Article
Sabre Travel Network Indonesia di Kompas Travel Fair 2016
Jakarta, 7 September 2016. Sabre Indonesia kembali menjadi official Global Distribution System (GDS) di Kompas Travel Fair yang digelar di Plenary Hall Jakarta Convention Center, Indonesia pada tanggal 2-6 September 2016 lalu.
Ikut berpartisipasi dalam travel fair ini 20 Travel Agent Pengguna Sabre yang menggunakan lebih dari 200 system Sabre, selain itu terdapat 11 Airlines Internasional yang juga ikut berpartisipasi memberikan harga promo mereka seperti All Nippon Airways, Air New Zealand, China Airlines, Cathay Pacific, Garuda Indonesia, Etihad Airways, Eva Air, Malaysia Airlines, Singapore Airlines, Qatar Airways, Xiamen Airlines.
Selama 3 hari Sabre Indonesia mencatat lebih dari 11,000 tiket internasional terjual dalam travel fair yang selalu diadakan setiap tahun ini, pencapaian tahun ini dinilai lebih baik dari pada tahun sebelumnya meskipun sejak awal semester kedua tahun 2016 sudah digelar beberapa travel fair besar di Jakarta.
Related Articles
-
Terima Kasih, Bapak Irfan Setiaputra Dirut Garuda Indonesia 2020-2024
Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Irfan Setiaputra atas kepemimpinan dan dedikasinya sebagai Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk selama periode 20 Januari 2020 hingga 15 November 2024. Dalam masa kepemimpinan Bapak Irfan Setiaputra, Garuda Indonesia Group tidak terkecuali Sabre Indonesia menghadapi tantangan besar sebagai dampak dari pandemi global yang secara signifikan mempengaruhi bisnis, baik penerbangan maupun pariwisata. Dengan arahan dan kepemimpinan beliau di Garuda Indonesia, membawa dampak yang positif bagi Sabre Indonesia sehingga dapat menghadapi kondisi krisis pandemi ini dengan baik dan survive. Kami segenap insan Sabre Indonesia mengucapkan terimakasih atas dedikasi Bapak Irfan Setiaputra selama menahkodai Garuda Indonesia yang juga membawa dampak positif bagi anak usahanya, tidak terkecuali Sabre Indonesia dan senantiasa mendoakan kesuksesan Bapak Irfan Setiaputra … READ MORE
-
Garuda Indonesia Travel Fair Segera Hadir di 23 Kota di Indonesia
Jakarta, 27 September 2018 – Setelah sukses melaksanakan “Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) Phase I pada bulan April lalu, serta sebagai bagian dari komitmen Perusahaan sebagai maskapai nasional dalam mendukung program pengembangan pariwisata Indonesia, Garuda Indonesia kembali menggelar “Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) 2018 Phase II di 31 Kota besar di Indonesia dengan mengusung tema “Journey Around The World”. Selain akan dilaksanakan di Jakarta pada tanggal 5-7 Oktober 2018 ini, GATF 2018 Phase II ini juga akan dilaksanakn di 30 Kota lainnya yaitu : 28 – 30 September 2018 : Denpasar, Kupang, dan Palembang 5 – 7 Oktober 2018 : Medan, Tanjungkarang, Padang, Jambi, Pekanbaru, Banda Aceh, Bengkulu, Bandung, Surabaya, Malang, Jogja, Solo, Semarang, Makassar, Manado, Balikpapan, Ambon, Timika, Jayapura, Sorong, Kendari, Palangkaraya, dan Banjarmasin. 12 – 14 Oktober 2018 : Balikpapan 19 – 21 Oktober 2018 : Batam, Marauke, Ternate, dan Palu Direktur Niaga Garuda Indonesia, Pikri Ilham Kuniansyah dalam press conference yang diselenggarakan pada Kamis (27-9) mengatakan bahwa penyelengaraan GATF tahun 2018 ini merupakan event besar reguler sebagai wujud komitmen Garuda Indonesia yang secara berkelanjutan turut mendorong pertumbuhan priwisata Indonesia, khususnya dalam mempromosikan 10 destinasi prioritas yang dicanangkan pemerintah untuk terhubung dengan berbagai destinasi domestik dan internasional. “GATF merupakan event tahunan yang selalu ditunggu oleh pelanggan setia Garuda Indonesia, tidak hanya di kota Jakarta, namun di seluruh Indonesia. Hal ini terlihat dari peningkatan jumlah pengunjung GATF dari tahun ke tahun sejak kami laksanakan GATF untuk yang pertama kalinya tahun 2009 lalu. Menyikapi tingginya minat pelanggan dan mayarakat dalam melakukan perjalanan wisata, maka GATF yang semula hanya dilaksanakan di Jakarta kemudia digelar serentak di kota-kota besar di Indonesia” kata Pikri. Garuda Indonesia Travel Fair merupakan salah satu travel fair terbesar di Indonesia dan paling banyak peminatnya, dan Sabre senantiasa mengambil peran pada kegiatan GATF. Pengalaman Sabre dalam menangani event besar memang sudah tidak diragukan lagi, oleh karena itu Garuda Indonesia selalu mempercayakan Sabre sebagai Official GDS pada setiap eventnya dan untuk mendukung 23 kota pada GATF fase ke II. Hal ini membuktikan bahwa Sabre memiliki kapasitas yang sangat baik dalam menyediakan sistem, perangkat, dan dukungan lainnya yang mampu berkontribusi untuk mensukseskan kegiatan Garuda Indonesia Travel Fair. Selain itu, pada kegiatan ini Sabre dan Garuda Indonesia akan memberikan reward kepada para Travel Agent yang memiliki booth menarik yang akan dibagi ke dalam 4 kategori yakni Best Booth Platinum, Best Booth Gold, Best Booth Potential, dan Best Booth … READ MORE
-
Grand Prize Program Sabre Book And Drive Season 2 Akan Segera diundi!
