Article
Nikmati Beragam Penawaran Harga Menarik Hanya Di Sabre PIM & PermataBank Travel Fair

Jakarta, 21 November 2019. Sabre, Pondok Indah Mall dan Permata Bank berkolaborasi untuk memfasilitasi para pencari tiket liburan dalam event “Sabre, PIM & Permata Bank Travel Fair 2019” yang berlangsung pada 21-24 November 2019 di Main Atrium PIM 2. Tersedia beragam penawaran promo tiket & paket perjalanan ke berbagai destinasi favorit di dunia.
Para pengunjung travel fair dapat langsung datang dan melakukan pemesanan tiket melalui travel agent yang berpartisipasi seperti ATS Vacation, AMOS, Bayu Buana, Dwidaya Tour, Mytours, Panorama JTB dan Tara Tour. Travel Fair kali ini turut didukung oleh 7 maskapai penerbangan seperti China Airlines, Eva Air, Ethiopian Airways, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Thai Airways dan Turkish Airlines.
Tidak hanya itu Permata Bank selaku official bank turut memberikan program promosi mulai dari cashback hingga 2 Juta Rupiah menggunakan Permata Kartu Kredit maupun Permata Debit Plus dan cicilan 0% dengan tenor 3 dan 6 bulan khusus pengguna Permata Kartu Kredit .
Related Articles
-
Selamat Datang di Sabre Indonesia Travels-MVP
Lebih dari setahun kita semua melalui situasi pandemic Covid-19 dan beradaptasi untuk tetap menjaga protokol Kesehatan serta menerapkan 5M. Oleh karena itu, kami pun tidak akan bosan untuk mengajak anda dan membantu pemerintah dalam menanggulangi virus Covid-19. Kami hadir untuk memudahkan anda dalam menyediakan voucher layanan test covid-19 yang bekerjasama dengan Rumah Sakit, Laboratorium dan klinik penanggulangan covid-19 yang tersebar di Indonesia. Berniat mendapatkan income tambahan? Ayo bergabung menjadi reseller Travels-MVP dan dapatkan banyak keuntungannya! Daftar sekarang juga untuk menjadi reseller, klik REGISTRASI RESELLER atau hubungi kami di marketing@sabretn.co.id dan solution@sabretn.co.id Benefit untuk Reseller : Special Price (harga khusus) – yang didapatkan secara khusus untuk Reseller Setting Mark Up – Reseller dapat melakukan setting untuk dapat melakukan mark up atas harga penjualan product. Unlimited Voucher Transaction Per Day – Ketersediaan voucher tidak terbatas per-harinya Masa Berlaku Voucher Test Covid-19 – sampai dengan 30 hari Easy Deposit – Sistem Top-Up Deposit yang mudah, tidak ada minimum deposit dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan penjualan, serta dapat dikembalikan (refundable) diakhir kerjasama. Berikut layanan test covid-19 yang kami miliki : Rapid Antibody : Mulai dari IDR 90.000 Swab Antigen : Mulai dari IDR 100.000 Rapid serology : Mulai dari IDR 186.000 Swab PCR : Mulai dari IDR 580.000 *Tersedia juga layanan untuk home service maupun corporate service* Berikut Rumah Sakit / Klinik/ Laboraturium yang sudah berpartner dengan Travels-MVP : R.S Kartika Pulomas (Jakarta Timur) Fastlab (seluruh cabang di Jakarta) Smartcollab (Seluruh cabang di Jakarta) R.S Asri Medika (Cikarang Utara) R.S Islam Ashobirin (Serpong Utara) R.S Rasyida Siantar (Pematang Siantar) R.S Siti Hajar Medan (Medan) Grha Shafa Medika (Medan) Klinik Tan 21 (Medan) Klinik Yakin Sehat (Medan) Klinik PT GSM (Medan) Klinik Pratama Derla (Semarang) Intibios Borobudur (Semarang) Klinik Mila Husada (Solo) Klinik Pratama PMI (D.I.Y) Niki Diagnostic Center (Bali) Laboraturiom CITO (seluruh cabang di Indonesia) Khrisna Farma (Semarang) Telkomedika (Seluruh cabang Indonesia) Pesan voucher layanan Tes Covid19 sekarang di … READ MORE
-
Together We Share, Together We Care : Insan Sabre Indonesia Berbagi Bersama Drive Ojek Online
