Article
Pengumuman Pemenang Program Promosi Sabre Book and Drive Season 2 Periode September- Oktober 2017

Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive season 2 periode September-Oktober 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 5 Desember 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia.
Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini.
Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 25 (dua puluh lima) gram :
- Nanik dari WISATA DEWATA SUB
- Trivena dari ROYAL TOUR – DJUANDA
Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 10 (Sepuluh) gram :
- Echa dari ALIKHA WISATA
- Nahria Abidah dari KARMEL TOUR & TRAVEL SUB
- Andri dari SANTANA ANTAR BUANA UPG
- Mila dari FORTUNA – MAKASSAR UPG
- Novi dari TOBALI CERIA TRAVEL DPS
- Nurul dari BALI CEMERLANG TOUR & TRAVEL DPS
- Shinta dari GLOBAL WISATA TOUR BDO
- Cindy Wijaya dari GOLDEN RAMA EXPRESS – PX PAVILION PURI
Pemenang hadiah Logam Mulia seberat 5 (lima) gram :
- Hedy Soraya dari TRAVEL WHOLESALE CENTER (TWC)
- Siti Arini dari GOLDEN NUSA JAYA
- Yulis dari BLUE OCEAN TOURS SUB
- Nobelena dari JAKARTA EXPRESS – TUNJUNGAN PLAZA SUB
- Erica dari HANA AERO NUSANTARA AGENT
- Yuli pelangi dari BET OBAJA INTERNATIONAL – H/O
- Darsana Teguh dari JATRAIDOLA T & T SVC
- Roria Natalina dari WAHANA MAZMUR WISATA
- Juni dari ANDIKA BATAM TRAVEL BTH
- Poppy dari DEWI WISATA EK BDO
- Choidajung dari RED CAP TOUR & TRAVEL
- Yolanda dari NUSANTARA T & T – SIMPANG LIMA SRG
- Hagida dari LILA TRAVEL & TOUR DPS
- Hervy Yani dari PT SONAR KARYA TOUR & TRAVEL
- Joseph dari BAYU BUANA – BOGOR
- Alid Pamungkas dari BAYU BUANA – H/O
- Retno dari AEROTRAVEL H/O
- Hardi dari DHARMA UTAMA METRASCO MES
- Tri Handoko dari BAYU BUANA – KEMANG
- Irwansyah Ginting dari FATAHILLAH MANDIRI TOUR
- Agustina Wulandari dari GOLDEN RAMA EXPRESS – MENTENG
- Putri Yuni Lestari dari GAMA WISATA JOG
- Melani Sutisna dari TX TRAVEL – SUNTER
- Cherly dari MBC TRAVEL SERVICES
- Maria Then dari BERKAT ANUGERAH WISATA UPG
- Dadang Ishak dari CHANTYKA TOUR AND TRAVEL
- Tuty dari WISATA NUSANTARA TOUR & TRAVEL
- Ika Sidauruk dari ANTA EXPRESS – H/O
- Hadi Riswandi dari JAYA PRIMA UTAMA LESTARI BDO
- Uus dari MONAS PRIMA UTAMA SUB
- Muhammad Jamal dari SIFARO BERKAH WISATA
- Shirleyanwar dari EVER PROMPT TRAVEL SERVICE MES
- I ketut Juliana dari GOLDEN RAMA – DENPASAR
- Sri Retno dari DARMARETTA ESA UTAMA
Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia hadiah utama 1 unit Mobil Honda HR-V, 2 unit Logam Mulia seberat 25 gram, 8 unit Logam Mulia seberat 10 gram, dan 35 unit Logam Mulia seberat 5 gram untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre Indonesia.