Jakarta, 2 Januari 2018. Hadiah utama program Sabre Book and Drive Season 2 berupa 1 unit mobil Honda HR-V akan segera diundi. Para travel consultant yang sudah melakukan booking dan issued di Sabre Red Workspace dan memperoleh minimum 600 poin selama periode Juli hingga Desember 2017 akan berkesempatan memenangkan hadiah utama tersebut. Pengundian periode terakhir program Sabre Book and Drive Season 2 akan dilangsungkan pada bulan Februari 2018. Pada periode ini, tidak hanya hadiah tambahan berupa logam mulia 5gr, 10gr, dan 25gr yang akan diundi, namun akan diundi pula Grand Prize berupa 1 unit mobil Honda HR-V. Khusus untuk hadiah grand prize pemenang yang sudah memenangkan hadiah tambahan logam mulia di periode ini maupun periode sebelumnya, masih berkesempatan untuk memenangkan hadiah Grand Prize sesuai ketentuan yang berlaku. Untuk para travel consultant yang ingin mengecek hasil perolehan poin terakhir yang akan diikutsertakan dalam undian dapat langsung mengunjungi link disini. Para travel consultant dapat memonitor jumlah perolehan poin dari bulan Juli – Desember 2017. Pastikan Anda memiliki Sine In Sabre yang masih aktif agar Anda dapat memenangkan hadiah utama Mobil Honda HRV dan puluhan hadiah tambahan berupa Logam Mulia. Terus booking di Sabre Indonesia dan nantikan program-program berhadiah … READ MORE
-
Berkah Ramadhan: Sabre Indonesia Berbagi Dengan Anak Yatim
Pada Bulan Ramadhan 1444H ini, Sabre Indonesia berbagi rezeki kepada anak yatim yang diberikan secara langsung oleh Jajaran Direksi Sabre Indonesia di lingkungan sekitar. Dalam semangat kepedulian sosial dan kepedulian terhadap sesama, Sabre Indonesia memberikan sedikit kontribusi yang berarti bagi anak-anak yang membutuhkan. Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan dan dapat menginspirasi banyak orang untuk berbuat baik dan membantu mereka yang membutuhkan. Kita bangga menjadi bagian dari masyarakat yang peduli dan saling membantu, dan akan terus berusaha memberikan kontribusi yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar. … READ MORE
-
Personal Trainer Menambah Pengetahuan Anda Dalam 20 Menit
Tingkatkan keterampilan dan kemampuan Sabre Red Workspace (SRW) Anda dengan Personal Trainer. Dibuat khusus untuk pengguna sistem Sabre, Personal Trainer adalah alat pelatihan interaktif yang memungkinkan Anda untuk memilih program pelatihan Anda sendiri kapan saja dan di mana saja. Menggunakan berbagai konten (materi belajar) berbasis mulitmedia yang dirancang khusus untuk belajar mandiri. Personal Trainer berisi program pelatihan singkat yang dirancang untuk membantu Anda bekerja lebih cepat dengan sistem Sabre, mulai dari Create PNR hingga Travel International Pricing Logic. Program bervariasi mulai dari pelatihan dasar hingga lanjutan dan semua fasilitas ini bisa Anda dapatkan tanpa biaya. Temukan apa yang ada di dalam Personal Trainer: Durasi kursus 20 menit atau kurang: Pelajari apa yang Anda butuhkan, lalu lanjutkan hari Anda. Rencana kursus yang disarankan, membantu Anda memilih pelajaran: Jelajahi topik yang Anda ingin pelajari pada tingkat keahlian Anda. Kursus meliputi Creating and Changing a PNR, Pricing, Ticketing & Exchanges, Hotel and Car Reservations, Queues dan banyak lagi! Sertifikasi: Bersertifikat membuktikan kepada manajer Anda bahwa keahlian Anda diakui. Segera buka Personal Trainer dari menu Pelatihan di Agency eServices untuk mulai menjelajahi program baru ini – tanpa perlu download atau setup! Mulai … READ MORE
-
Pola Hidup Sehat Acara Ngobas Sabre Indonesia
