Article
Tutorial Booking, Pricing, & Issued Scoot Airlines di Sabre
Scoot Airlines kini sudah tersedia di GDS Sabre. Rekan-rekan Travel Agent yang ingin mendapatkan panduan terkait cara booking, pricing, serta issued tiket Scoot Airlines, dapat mengikuti tutorial yang bisa diunduh melalui link dibawah ini.
Related Articles
-
SV MOBILE & EMAIL ENTRY
Entry nomor telpon dan email Saudi Arabian Saudi Arabian menginformasikan bahwa setiap perjalanan penumpang membutuhkan nomor telpon & email penumpang. Untuk menghindari terjadinya adm, silahkan menggunakan entry yang benar sebagai berikut: Ctcm: 3osi sv ctcm <mobile number>/<language> 3osi sv ctcm 966543210987/ar Ctce: 3osi sv ctce email//business.com 3osi sv ctce … READ MORE
-
Larangan Menggunakan Nama Fiktif Saat Live Booking di System!
Bersama ini kami informasikan kepada seluruh pengguna Abacus, bahwa Anda dilarang menggunakan nama fiktif dalam membuat pembukuan / reservasi airlines di Abacus, sebagai contoh menggunakan Nama TEST/MR, dikarenakan hal ini dapat menimbulkan Un-necessaries Cost to Airline yang dapat merugikan pihak Airlines. Mohon bantuan rekan-rekan travel agent pengguna Abacus agar dapat memperhatikan hal tersebut. Untuk informasi lebih lanjut mengenai hal ini, silahkan menghubungi Abacus … READ MORE
-
Helpdesk Tips – Sudahkah Anda mencoba Agency eServices?
Agency eServices – Fasilitas yang menyediakan berbagai sumber dukungan produk dan pelatihan untuk agen perjalanan secara online. Melalui agency eservices travel agent pengguna sabre dapat menggunakan fasilitas seperti antara lain : Personal Trainer – Sebuah multimedia e-courseware yang menyediakan pelatihan online secara interaktif ke serangkaian produk Sabre. Format Finder – Lebih dari 26.000 format sistem Sabre untuk membantu agen mendapatkan format entry yang tepat dan cepat, dapat ditemukan di sini. Agen Connect – Bergabung dalam fitur ini, Agen perjalanan yang terhubung dalam jaringan Sabre dapat saling berbagi, mengajukan pertanyaan, membaca, posting tips dan mengulas artikel blog yang mencakup tren dan perkembangan industri. Segera masuk dalam Agency eServices karena masih banyak lagi fasilitas dukungan Sabre yang akan dapatkan. Klik di sini untuk mulai … READ MORE
-
EMIRATES : EMD Report Procedure Emirates
Perhatian : Informasi dari Emirates (EK). Setelah Agent issued EMD, EMD akan langsung link ke PNR EK, namun tidak merubah status time limit, seperti : Tlt Lock-in Fee – tidak akan otomatis menjadi – tlt Deposit Tlt Deposit – tidak akan otomatis menjadi – Tlt issued Maka setelah Agent issued EMD, Agent agar memberikan informasi melalui email kepada : PIC Group EK (hera.indriani@emirates.com) PIC Sales Team EK (pemegang account agent tersebut). Demikian disampaikan dan terima … READ MORE
-
Nikmati Dan Manfaatkan Agency eServices Baru Yang Modern & Dinamis
Agency eServices merupakan cara cerdas untuk mendapatkan bantuan instan dan dukungan dari Sabre Travel Network. Anda dapat melihat dan mengakses dan memanfaatkan bantuan 24 jam, seperti Format Finder, Personal Trainer, Agen Connect, Quick Reference dan lain-lain. Klik di sini untuk baca selengkapnya. … READ MORE
-
Pemberitahuan Migrasi Star Level Ke Sabre Profiles!!
Dalam rangka memudahkan travel agent mengelola profilenya di dalam host Sabre, bersama ini kami informasikan bahwa Sabre telah melakukan upgrade system dengan memigrasi fasilitas Star Level ke Sabre Profiles. Semula pengguna Sabre menggunakan entry N*¤$NM1/Nama untuk memasukan profile agent ke dalam PNR, dengan fasilitas ini travel agent pengguna Sabre cukup menggunakan entry N*¤ <enter> lalu klik Copy To PNR, Gunakan *A untuk melihat hasilnya. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih … READ MORE
-
Kini Travel Consultan Dapat Melihat Akumulasi Point Dari Program Sabre Book & Drive Promotion!
Kabar gembira untuk Anda pengguna Sabre di Indonesia, karena kini Anda dapat melihat akumulasi point promosi book & drive Anda secara online! Jakarta, 18 November 2016, Sabre Travel Network Indonesia resmi buka akses untuk pengguna Sabre melihat point yang mereka peroleh dari program Sabre Book & Drive selama periode promosi 1 October 2016 – 31 Maret 2017. Pengguna Sabre dapat mengunjungi website Sabre Travel Network Indonesia untuk registrasi dan mulai memonitor jumlah point yang mereka peroleh setiap bulan. Segera kunjungi website Sabretn.co.id untuk melihat pencapaian point Anda, karena kami telah mengupload perolehan point periode bulan October 2016. Hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih lanjut atau klik di sini untuk mulai monitor point Anda sekarang. Mulai Monitor Point Anda Di … READ MORE
-
Helpdesk Tips 9.06.2016 : SWAP CARRIER
Kami ingin menginformasikan bahwa BSP Indonesia menerapkan ketentuan sistem ‘Swap Carrier’ Suatu sistem logic untuk memverifikasi carrier/airlines yang akan diisued, apakah CIP airlines dimiliki oleh Travel Agent tersebut, Selanjutnya jika CIP airlines tidak dimiliki, maka sistem akan memverifikasi kembali apakah carrier tersebut mempunyai ‘swap carrier’ agreement dengan Hahn Air (HR), Kecuali jika travel agen tidak ingin menggunakan Carrier HR maka pada saat ticketing harus menyebutkan dokumen carrier sesuai table CIPs yang dimiliki oleh Travel Agent. Mengacu kepada table logic yang dikeluarkan oleh BSP Indonesia, terlampir di bawah ini daftar carrier yang mempunyai agreement swap carrier dengan Hanh Air: Contoh: Travel agent ingin issued PNR seperti di bawah ini yaitu Virgin Australia (VA) segment, dan issued menggunakan VA dokumen, tetapi Agent tidak cek sebelumnya apakah account IATA-nya memiliki CIP VA atau tidak. Saat issued, system akan verifikasi CIP validasi carrier, didapatkan bahwa IATA Agent tidak mempunyai CIP VA Kemudian sitem akan memverifasi kembali apakah carrier ada agreement swap carrier dengan Hanh Air. Didapatkan bahwa VA mempunyai agreement swap carrier dengan Hanh Air, maka system secara automatis akan memvalidasi/issued tiket menggunakan dokumen Hanh Air. Notes : Mohon dapat dilakukan pengcekan CIP airline yang dimiliki sebelum issued, apakah pcc IATA Anda telah mempunyai CIP carrier yang akan diisued, dengan menggunakan entry : W/TA* PCC MD/CARR Helpdesk Customer Service Staff | Jakarta Indonesia Office: +6221 275353 99/88 | Fax: +6221 275353 46 After Office : 0812 186 2323 & 0816 920 … READ MORE