Related Articles
-
Pengumuman Pemenang Hadiah Bimonthly Join Promo Malaysia Airlines Periode September-Oktober
Program join promo Malaysia Airlines dengan Sabre yang sedang berlangsung saat ini sudah mengeluarkan nama-nama pemenang hadiah bimonthly untuk periode September-Oktober 2017 yang dilihat berdasarkan issued ticket terbanyak. Berikut daftar nama para Travel Consultant yang berhasil memenangkan hadiah dari program ini: 1 Unit Emas 50 gram : Ali dari Eva Prima Angkasa 1 Unit Motor Honda Beat : Via.Com dari Via.Com 1 Unit Samsung S8 : Mega Travel dari Anta Express Jakarta 1 Unit Tiket Business Class JKT-LGK-JKT : Voltras Travel dari Voltras Travel 1 Unit Samsung A7 : Santy Tanudjadja dari WITA Sudirman Park 1 Unit Samsung Galaxy J7 : Laras dari My Tours Jakarta Shopping Voucher senilai Rp. 5.000.000 : Levina dari Toto Gason BPN Shopping Voucher senilai Rp. 4.000.000 : Ika dari Manorian Sejahtera Shopping Voucher senilai Rp. 3.000.000 : Bheta Raimba Diksa dari KCB Bali Shopping Voucher senilai Rp. 2.000.000 : Agus Salim dari Anugrah Madya Travelindo Shopping Voucher senilai Rp. 1.500.000 : Lenna dari Haryono Shopping Voucher senilai Rp. 1.000.000 : Weni dari TX Travel Jakarta Pemenang shopping voucher dari Issued Ticket tertinggi Business Class Malaysia Airlines : Pemenang Shopping Voucher senilai Rp. 1.000.000 untuk route LONDON atau AUCKLAND : Traveloka dari Traveloka Pemenang Shopping Voucher senilai Rp. 500.000 untuk route AUSSI, JPN, CHINA, HKG, INDIA : Erlina dari Kings Tour Selamat kepada para pemenang! Hadiah akan diberikan diakhir periode Join Promo Malaysia Airlines (December 2017). Bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia hadiah utama 2 unit Mobil Daihatsu Ayla dan 2 Tiket PP Jakarta-London, serta hadiah emas 50 gram, motor honda beat, samsung S8, tiket PP Jakarta-Langkawi, samsung Galaxy A7, Samsung Galaxy J7, dan jutaan shopping voucher untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan booking dan Issued Malaysia Airlines di Sabre Workspace sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre Indonesia. Syarat dan ketentuan promo selengkapnya baca … READ MORE
-
Abacus Corporate Website Indonesia Kembali Normal
Abacus Corporate Website Indonesia Kembali Normal Setelah ditutup sementara untuk perbaikan dan implementasi template web baru, Abacus corporate website Indonesia kini sudah kembali dapat diakses. Untuk terus memperluas brand Abacus di Indnesia. Abacus Indonesia menggunakan template website baru yang sama dengan web Abacus Internasional. Hal ini juga dilakukan untuk memberikan penyegaran kepada penggunanya. Kunjungi Website Abacus Indonesia yang baru sekarang! dan dapatkan update terbaru dari kami. Seiring dengan segera berakhirnya tahun 2013. Abacus eNewsletter kami juga akan memperbaharui tampilannya pada tahun 2014 nanti. Kami akan terus memberikan informasi terbaru dan berguna bagi para pembacanya. Sementara itu, silahkan berikan masukan berharga Anda kepada kami melalui email ke Abacus Marketing. Atas nama Abacus Indonesia, Kami mengucapkan Selamat Natal & Tahun Baru 2014, dukungan dan partisipasi Anda akan selalu kami nantikan. Abacus Book & Drive Special Promotion 3. Berhadiah Mobil Honda New CRV. Login ke Abacus eServices sekarang! untuk melihat Andakah pemenang Abacus Be Best Bookers Promotion periode November 2013. Jawab 10 pertanyaan mengenai Hertz Car Rental di Abacus Car dan menangkan voucher belanja senilai USD50! Book di Abacus Hotel Q4 promotion dan menangkan voucher menginap gratis dengan sarapan pagi untuk 2 orang! Promosi berakhir Dec 2013. Gunakan fasilitas Baru dari Abacus FareX Automated Exchange Ini Dan Menangkan Hadiahnya!. Get Special Fares from Thai Airways to Many Destionations. … READ MORE
