan diundi setiap 2 bulan sekali Read More Join Promo Malaysia Airlines Booking dan Issued Malaysia Airlines melalui Sabre Red Workspace, menangkan hadiah utama 2 unit mobil Daihatsu Ayla dan 2 tiket kelas bisnis JKT-LHR-JKT, serta puluhan hadiah yang di undi setiap 2 bulan sekali mulai dari voucher belanja hingga sepeda motor. Join Promo Malaysia Airlines juga bisa digunakan selama Malaysia Airlines Travel Fair baik virtual ataupun tidak. Periode 1 Juli – 31 Desember 2017. Syarat dan ketentuan berlaku! Read More Join Promo Philippine Airlines Booking dan Issued Philipine Airlines melalui Sabre Red Workspace, menangkan hadiah utama tiket PP Jakarta-Manila, Jakarta-Jepang, dan Jakarta-USA serta hadiah bulanan voucher belanja senilai Rp. 1.000.000 untuk Top 5 agen terbaik. Periode promo 20 Mei – 20 Agustus 2017. Syarat dan ketentuan berlaku! Read More Pemenang Royal Brunei Selamat kepada pemenang program Royal Brunei Book & Issued melalui Sabre Workspace periode 10 April – 10 Juni 2017. Pengumuman pemenang Join Promo Royal Brunei and Sabre Indonesia periode 11 Mei – 10 Juni 2017: – Pemenang ketiga, Siti Arini Ulya dari travel agent Golden Nusa Jaya – Pemenang kedua, Dedi dari travel agent Panorama – Melawai – Pemenang pertama, Lilis dari travel agent Travel Mart (PT Flying Venes Persada) – Pemenang Grand Prize, Patrix dari travel agent Dwidua Megajaya Selamat kepada para travel consultant yang berhasil memenangkan hadiah join promo Royal Brunei and Sabre Indonesia. Para pemenang akan segera dihubungi oleh pihak Sabre Indonesia. Read More Upcoming Event Jakarta Japan Travel Fair 25 – 27 Agustus 2017 Food Society, Grand Atrium & Mosaic Walk Kota Kasablanka HELPDESK TIPS 4 Hal Yang Perlu di Perhatikan Jika Issued Ticket Infant Menggunakan PNR Dummy Dalam melakukan issued pada tiket anak-anak (infant) terdapat beberapa kesalahan dalam penginputan, oleh karena ini tim Helpdesk memiliki beberapa tips yang perlu diperhatikan pada saat peng-inputan. Berikut tips dari team Helpdesk untuk membantu para travel agen: Tidak boleh split penumpang dewasa dan infant pada PNR dummy setelah issued ticket infant. Read More Cara Install Sabre Workspace di Mac OS X Berikut adalah langkah-langkah cara install SRW di Macbook atau Mac OS X : EPR harus dibuatkan baru (hanya khusus untuk Mac), tidak bisa digunakan double untuk windows. Aktifkan EPR di eServices dan daftar di form Macbook (Lihat panduan di lampiran) Read … READ MORE
-
Middle East & Beyond Travel Fair menjadi travel fair pertama yang menggunakan Platform “Electra”
