Article

Maskapai Penerbangan Komunikasikan Kebijakan Keselamatan Penerbangan Melalui Sabre “Rich Content”

Di masa pendemi, berbagai kebijakan diberlakukan di berbagai negara, guna menghentikan penyebaran virus COVID-19 yang cukup mengkhawatirkan. Maskapai penerbangan pun tidak terlepas dari penerapan kebijakan tersebut, salah satunya adalah maskapai harus mematuhi pedoman pembatasan jarak sosial yang diberlakukan pemerintah untuk mengatur permintaan pada healthcare system.

Sabre secara ekskusif menerbitkan makalah Sabre Insights, yang berfokus pada Passenger Experience. Makalah ini menyoroti tentang berbagai kebijakan yang diterapkan maskapai maskapai saat ini untuk membuat penumpang aman dan nyaman selama penerbangan.

Tindakan yang diambil maskapai hingga saat ini meliputi area seperti menghalangi kursi tengah, peningkatan pembersihan pesawat, masker yang diperlukan selama penerbangan dan pengenalan pemeriksaan kesehatan.

Unduh dan baca makalah lengkapnya disini.

Related Articles