-
Perayaan HUT RI ke 78, Garuda Indonesia Group
Dalam rangka menyambut dan memeriahkan peringatan HUT RI ke 78, maka Management SABRE Indonesia, turut hadir dalam kegiatan jalan sehat bersama Management Garuda Indonesia dan seluruh Management Garuda Indonesia Group pada hari Selasa, 15 Agustus 2023, bertempat di area parkir GSO-2, Garuda Indonesia Building , Garuda City Centre Bandara Soekarno – Hatta, Cengkareng. Selain itu acara juga dimeriahkan oleh Bazar Kemerdekaan yang diisi oleh beberapa tenant dari kalangan internal karyawan Garuda … READ MORE
-
Jalin Keakraban, Sabre Undang Rekan-Rekan Travel Agent ke Acara “Sabre Retro Party”
Untuk menjalin keakraban antara Travel Consultant pengguna Sabre Red Workspace, Sabre menggelar kegiatan agent gathering pada Selasa (23/4) lalu. Kegiatan kali ini bukan bertempat di hotel ataupun kafe, namun diadakan di rooftop Sabre. Hal tersebut dimaksudkan untuk menambah suasana keakraban dan juga memperkenalkan rooftop yang baru saja diresmikan oleh Managing Director Sabre, Bapak Deny Fajar Arianto pada bulan Maret 2019. Acara yang bertemakan ”Sabre Retro Party”, diawali dengan sambutan yang diberikan oleh Marketing Manager PT Sabre Travel Network Indonesia, Bapak Ridho Adha. Lalu diikuti dengan sosialisasi produk tripcase, Electra Indonesia dan program Sabre Reward Indonesia (Red ID). Pada presentasi program Red Id, para Travel Constultant dihimbau untuk segera bergabung menjadi member, karena di bulan Mei mendatang, Sabre akan mengadakan program promosi eksklusif hanya untuk para member Red ID. Pada program tersebut, seluruh anggota Sabre Red ID, berkesemptan mendapatkan reward dari Sabre. Oleh karena itu, untuk rekan-rekan travel consultant yang belum menjadi member Red ID, dapat segera bergabung dengan mendaftar di www.sabretn.co.id/red-id. Berikut tata cara pendaftaran Sabre Red ID. Jika ada kendala atau informasi yang ingin ditanyakan seputar program Red ID, dapat langsung menghubungi kami di (021) 27535399. … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Sabre Book and Drive Promotion Periode Desember 2016 – January 2017
Berdasarkan hasil pengundian program promosi Sabre Book and Drive periode Desember 2016 – January 2017 yang telah dilaksanakan pada tanggal 7 Maret 2017 dihadapan Notaris, perwakilan Kementerian Sosial Republik Indonesia, Dinas Sosial Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kepolisian Republik Indonesia, dan Management PT. Sabre Travel Network Indonesia di Jakarta, Indonesia. Berikut ini kami umumkan nama-nama para pemenang yang beruntung mendapatkan hadiah dari program ini. Pemenang Hadiah 1 Unit Mobil Toyota Calya 1.2 E STD MT : Pudyasari dari CITRA WAHANA TRAVEL INDONESIA Pemenang hadiah Smartphone Samsung J5 adalah sebagai berikut : Mrs. Sutisna dari JAKARTA EXPRESS – SUNTER MALL Sultan Fajri dari PANORAMA – (H/O) Enny dari RADIAN KHARISMA WISATA Dwi Wahyu dari RED CAP TOUR & TRAVEL Irfan Apriadi dari BAYU BUANA – EQUITY TOWER Bheta Raimba dari KUTA CEMERLANG BALI JAYA – DPS Stevani Austin dari RUDAUST TOURS AND TRAVEL Ardian dari TRIMURTI EXPRESS WISATA Timotius Anwar dari CHAN BROTHERS TRAVEL INDONESIA Lina dari SONA TOPAS Selamat kepada para pemenang, bagi Anda yang belum beruntung tingkatkan terus kesempatan Anda untuk memenangkan hadiah dari program ini karena masih tersedia 1 unit Mobil dan 10 unit Samsung J5 untuk periode berikutnya. Segera tingkatkan pembukuan Anda sebelum periode promosi berakhir. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Sabre … READ MORE