Sabre Newsletter Edisi September 2019 Middle East & Beyond Travel Fair menjadi travel fair pertama yang menggunakan Platform “Electra” Platform Electra untuk pertama kalinya digunakan pada Event Travel Fair. “Middle East Beyond Travel Fair” memilih Electra untuk mensupport Travel Agent melakukan reservasi secara online. Selain itu, Electra juga membuka booth dimana para pengunjung bisa langsung mencoba kemudahan menggunakan platform Electra. Read More Sabre Kembali Mensukseskan Korea Travel Fair 2019 Sabre Travel Network Indonesia untuk ketiga kalinya dipercaya menjadi official GDS Korea Travel Fair yang telah diselenggarakan Korea Tourism Organization (KTO) Jakarta pada 06 – 08 September 2019 lalu, di Kota Kasablanka, Jakarta. Terpilihnya Sabre menjadi official GDS, turut membuktikan eksitensi dan kredibilitas sabre untuk mensupport kegiatan industri travel. Read More Ikuti Training 1 (satu) Hari Inovasi Smart Workflow Sabre Red 360 Memperkenalkan Sabre Red 360, melalui inovasi “Smart Workflow” bersama Sabre Red 360, Anda akan mendapatkan pengalaman baru mengakses berbagai pemesanan dalam tampilan digital dan modern. Segera daftarkan diri Anda untuk mengikuti training satu hari Sabre Red 360 di Sabre Jakarta Training Room, yang akan diadakan setiap hari kerja selama bulan Oktober 2019. Jadilah lebih dekat dengan customer melalui fitur canggih yang menunjang kenyamanan Anda dalam bertransaksi. Read More Jadwal Training Basic Reservation & Fares Ticket Oktober 2019 Sabre Travel Network Indonesia membuka pelatihan rutin untuk para Travel Agent terkait dengan “Training Fares & Ticketing”. Berikut jadwal yang bisa dipilih oleh para peserta training di bulan Oktober 2019: 28 – 31 Oktober 2019 Read … READ MORE
-
Personal Trainer Menambah Pengetahuan Anda Dalam 20 Menit
Tingkatkan keterampilan dan kemampuan Sabre Red Workspace (SRW) Anda dengan Personal Trainer. Dibuat khusus untuk pengguna sistem Sabre, Personal Trainer adalah alat pelatihan interaktif yang memungkinkan Anda untuk memilih program pelatihan Anda sendiri kapan saja dan di mana saja. Menggunakan berbagai konten (materi belajar) berbasis mulitmedia yang dirancang khusus untuk belajar mandiri. Personal Trainer berisi program pelatihan singkat yang dirancang untuk membantu Anda bekerja lebih cepat dengan sistem Sabre, mulai dari Create PNR hingga Travel International Pricing Logic. Program bervariasi mulai dari pelatihan dasar hingga lanjutan dan semua fasilitas ini bisa Anda dapatkan tanpa biaya. Temukan apa yang ada di dalam Personal Trainer: Durasi kursus 20 menit atau kurang: Pelajari apa yang Anda butuhkan, lalu lanjutkan hari Anda. Rencana kursus yang disarankan, membantu Anda memilih pelajaran: Jelajahi topik yang Anda ingin pelajari pada tingkat keahlian Anda. Kursus meliputi Creating and Changing a PNR, Pricing, Ticketing & Exchanges, Hotel and Car Reservations, Queues dan banyak lagi! Sertifikasi: Bersertifikat membuktikan kepada manajer Anda bahwa keahlian Anda diakui. Segera buka Personal Trainer dari menu Pelatihan di Agency eServices untuk mulai menjelajahi program baru ini – tanpa perlu download atau setup! Mulai … READ MORE
-
Garuda Indonesia Travel Fair Di Jakarta, Akan Digelar Dua Kali Tahun Ini!