Sebagai bagian dari komitmen, Insan Sabre Indonesia kembali melaksanakan kegiatan sosial bertajuk “Together We Share, Together We Care”. Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk kepedulian perusahaan dan seluruh insan Sabre Indonesia terhadap sesama, khususnya bagi para driver ojek online yang berada di sekitaran kantor di Mampang Prapatan. Dalam pelaksanaannya, Insan Sabre Indonesia secara gotong royong menyiapkan dan mendistribusikan paket makanan kepada para driver ojek online yang melintas di sekitar area. Momen ini tidak hanya menjadi ajang untuk berbagi, tetapi juga mempererat rasa empati dan solidaritas di lingkungan kerja. Program tersebut juga merupakan bentuk implementasi Sabre Culture di Sabre Indonesia, khususnya nilai Collaboration, yang senantiasa secara berkesinambungan dilakukan oleh Insan Sabre Indonesia melalui berbagai inisiatif yang nyata. Semangat berbagi yang tumbuh dari inisiatif bersama ini diharapkan dapat terus berlanjut dan menginspirasi kegiatan positif lainnya ke depan. Terima kasih kepada seluruh Insan Sabre Indonesia yang telah berkontribusi dan ikut ambil bagian dalam kegiatan ini. Bersama, kita bisa memberikan dampak yang lebih besar bagi lingkungan … READ MORE
-
Lulus Training Abacus Kini Dapat Abacus Licence Card
Abacus eNewsletter Edisi 6, 2014 Lulus Training Abacus Kini Dapat Abacus Licence Card Abacus Berikan Licence Card Kepada Lulusan Training Abacus Basic Reservation dan Fare Ticketing. Mulai tahun 2014 Abacus Indonesia memberikan kartu kelulusan kepada para peserta training Abacus Basic Reservation maupun Fare & Ticketing yang berhasil lulus training. Terdapat 4 warna kartu dan masing-masing menunjukan tingkatan kelulusan dan jenis training yang berbeda. Lulus Training Fare & Ticketing dengan nilai di atas 95 mendapat kartu warna hitam dan nilai di bawah 95 mendapat kartu warna Abu-abu. [ezcol_2third] Sedangan untuk lulusan Training Basic Reservation dengan nilai di atas 95 mendapat kartu warna Merah dan nilai di bawah 95 mendapat kartu warna putih. Adapun standart nilai untuk dapat lulus training Abacus adalah 70. Selain itu, melalui menu Training di Abacus eServices Anda dapat melihat status kelulusan dan nilai pemegang kartu dengan cara memasukan nomor digit yang terdapat pada kartu yang diberikan. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Abacus Akan Gelar Product Seminar di Medan Dari Tgl. 11 hingga 13 Februari 2014. Untuk Anda Travel Agent di Medan dan sekitarnya, segera daftarkan Travel Agent Anda untuk menghadiri acara Abacus Product Seminar yang akan di adakan di kantor cabang Abacus Medan. Seminar singkat namun padat akan informasi ini akan diadakan setengah hari. Tempat terbatas setiap sesinya segera pilih waktu available yang Anda inginkan, mulai dari tgl. 11 – 13 Februari 2014 sesi 1 : 10.00 – selesai dan sesi 2 : 14.00 – selesai.Daftar sekarang dengan mengklik link berikut ini Abacus Product Seminar Medan atau hubungi Abacus Medan untuk informasi lebih lanjut. Abacus Indonesia Gelar Product Updates di Surabaya. Pada tanggal 21 hingga 24 Januari 2014, Abacus Indonesia mengundang Travel agent di Surabaya untuk mengikuti Abacus Product Updates secara bergantian di kantor Abacus cabang Surabaya. Tidak kurang dari 20 peserta menghadiri acara ini setiap harinya, Para peserta nampak antusias dengan updates yang diberikan, seperti Abacus WorkStart, WorkLite mapun local product seperti Electra systems. Lihat photo-photo pelaksanaanya di sini. Abacus Akan Kembali Mengundang Travel Consultan Terbaik Untuk Mengikuti Fun Gathering. Ayo tingkatkan terus pembukuan Anda di Abacus systems, karena Abacus akan mulai menghitung dan mengundang travel consultan terbaik untuk ikut serta dalam Fun Gathering bersama Abacus Indonesia. Pengumuman Pemenang Joint Promotion Malaysia Airlines & Abacus. Andakah pemenang promosi singkat “Issued tiket MH di Abacus dapat voucher IDR. 200.000”? Joint promotion antara Malaysia Airlines dan Abacus pada akhir 2013 lalu. Simak nama para pemenang yang berhak mendapatkan voucher belanja dari Malaysia Airlines ini di Abacus eServices. Jual Tiket Waterbom Jakarta Melalui Electra Systems. Murah Harganya, Lengkap Paketnya, Banyak Hadiahnya! Semakin banyak yang bisa Anda dapatkan dengan menggunakan Electra System. Bagi Travel Agent yang belum terdaftar sebagai member Electra, segera hubungi kami melalui email : electra@sabretn.co.id atau telepon 021-27535399 ext 1127 dan 3175. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Sudahkah Anda Mengganti Abacus Whiz Dengan Point of Sales Terbaru Kami, Abacus WorkSpace?