-
Lion Air Memilih Sabre untuk Optimalisasi Operasi Maskapai
Perjanjian penting yang ditandatangani memberi kepercayaan kepada Sabre untuk memberikan platform operasi maskapai penerbangan dan manajemenawak pesawat end-to-end. JAKARTA, Indonesia – April 14, 2016 – Lion Air, maskapai penerbangan bertarif rendah terkemuka di Asia Tenggara, telah memilih penyedia teknologi global terkemuka Sabre Corporation (NASDAQ: SABR) untuk memberikan sebuah platform operasi maskapai penerbangan dan manajemen awak pesawat end-to-end yang akan mengoptimalkan operasi rutin dan mendorong efisiensi biaya operasi. Lion Air mengimplementasikan solusi Sabre AirCentre yang mencakup airlines operations, crew, dan distruption management, serta kemampuan mobility.Implementasi ini dilakukan di semua maskapai yang berada di bawah naungan Lion Air Group seperti: Batik air, Wings Air, Malindo Air, dan Thai Lion Air untuk mendukung jaringan rute dan pertumbuhan armada di wilayah ini. Sampai dengan 2034 nanti, Asia Pasifik diperkirakan akan berkontribusi lebih dari 40 persen dari keseluruhan lalu lintas udara global[i], yang akan semakin menekan level kapasitas bandara dan maskapai penerbangan yang beroperasi di dalamnya. “Untuk menghadapi kompleksitas yang terus berkembang dalam lingkungan operasi maskapai penerbangan, kami berinvestasi pada teknologi baru dan kemitraan strategis untuk memberikan serangkaian solusi terpadu yang akan mengkontrol semua kegiatan operasional maskapai, mulai dari perencanaan dan eksekusi rutin hingga penanganan gangguan yang tidak terduga,” ujar Kamal Qatato, wakil presiden, Sabre Airline Solutions. “Melalui solusi unified operations platform Sabre kami akan membantu Lion Air memberikan layanan secara konsisten sesuai harapan pelanggan dan mewujudkan komitmen tepat waktu, sekaligus menciptakan efisiensi yang lebih besar dan menekan biaya operasional.” “Dengan penambahan rute dan pertumbuhan jaringan yang cepat di Lion Air Group, platform end-to-end yang unik dari Sabre memang sesuai dengan berbagai kebutuhan kami. Sebagai bagian dari platform ini, kami juga menerima standar kualitas dan kecanggihan yang tertinggi dalam tiap solusi. Dengan perjanjian ini, kami dapat mengukur serta merampingkan operasi kami sekaligus menciptakan efisiensi dan penghematan biaya di kelima maskapai penerbangan secara keseluruhan,” kata Edward Sirait, CEO Lion Air Group. Solusi Sabre® AirCentre™ Operations and Crew Platform meliputi Sabre® AirCentre™ Movement Manager, solusi pelacakan pesawat terbang terkemuka Sabre, dan Sabre® AirCentre™ Crew Manager yang merupakan platform manajemen awak pesawat generasi terbaru. Platform ini sudah menggunakan solusipairing dan rostering paling mutakhir yang merupakan hasil kerjasama Sabre dan AD OPT, penyedia solusi crew planning berskala global, yang akan memudahkan proses perencanaan awak pesawat, meningkatkan produktivitas, dan meningkatkan kepuasan awak pesawat Sabre juga memiliki Sabre® AirCentre™ Recovery Manager, tool untuk mengelola gangguan dan Sabre® AirCentre™ Crew Connection, solusi berbasis web yang dapat melacak, mengontrol dan awak pesawat juga dapat berkomunikasi secara real time memanfaatkan komunikasi real time dan layanan terpadu yang disediakan. Flight Crew Lion Air foto bersama didepan Pesawat Boeing 737 Lion Air Group ke 150 yang diterima