Abacus eNewsletter Edisi 11, 2014 Garuda Indonesia Travel Fair Di Jakarta Akan Digelar Dua Kali Tahun Ini! Garuda Indonesia akan mengadakan Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) dua kali tahun ini di Jakarta. Periode pertama telah berlangsung pada tgl. 11 – 13 April 2014 atau lebih awal dari tahun sebelumnya dan periode berikutnya akan diadakan pada tanggal 13-15 September 2014. JAKARTA (11/04). Garuda Indonesia kembali gelar GATF di Jakarta, berbeda dengan tahun sebelumnya di tahun ini Garuda Indonesia mengadakan GATF lebih awal yaitu pada tgl. 11 – 13 April 2014. Erik Meijer Direktur Pemasaran dan Penjualan Garuda Indonesia mengatakan Travel Fair kali diharapkan dapat memenuhi kebutuhan wisatawan yang akan mempersiapkan tiket dan paket perjalanan untuk musim liburan sekolah nanti dengan transaksi penjualan hingga 120 Miliar selama 3 hari. Selain itu pada tahun ini, Garuda Indonesia berencana akan menggelar dua kali GATF di Jakarta yaitu pada tanggal 11-13 April 2014 dan tanggal 13-15 September 2014. Seperti juga tahun-tahun sebelumnya pada pameran ini akan menampilkan beragam tujuan wisata dan paket liburan terbaru dari Garuda Indonesia bekerjasama dengan beberapa travel agent pengguna Abacus di Jakarta. Abacus Indonesia sendiri sebagai anak perusahan dari Garuda Indonesia turut berpartisipasi dengan menyediakan sistem reservasi dan tenaga customers support selama pameran berlangsung. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Abacus Gelar Adventure Time di Citarik Sukabumi Bersama 100 Travel Consultan Terbaik di Jakarta Bersama 100 Travel Consultan terbaik di Jakarta, Abacus Indonesia gelar Abacus Adventure Time di Caldera River Resort, Citarik, Sukabumi. Selain mengikuti fun outbound pada acara kali ini para peserta juga ditantang untuk mengikuti permainan arung jeram menyusuri Sungai Citarik dan permainan paintball. Abacus Indonesia berterima kasih atas partisipasi para peserta dalam acara Abacus Adventure Time 2014 dan kepada para mitra usaha yang telah mensponsori acara ini, seperti antara lain : Garuda Indonesia, Malaysia Airlines, Alia Wisata, Qatar Airways, Panorama Tours, Bayu Buana Travel, All Nipon Airlines, Dwidaya Travel, Kenya Airways, Jet Airways, Etihad Airlines, Thai Airways, Waterbom Jakarta, China Airlines, Smailing Tour, Eva Air, Caldera, Cathay Pacific, Singapore Airlines. Lihat photo-photo acara Abacus Adventure Time di Facebook/AbacusIndonesia. Take a Break with Abacus Hotel! Abacus Hotel Quarterly Promotion Periode Apr to Jun 2014. Dapatkan penawaran hotel terbaik untuk bisnis Anda melalui jaringan Abacus yang luas di seluruh Asia-Pasifik. Lebih dari 60 hotel di Hong Kong, Indonesia, Japan, Malaysia, Taiwan, Thailand dan America dapat Anda booking. Dapatkan pula komisi hingga 15% dan menangkan kesempatan gratis menginap lengkap dengan breakfast untuk dua orang. Promo berlangsung hingga Juni 2014. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Pemenang Abacus Be Best Bookers Periode February 2014 Telah diumumkan. Andakah pemenang program promosi Abacus Be Best Bookers Periode February 2014?. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Vote Abacus Sebagai The “Best Technology of the Year” Award Abacus telah dinominasikan sebagai The “Best New Technology of the Year” Award oleh Travel Weekly China. Dukungan Anda telah membuat Abacus menang penghargaan ini sejak tahun 2007. Kami meminta dukungan Anda sekali lagi untuk memilih Abacus di sini. LCC Berkolaborasi Menghadapi Meningkatnya Persaingan Kawasan Low cost carrier ( LCC ) di Asia Pasifik mengubah strategi kerjasama yang lebih erat untuk menghadapi persaingan yang semakin ketat, demikian hasil studi yang dilakukan Abacus mengenai LCC / Hybrid dan dirilis hari ini. Sebagai perusahaan teknologi travel terdepan di kawasan