Abacus eNewsletter Edisi 3, 2014 Sudahkah Anda Mengganti Abacus Whiz Dengan Point of Sales Terbaru Kami Abacus WorkSpace? Pada kwartal pertama 2014, Abacus akan mulai men-sunset Abacus point of sales lama, Abacus Whiz. Pengguna Abacus harus mulai menggunakan Abacus WorkSpace (AWS) baru. Segera hubungi Abacus Indonesia untuk mengganti Abacus Whiz lama Anda dengan point of sales terbaru dari Abacus atau Anda juga dapat mendownload sendiri installer versi terbaru dari AWS di Abacus eServices. [ezcol_2third] Dapatkan link untuk mendownload AWS Installer di eServices pada menu support – download – abacus workspace – installer Abacus WorkSpace Tips & Updates Simak pula update dan tips terkait AWS di dalam Abacus eServices. Karena kami menyediakan menu untuk Anda mendownload dan mengetahui lebih jauh tentang AWS, seperti: Workspace minimum specifications, Tutorial cara booking travel insurance menggunakan AWS, Aplikasi tambahan yang bisa digunakan di AWS, Cara seting ET-PIR di AWS, Common error list & troubleshooting, Cara Instalasi AWS, dan lain-lain.Tidak hanya itu Anda juga dapat memberikan feedback terkait AWS di Abacus eServices comment form. Segera login ke eServices sekarang menggunakan sign in Abacus Anda atau kunjungi abacus.com.sg/AbacusWorkSpace/ untuk Anda yang belum menggunakan Abacus Systems. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE
-
Beragam Promo Menarik di Garuda Travel Fair Phase II Jakarta
Garuda Indonesia Travel Fair Phase II hari ini resmi dibuka. Pengunjung terlihat sangat antusias untuk berburu tiket dengan penawaran harga terbaik. Acara yang diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) pada 22-24 September, tidak hanya memberikan penawaran harga tiket terbaik saja, namun juga berbagai macam penawaran lainnya seperti paket tour, paket umroh, peket wisata, perlengkapan travelling, dll. Direktur Marketing dan Teknologi Informasi Garuda Indonesia, Nina Sulistyowati pada sesi konferensi pers GATF 2017 mengatakan bahwa pelaksanaan GATF 2017 phase II ini merupakan bentuk dukungan Garuda Indonesia untuk terus meningkatkan dan mengembangkan pariwisata Indonesia, khususnya beberapa destinasi wisata yang saat ini diprioritaskan oleh pemerintah, yaitu Lombok, Gunung Bromo, Labuan Bajo, Borobudur, Danau Toba, Morotai, Kepulauan Seribu, Belitung, Wakatobi dan Tanjung Lesung. “Pada pelaksanaan GATF 2017 phase II ini, kami menawarkan berbagai tiket dan paket perjalanan wisata baik domestik maupun internasional dengan harga yang menarik dan lebih terjangkau, karena kami telah bekerjasama dengan bank partnerterbaik, yakni BNI untuk dapat melayani kebutuhan traveling para pelanggan setia Garuda Indonesia” jelas Nina. Sebagai anak perusahaan Garuda Indonesia Group, Sabre Indonesia memberikan dukungan dengan menyediakan 800 sistem Sabre yang di distribusikan ke 47 Travel Agent yang berpartisipasi dalam Garuda Indonesia Travel Fair Phase II. Tidak hanya di Jakarta saja, Sabre Indonesia juga menyediakan sistem untuk kegiatan GATF di 22 kota lainnya yang tersebar di seluruh Indonesia. … READ MORE
-
Sabre Indonesia Rayakan Hari Ulang Tahun ke-30 dengan Berbagi ke Sesama