pada akhir tahun 2015. Lion Air Group akan menggunakan teknologi terkini dari Sabre untuk operasional dan pengaturan jadwal crew. ### Tentang Sabre Corporation Sabre Corporation adalah penyedia teknologi terdepan untuk industri perjalanan global. Perangkat lunak, data, dan solusi seluler serta distribusi Sabre digunakan oleh ratusan maskapai penerbangan dan ribuan properti hotel untuk mengelola operasi penting, di antaranya adalah reservasi penumpang dan tamu, manajemen pendapatan, penerbangan, manajemen jaringan dan awak pesawat. Sabre juga mengoperasikan sebuah pasar perjalanan global terkemuka, yang memproses lebih dari $120 miliar perkiraan pengeluaran untuk perjalanan setiap tahun dengan menghubungkan pembeli perjalanan dan penyedia. Berkantor pusat di Southlake, Texas, Amerika, Sabre melayani pelanggan di lebih dari 160 negara di seluruh dunia. Dewasa ini lebih dari 335 pelanggan industri maskapai penerbangan menggunakan solusi teknologi Sabre untuk membantu mengelola operasi mereka, meningkatkan pendapatan, mengurangi biaya dan menghadirkan pengalaman perjalanan yang lebih baik. Tentang Lion Air Group Lion Air Group terdiri dari 5 maskapai penerbangan di kawasan Asia Tenggara, yang melayani pasar penerbangan dengan beroperasi sebagai operator bertarif rendah atau medium dan layanan penuh di masing-masing pasar. Lion Air adalah salah satu maskapai penerbangan terbesar di Asia Tenggara dan kehadirannya sangat berpengaruh di Indonesia. Wings Air berfungsi sebagai pesawat pengumpan dengan armada ATR. Pada Maret 2013, Malindo diluncurkan sebagai maskapai penerbangan layanan penuh yang berbasis di Kuala Lumpur. Batik Air diluncurkan sebagai maskapai penerbangan layanan penuh, yang melayani rute penerbangan domestik dan internasional di Indonesia pada Mei 2013. Pada Desember 2013, Thai Lion, meluncurkan layanan di Thailand sebagai maskapai penerbangan bertarif rendah [i]Menjelang tahun 2034, Asia Pasifik akan mempunyai 42 persen kawasan lalu lintas penumpang secara global, persentase tertinggi bersama dengan kawasan lain di sepanjang Timur Tengah – IATA Air Passenger Forecast, November … READ MORE
-
Pemenang Sabre Agent Booking Promotion Periode April Telah diumumkan!
Sabre Newsletter Edisi May 2016 Pengumuman Pemenang Sabre Agent Booking Promotion Periode April 2016! Andakah Pemenangnya? Sabre Travel Network Indonesia telah mengumumkan para pemenang program promosi Sabre Agent Book And Win Periode April 2016. Dan adapun nama para pemenang dapat dilihat di facebook Sabre Travel Network Indonesia. Bagi Anda yang belum beruntung masih tersedia hadiah voucher belanja untuk para pemenang travel consultant dan 2 unit motor honda untuk travel agent yang beruntung. Read More Sabre mengalahkan Amadeus dan Travelport dalam menemukan tarif terendah global Sabre Corporation, penyedia teknologi terkemuka untuk industri perjalanan global, merilis kajian komprehensif pihak ketiga yang menunjukkan kepemimpinan Sabre dalam kemampuan pencarian tarif rendah. Studi Tarif Rendah, yang dilakukan oleh Dr. Fried & Partner, sebuah perusahaan pemasaran dan manajemen konsultan ternama Jerman, membandingkan kemampuan Sabre’s air shopping platform dengan dua penyedia lain dan Sabre berhasil memberikan tarif terendah global. Penelitian ini melaporkan bahwa secara global, Sabre menemukan tarif terendah 12 persen lebih sering daripada Amadeus dan 9 persen lebih sering daripada Travelport. Selain itu, penelitian ini menemukan bahwa Sabre menghasilkan penghematan besar bagi pelanggan, dengan