Pada hari Senin, 15 Juli 2024, Sabre Indonesia kembali mengadakan acara Ngobas (Ngobrol Tuntas). Acara Ngobas kali ini dimulai pada pukul 09:00 di kantor Sabre Indonesia dan dihadiri langsung oleh Bapak Jaya Avianto, selaku Pjs Direktur Utama Sabre Indonesia, didampingi oleh dua Vice President (VP) Sabre Indonesia, yaitu Bapak Firal Ariyadi dan Bapak Ardika. Dalam rangka menunjang produktivitas kinerja pegawai Sabre Indonesia, Management memahami bahwa diperlukan jasmani yang sehat dan prima. Oleh karenanya, pada kesempatan kali ini Bapak Jaya Avianto menyampaikan informasi kepada seluruh pegawai Sabre Indonesia, yakni pemberian fasilitas medical check up bagi tiap-tiap pegawainya, yang dilakukan Bersama-sama dengan Garuda Sentra Medika (sinergitas dari Garuda Indonesia Group). Pada kesempatan yang sama, Sabre Indonesia juga melakukan penandatanganan kerjasama dengan Garuda Sentra Medika (GSM) perihal program medical check-up. Penandatanganan kerjasama ini dilakukan langsung oleh Bapak Firal Ariyadi selaku VP Corsec, Finance & Support Sabre Indonesia dan Ibu Drg. Arifiati Dianingsih selaku Business Development Support Division Head GSM. Setelah serangkaian acara tersebut dilanjutkan dengan pemaparan materi dari dr. Febrienna mengenai Pola Hidup Sehat. Dalam presentasinya, dr. Febrienna membahas pentingnya menjaga pola hidup sehat melalui nutrisi yang seimbang, olahraga teratur, dan pengelolaan stres yang baik. Ia juga memberikan beberapa tips praktis yang bisa diterapkan oleh pegawai dalam kehidupan sehari-hari untuk meningkatkan kualitas hidup mereka. Dengan berakhirnya acara Ngobas ini, diharapkan seluruh karyawan Sabre Indonesia dapat semakin termotivasi untuk menjalani pola hidup sehat dan berkontribusi lebih optimal dalam lingkungan kerja yang lebih sehat dan produktif. Tetap Sehat Insan … READ MORE
-
Business Class Voucher Malaysia Airlines & Sabre Promotion
Dapatkan hadiah voucher belanja sampai dengan Rp. 1.000.000 untuk setiap booking dan issued Business Class Malaysia Airlines hanya di Sabre Red Workspace. Program promosi ini berlaku mulai tanggal 15 Maret 2019 sampai dengan 15 September 2019. Hadiah hanya berlaku untuk penerbangan dengan tujuan ke LHR, AKL, AUSSI, JPN, ICN, CHINA, HKG, dan INDIA dengan minimum issued 2 tiket. Syarat dan ketentuan lainnya … READ MORE
-
Sabre YES Fares!
Apakah selama ini klien Anda hanya menginginkan harga termurah? Sabre telah melakukan survei dan hasilnya mereka menginginkan harga termurah yang didukung dengan kebutuhan spesifik mereka. Sabre telah melakukan penelitian untuk hal ini, dan hasilnya para traveler bersedia untuk membayar lebih sampai dengan 25% dari harga terendah untuk memenuhi kebutuhan spesifik mereka. Dalam jangka waktu yang lama, platform Sabre telah memfokuskan kembali pada harga terendah, dimana dapat menjadi tolak ukur untuk melawan kompetitor kami. Harga tiket terendah memang menjadi bahan petimbangan yang paling penting pada saat traveler memutuskan untuk berpergian, namun ternyata kini hal tersebut tidak lagi menjadi satu-satunya bahan pertimbangan. Dengan ketersediaan fasilitas yang lebih banyak, para traveler tidak lagi hanya mencari harga terendah, namun mereka menginginkan harga terendah yang dapat menunjang kebutuhan khusus mereka. Hal tersebut dilihat berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Sabre bahwa para traveler bersedia untuk membayar lebih sampai dengan 25% dari harga terendah untuk memenuhi kebutuhan spesifik mereka. Silahkan klik disini untuk mengetahui informasi lebih … READ MORE