Dalam rangka HUT ke-30, Sabre Indonesia menggelar kegiatan sosial sebagai wujud kepedulian terhadap sesama. Acara ini berlangsung pada Senin, 3 Maret 2025, meskipun Sabre Indonesia resmi berulang tahun pada 1 Maret. Salah satu kegiatan utama dalam perayaan ini adalah pemberian bantuan sembako kepada Panti Asuhan Yatim & Dhu’afa Al-Amanah Nusantara serta santunan bagi anak-anak yatim di Tangerang Selatan. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Direktur Sabre Indonesia, Bapak Jaya Avianto, beserta jajaran manajemen, yang turut menyerahkan bantuan secara simbolis kepada pihak panti asuhan. Acara ini juga dirangkaikan dengan buka puasa bersama anak-anak yatim. Di waktu yang bersamaan, Sabre Indonesia juga menyalurkan bantuan sembako bagi masyarakat sekitar kantor di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan sekitar. Tak hanya di Jakarta, kegiatan sosial ini juga dilaksanakan di beberapa branch office Sabre Indonesia, yaitu di Medan dengan pemberian bantuan kepada Yayasan Qur’an Asy Syakur, di Surabaya untuk Panti Asuhan Yatim Al-Jabbar, serta di Denpasar melalui Yayasan Panti Asuhan Bali – As-Salam. Dengan semangat kebersamaan, Sabre Indonesia terus berupaya memberikan dampak positif bagi masyarakat serta mempertahankan kontribusinya dalam industri perjalanan dan pariwisata di Indonesia. Selamat ulang tahun ke-30, Sabre Indonesia! Semoga semakin sukses dan terus memberikan inovasi dalam industri GDS. … READ MORE
-
Sabre dan Finn Air Memperbarui “Distribution Agreement”
Finnair, maskapai asal Finlandia yang memiliki rute penerbangan Eropa dan Asia, mengumumkan pembaruan perjanjian kerja sama dengan Sabre. Di bawah perjanjian baru, Sabre akan kembali mendistribusikan konten Finnair global ke ratusan ribu agen perjalanan dan ribuan perusahaan di seluruh dunia melalui travel marketplace. “We are delighted to promote our products and services through Sabre’s extraordinary network of travel agents worldwide as we rebuild our network and operations following the COVID-19 pandemic”, ujar Ole Orvér, Chief Commercial Officer, Finnair. Sabre memainkan peran penting dalam memfasilitasi penjualan tiket pesawat, kamar hotel, sewa mobil, tiket kereta api dan lainnya ke ratusan ribu agen perjalanan. ribuan perusahaan serta agen perjalanan online (OTA) yang menggunakannya untuk booking dan mengatur reservasi mereka. “We are fortunate to enter this unprecedented period with new opportunities that will drive incremental revenue for both agencies and airlines”, ujar Wade Jones, Presiden, Sabre Travel Network. Sebagai Global Distribution System (GDS) terkemuka di Amerika dan kawasan Asia-Pasifik, Sabre memberikan peluang kepada operator untuk menjual produk dengan margin tinggi melalui komunitas agensi … READ MORE
-
Penandatanganan Kerjasama Garuda Indonesia Group Sabre Indonesia dengan GITC Pada Program Pelatihan Pegawai
Sabre Indonesia dengan Garuda Indonesia melalui unit bisnisnya, yakni Garuda Indonesia Traning Center (GITC) melakukan kerjasama melalui program pelatihan pegawai Sabre Indonesia. Adapun pelatihan yang akan diberikan kali ini yaitu Effective Communication yang dianggap penting untuk menunjang kinerja pegawai Sabre Indonesia dalam menghadapi dinamika bisnis kedepannya. Hal ini ditandai dengan ditandatanganinya Berita Acara Kerjasama antara Sabre Indonesia dan Garuda Indonesia Training Center, di Garuda Sentra Operasi (GSO) yang berlokasi di Cengkareng, Tangerang. Penandatananan dilakukan oleh pimpinan tertinggi kedua belah pihak yakni, Bapak Jaya Avianto selaku Pjs Direktur Utama Sabre Indonesia dan Capt Andhika Iswanto Putra selaku Learning & Development Group Head Garuda Indonesia. Melalui kerjasama tersebut telah dilakukan juga penandatangan kerjasama antara Sabre Indonesia dengan GITC pada hari Rabu, 14 Agustus 2024 di Garuda Sentra Operasi (GSO) , Jakarta Barat, yang dilakukan oleh Bapak Jaya Avianto dengan Capt. Andhika Iswanto Putra. Adapun, aktivitas pelatihan ini dilakukan di Gedung Sabre Indonesia, dan dibagi kedalam 2 batch, yakni tanggal 14-15 Agustus 2024 dan tanggal 29-30 Agustus 2024 Kami sangat berharap, aktivitas pelatihan ini akan menjadi sinergi yang positif, kontinyu dan saling membawa nilai tambah bagi kedua … READ MORE