tarif Sabre, pembeli perjalanan menghemat rata-rata $20,50 dan $11,40 masing-masing dibandingkan dengan Amadeus dan Travelport. Read More Menyambut Libur Lebaran Permata Bank dan Mal Taman Anggrek Gelar Travel Fair PermataBank & Mal Taman Anggrek Travel Fair 2016 yang didukung Sabre Travel Network Indonesia ini telah berlangsung pada 13–15 Mei 2016 di Centre Atrium Mal Taman Anggrek. Travel Fair ini diadakan dalam rangka menyambut liburan sekolah dan lebaran yang segera tiba. Pengunjung pameran ini akan menemukan beragam promosi tiket pesawat dengan harga bersaing ke berbagai destinasi di seluruh dunia dari 9 maskapai ternama. Cathay Pacific, Etihad Airways, EVA Air, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Thai Airways, dan Turkish Airlines adalah yang berpartisipasi. Selain itu, 14 agen perjalanan turut bergabung untuk memudahkan pengunjung untuk membeli tiket pesawat, paket tur, tiket atraksi, maupun berbagai produk liburan lainnya. Read More Garuda Indonesia Travel Fair Sukses Di Gelar Serentak di 14 Kota di Indonesia Garuda Indonesia sukses menggelar Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) phase pertama pada 29 April hingga 1 Mei 2016 lalu. Diadakan serentak di 14 kota, antara lain Jakarta, Bandung, Medan, Pekanbaru, Jambi, Semarang, Solo, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Makassar, Manado, Timika, dan Jayapura. GATF ini mendapat dukungan penuh dari Sabre Travel Network Indonesia yang menyediakan lebih dari 500 unit perangkat komputer dan tenaga customer support selama pameran berlangsung. Read More Lion Air Memilih Sabre untuk Optimalisasi Operasi Maskapai Lion Air, maskapai penerbangan bertarif rendah terkemuka di Asia Tenggara, telah memilih penyedia teknologi global terkemuka Sabre Corporation (NASDAQ: SABR) untuk memberikan sebuah platform operasi maskapai penerbangan dan manajemen awak pesawat end-to-end yang akan mengoptimalkan operasi rutin dan mendorong efisiensi biaya operasi. Read More SABRE HELPDESK NEWS 4/6/2016 : Issued Tiket Dengan Net Remit Kini Hingga 9 Digit Diberitahukan kepada seluruh Pengguna Sabre di Indonesia bahwa efektif tanggal 6 April 2016, issued tiket dengan net remit sampai dengan 9 digit amount sudah dapat dilakukan menggunakan entry Smart Price di Sabre Red Workspace. Read … READ MORE
-
Garuda Indonesia Group Luncurkan Program Makan Siang Bergizi untuk Dukung Kesehatan Anak Sekolah
Pada hari Senin (6/1/2025), Garuda Indonesia Group mengambil langkah nyata dalam mendukung program pemerintah untuk memberikan makanan bergizi kepada anak-anak sekolah. Bertempat di SDN Rawa Kompeni, Tangerang, program makan siang bergizi ini resmi diluncurkan dan ditujukan untuk seluruh siswa dan siswi kelas 1 hingga 6. Acara peluncuran berlangsung dengan lancar dan dihadiri langsung oleh jajaran pimpinan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, termasuk Bapak Wamildan Tsani Panjaitan selaku Direktur Utama, bersama jajaran Direksi lainnya dan Bapak Jaya Avianto sebagai Direktur PT Sabre Travel Network Indonesia. Program ini juga diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap proses belajar siswa di sekolah. Anak-anak dengan asupan gizi yang baik cenderung lebih mampu berkonsentrasi, memiliki energi yang cukup untuk beraktivitas, serta menunjang potensi akademik mereka. Peluncuran program ini menjadi bukti nyata komitmen Garuda Indonesia Group dalam mendukung kesejahteraan anak-anak Indonesia, selaras dengan visi pemerintah untuk menciptakan generasi yang sehat, cerdas, dan … READ MORE