Article
Sabre Menyediakan Dua Nomor “After Office Hour Call Assistance” Helpdesk
Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada pelanggan Sabre di Indonesia khususnya Helpdesk Sabre Travel Network Indonesia mulai 1 januari 2016 Kami memiliki 2 (dua) “After office hour call assistance number” yang dapat Anda hubungi.
HP No. 0816 920 832 dan
HP No. 0812 186 2323
Silahkan menghubungi kedua nomor ini jika Anda memerlukan bantuan helpdesk setelah jam kerja. Demikian kami informasikan dan terima kasih.
Related Articles
-
Sabre Melebarkan Sayapnya di Wilayah Selatan Pasifik dan Memperkuat Manajemen Dengan Menunjuk Richard Morgan Sebagai Regional Director
27 November – Sabre Corporation telah mengumumkan menunjuk veteran Sabre, Richard Morgan, untuk memimpin Wilayah Selatan Pasifik yang berkembang sebagai Regional Director. Richard Morgan akan bertanggungjawab terhadap keberhasilan bisnis Sabre Travel Network di Wilayah Australia dan New Zealand, termasuk kerjasama strategis perusahaan di Wilayah Indonesia. Saat ini ia akan fokus terhadap pertumbuhan usaha travel di wilayah tersebut dan memperoleh dukungan teknologi dari Sabre yang terbaik di kelasnya serta akses unggulan ke lebih dari 160 pasar secara global. Bagi Richard Morgan penunjukan ini merupakan kepercayaan yang diberikan Sabre sebagai perusahaan teknologi travel global yang terdepan, setelah selama beberapa dekade berkecimpung dalam dunia sales dan marketing. Jabatan terakhirnya adalah Managing Director of Global Accounts dan sebelumnya ia merupakan salah satu anggota tim Supplier Commerce and Strategic Partnership. Di awal karirnya ia terlibat dalam beberapa posisi kunci sejenis di maskapai penerbangan, perusahaan telekomunikasi, dan industri FMCG. “Pemahaman Richard atas kapabilitas Sabre yang unik serta jenis pelayanan terhadap klien yang beragam di wilayah Selatan Pasifik, menjadikannya kandidat yang ideal untuk mengembangkan bisnis dan kerjasama kami, serta diharapkan mampu memberi inspirasi secara regional,” kata Roshan Mendis, Senior Vice President Sabre Travel Network Asia Pacific. “Pada sosok Richard kita dapat menemukan seorang Regional Director yang memiliki pengetahuan produk Sabre secara global dan secara unik mampu menangani produk-produk tersebut untuk kepentingan klien di Wilayah Australia, New Zealand, dan Indonesia. Karena saat ini merupakan waktu yang tepat bagi bisnis kami untuk berkembang di wilayah Selatan Pasifik”. Sebagai Regional Director, Richard Morgan akan berkantor di Sydney dan bertanggungjawab ke kantor regional Sabre di … READ MORE
-
EK GDS Wastage Recovery
Informasi terbaru dari Emirates per tanggal Effective 01st October 2014 perihal GDS Wastage. Hal ini diinformasikan sebagai REMINDER untuk Travel Agent agar lebih berhati-hati di kemudian hari, guna menghindari ADM EK yang di karenakan GDS wastage. PNR dengan status HX,UC,UN, NO dapat di cek pada Queue 0,1,7,9. Entry : QC/ —à ( Menu Queue ) Q/7 —à ( Open Q7 ) QXI —à ( Quit Queue) Remove HX segment Entry : *PNR —à ( retrieve code booking ) XI —à ( remove HX to All segment ) atau X1 —à ( remove HX to segment 1 ) 6PR —à ( received agent Initial ) ER —à ( end transaction ) Demikian yang dapat Kami sampaikan, mohon dapat di terima dengan … READ MORE
-
4 Hal Yang Perlu di Perhatikan Jika Issued Ticket Infant menggunakan PNR dummy
Dalam melakukan issued pada tiket anak-anak (infant) terdapat beberapa kesalahan dalam penginputan, oleh karena ini tim Helpdesk memiliki beberapa tips yang perlu diperhatikan pada saat peng-inputan. Berikut tips dari team Helpdesk untuk membantu para travel agen: Tidak boleh split penumpang dewasa dan infant pada PNR dummy setelah issued ticket infant. Setelah issued ticket infant, cancel all pada PNR Dummy. Save ticket infant ke PNR asli. Harap re-confirm ke airlines untuk all ticket … READ MORE
-
Etihad & Abacus Special Promotion
Dapatkan kesempatan untuk memenangkan Lucky Draw berhadiah iPhone 6 dan Samsung Galaxy E5 dengan booking dan issued tiket Etihad Airways di Abacus systems. Syarat dan ketentuan berlaku periode promosi berlaku mulai 20 April – 30 Juni … READ MORE
-
Sabre Selesai Mengakuisisi Abacus