ini, Abacus melakukan analisa pasar mendalam melalui survei kepada lebih dari 20 maskapai utama yang tergolong budget airlines. Hasilnya mengarah kepada apa saja keberhasilan yang dicapai maskapai-maskapai budget airlines tersebut, dan apa saja langkah yang akan mereka ambil ke depannya.Walaupun maskapai-maskapai tersebut saling bersaing satu sama lain untuk memperoleh keuntungan, mereka tetap menekan biaya operasional, menggunakan pesawat dengan lebih efisien, dan memanfaatkan teknologi unggul untuk meraih pangsa pasar, walaupun beberapa diantaranya juga melakukan kanibalisasi satu sama lain atas dasar biaya.Dari beberapa maskapai yang disurvey, empat dari sepuluh ( 42% ) menyebutkan kompetisi dari LCC lain sebagai ‘tantangan yang signifikan’, selain perhatian serius mereka terhadap biaya bahan bakar. Hal tersebut hanya 4% dari maksapai yang melihat bahwa maskapai berbasis full service sebagai ancaman langsung.Baca selengkapnya di sini. Dapatkan Agent Komisi Hingga 20% Saat Booking Far East Hotels! The “Bed, Breakfast and Internet (BBI) Package” promotion dari Far East Hotels memberikan Anda lebih banyak alasan untuk booking akomodasi yang terjangkau dan nyaman untuk wisatawan pelanggan Anda. Promosi berakhir hingga 31 Dec 2014.Klik di sini untuk informasi lebih lanjut. Anta Express Memperbaharui Kerjasama Dengan Abacus Indonesia Abacus Indonesia dan Anta Express mempererat hubungan kerjasama dengan memperbaharui kerjasama kedua belah pihak. Sebagai bagian dari pembaharuan ini, Anta Express akan melihat pengembangan solusi baru dari Abacus untuk lebih meningkatkan bisnis mereka.Untuk informasi lebih lanjut hubungi Abacus Indonesia. Tips & Update Perubahan Entry Pricing Corporate Fares – Cathay Pacific Perubahan entry pricing untuk Corporate Fares Cathay Facific pada Abacus FareX.Fare Display : FQCGKHKG20MAY-CX¥AC*XXX Entry Pricing : WPACX¥AC*XXX Note : XXX adalah contoh account code coporate. Hubungi Abacus Helpdesk untuk informasi lebih lanjut. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Bersama Dengan Garuda Indonesia Abacus Gelar Abacus Travel Expo Mulai 7 – 10 Mei 2015 di Mal Artha Gading, Jakarta Utara
Semakin berkembangnya industri perjalanan bisnis dan wisata serta terus meningkatnya animo masyarakat luas mengunjungi beragam destinasi di seluruh dunia membuat Abacus ingin turut berperan memenuhi kebutuhan tersebut. Dengan pengalaman Abacus yang telah sukses menyelenggarakan Abacus Indonesia Travel Fair pada November 2014 lalu serta selalu menjadi official GDS dalam berbagai travel fair di Indonesia membuat Abacus ingin terus menyediakan ruang untuk menghubungkan travel agent pengguna Abacus dengan calon penumpangnya, salah satunya melalui Abacus Travel Expo. Abacus Travel Expo turut didukung penuh oleh Garuda Indonesia, Mal Artha Gading, Bank Mega dan Alia Convex selaku penyelenggara. Peserta Abacus Travel Expo terdiri dari 14 travel agent terbaik di Jakarta dimana para pengunjung akan memperoleh beragam paket menarik dengan harga kompetitif untuk perjalanan bisnis dan wisata yang dapat dilakukan sepanjang tahun 2015. Abacus Travel Expo yang diadakan di Atrium Millenium Lantai 1, Mall Artha Gading Jakarta Utara ini berlangsung mulai tanggal 7 – 10 Mei 2015 dan dibuka mulai pukul 10.00 hingga pukul 22.00 WIB. Garuda Indonesia sebagai airlines tunggal akan memberikan harga terbaik dan kejutan menarik melalui para travel agent peserta. Selain itu dukungan Bank Mega selaku bank partner akan memberikan kemudahan bagi para pengunjung dalam hal pembayaran dan cicilan 3, 6 dan 12 bulan menggunakan kartu kredit Bank Mega. Kemeriahan Abacus Travel Expo semakin lengkap dengan kesempatan emas bagi para pengunjung untuk mendapatkan hadiah berupa tiket penerbangan gratis dari Garuda Indonesia dan voucher menginap gratis di hotel … READ MORE