SOUTHLAKE, Texas, 1 Juli 2015 – Hari ini Sabre Corporation (NASDAQ: SABR) mengumumkan bahwa mereka telah selesai melakukan akuisisi terhadap Abacus International, sistem distribusi global (GDS) terkemuka di kawasan Asia-Pasifik. “Dengan bergabungnya Abacus, hal ini lebih memperkuat posisi Sabre sebagai yang terdepan di kawasan Asia-Pasifik yang sedang bertumbuh cepat,” kata Presiden & CEO Sabre, Tom Klein. “Kemampuan kami untuk menggabungkan platform teknologi global Sabre yang kuat dengan keahlian pasar lokal yang dimiliki Abacus akan memberikan sebuah inovasi dan pilihan layanan yang belum pernah terjadi sebelumnya kepada para pelanggan maskapai penerbangan, perhotelan, dan travel agen di wilayah Asia-Pasifik. Kami juga akan menjadi mitra teknologi yang ideal untuk pelanggan global yang mencari kesempatan untuk dapat tumbuh dan berkembang di Asia-Pasifik. ” Abacus melayani lebih dari 100.000 travel agen di seluruh 59 pasar di kawasan Asia-Pasifik dan memiliki kerjasama yang bersifat global dan lokal serta unik dengan maskapai penerbangan dan hotel, termasuk portofolio konten maskapai penerbangan berbiaya rendah terkemuka dan konten maskapai penerbangan Cina. Sabre, yang sebelumnya memiliki porsi saham Abacus hingga 35%, mengakuisisi sisanya dengan nilai $ 411.000.000. Secara terpisah, akuisisi termasuk perjanjian distribusi jangka panjang yang baru antara Sabre dan ke-11 maskapai penerbangan Asia yang sebelumnya berbagi kepemilikan Abacus dengan Sabre. Akuisisi, yang termasuk penyesuaian modal kerja terkait dan kas yang diakuisisi, dibiayai secara tunai dari kredit revolving senilai US$ 70 juta. Sabre juga telah menandatangani kesepakatan untuk mengakuisisi perusahaan pemasaran nasional Abacus di Hong Kong, Abacus Distribution Systems Hong Kong. Manajemen Sabre akan memperbarui pedoman keuangan yang berlaku karena berkaitan dengan akuisisi Abacus saat rapat pendapatan perusahaan melalui conference call berikutnya yang dijadwalkan pada hari Selasa, 4 Agustus 2015. ### Tentang Perusahaan Sabre Corporation adalah perusahaan penyedia teknologi terkemuka untuk industri travel dan pariwisata global. Solusi software, data, mobile dan distribusi dari Sabre digunakan oleh ratusan maskapai penerbangan dan ribuan hotel untuk mengelola kegiatan operasional penting mereka, seperti reservasi penumpang dan tamu, manajemen pendapatan, dan penerbangan, manajemen jaringan dan kru. Sabre juga beroperasi di wilayah pasar wisata terkemuka di dunia, memproses lebih dari $ 110.000.000.000 pengeluaran tahunan kegiatan travel. Sabre berkantor pusat di Southlake, Texas, Amerika Serikat, dan beroperasi di sekitar 60 negara di seluruh … READ MORE
-
Helpdesk Tips – Sudahkah Anda mencoba Agency eServices?
Agency eServices – Fasilitas yang menyediakan berbagai sumber dukungan produk dan pelatihan untuk agen perjalanan secara online. Melalui agency eservices travel agent pengguna sabre dapat menggunakan fasilitas seperti antara lain : Personal Trainer – Sebuah multimedia e-courseware yang menyediakan pelatihan online secara interaktif ke serangkaian produk Sabre. Format Finder – Lebih dari 26.000 format sistem Sabre untuk membantu agen mendapatkan format entry yang tepat dan cepat, dapat ditemukan di sini. Agen Connect – Bergabung dalam fitur ini, Agen perjalanan yang terhubung dalam jaringan Sabre dapat saling berbagi, mengajukan pertanyaan, membaca, posting tips dan mengulas artikel blog yang mencakup tren dan perkembangan industri. Segera masuk dalam Agency eServices karena masih banyak lagi fasilitas dukungan Sabre yang akan dapatkan. Klik di sini untuk mulai … READ MORE
-
Nikmati Dan Manfaatkan Agency eServices Baru Yang Modern & Dinamis
Agency eServices merupakan cara cerdas untuk mendapatkan bantuan instan dan dukungan dari Sabre Travel Network. Anda dapat melihat dan mengakses dan memanfaatkan bantuan 24 jam, seperti Format Finder, Personal Trainer, Agen Connect, Quick Reference dan lain-lain. Klik di sini untuk baca selengkapnya. … READ MORE
-
Re-check Status SSR Infant di *P3 Sebelum Issued Ticket Infant
Kepada seluruh pengguna setia Sabre Red Workspace, diinformasikan bahwa untuk setiap input SSR infant, harap dicek kembali status infant di *P3. Jika status tersebut NN ataupun NO, maka tidak diperbolehkan untuk issued ticket infant tersebut. Dan apabila tetap dipaksakan, maka ticket tersebut tidak link di system airlines, dan dapat menyebabkan pax di tolak pada saat check in. Issued ticket infant setelah status menjadi HK. 2.SSR INFT GA NN1 CGKSIN0830L01S 1.1 NOVIA/AMIASIH MRS EP/SEPTIKA/RYTHIA MISS/04SEP17 3.SSR INFT GA NN1 SINCGK0829L07S 1.1 NOVIA/AMIASIH MRS EP/ SEPTIKA/RYTHIA MISS/04SEP17 4.SSR INFT GA NO1 CGKSIN0830L01S 1.1 NOVIA/AMIASIH MRS EP/ SEPTIKA/RYTHIA MISS/04SEP17 /INVALID TEXT DATA 5.SSR INFT GA NO1 SINCGK0829L07S 1.1 NOVIA/AMIASIH MRS EP/ SEPTIKA/RYTHIA MISS/04SEP17 /INVALID TEXT DATA … READ MORE