Article
Sabre Indonesia Bagi-bagi Hadiah Untuk Agent Peserta ASTINDO FAIR 2016

Jakarta, 28 Maret 2016. Sebagai bentuk apresiasi kepada para pengguna Sabre Red WorkSpace di ASTINDO FAIR 2016, Sabre Indonesia menggelar program lucky draw dan lucky dip khusus untuk para pengguna Sabre selama pameran berlangsung. Cukup dengan issued tiket promo ASTINDO FAIR melalui Sabre Red WorkSpace, para pengguna Sabre berkesempatan mendapatkan hadiah berupa voucher belanja dan hadiah langsung lainnya. Travel agent pengguna Sabre nampak antusias karena setiap hari dapat membawa pulang hadiah menarik dari Sabre Indonesia.
Selain memberikan hadiah, Sabre Indonesia juga menyediakan perangkat dan tenaga customer services untuk memberikan kemudahaan dan memastikan kelancaran pengguna Sabre di ASTINDO FAIR 2016. ASTINDO FAIR 2016 berlangsung selama 3 hari mulai 25 – 27 Maret 2016 di Assembly Hall, Jakarta Convention Center, Indonesia. Diikuti oleh 13 Maskapai internasional yang seluruhnya terhubung dalam jaringan Sabre Red Workspace, para travel agent pengguna Sabre dapat dengan mudah mengakses harga promo airlines yang ditawarkan. Selama 3 hari penyelenggaraan, ASTINDO FAIR nampak dipadati pengunjung yang ingin berburu tiket dan paket perjalanan, hal ini juga terlihat dari meningkatnya penjualan para Travel agent pengguna Sabre dari hari pertama hingga hari terakhir ASTINDO FAIR 2016.
Klik di sini untuk melihat photo-photo penyelenggaraan ASTINDO FAIR 2016.
Related Articles
-
Joint Promotion Sabre dan Thai Airways
Booking dan Issued Thai Airways melalui Sabre Red Workspace, menangkan hadiah 5 tiket PP CGK-BKK-DXB dan pocket money IDR 2.500.000 untuk masing-masing pemenang, yang dilihat berdasarkan perolehan point terbanyak. Program joint promotion ini hanya berlaku untuk wilayah berikut JKT, BDO, JOG, SOC, SRG, MES, PLM, PKU, dan BTH. Terms & Conditions: Sales Period : 17 September – 30 November 2018 The Campaign is open to all Sabre Travel Agents & Travel Consultants in JKT, BDO, JOG, SOC, SRG, MES, PLM, PKU, dan BTH area. All points will be automatically captured and evaluated by the system. Travel Consultants are advised not to submit any forms Thai Airways & Sabre Indonesia reserve the right to amend the terms & conditions without prior notice Passive bookings, ticket void or refund will not count Thai Airways reserves the right to decide the eligibility and the decision shall be final and … READ MORE
-
Garuda Indonesia Travel Fair Segera Hadir di Jakarta
Garuda Indonesia Travel Fair yang menjadi salah satu pameran travel terbesar di Indonesia sudah di gelar di beberapa kota di Indonesia seperti Bandung, Lombok, Medan, Timika, Surabaya, Malang, Denpasar dan Manado. Sebagai anak perusahaan Garuda Indonesia sekaligus Official GDS pada GATF Phase I, Sabre Indonesia memberikan dukungan penuh untuk kelancaran dan kesuksesan acara, baik GATF di daerah maupun di Jakarta. Bentuk dukungan yang diberikan oleh Sabre mulai dari penyediaan perangkat untuk seluruh peserta Travel Agent, Jaringan Internet, dan Gimmick sebelum dan selama GATF berlangsung. Untuk Garuda Travel Fair di Jakarta, rencananya akan kembali dilaksanakan pada 6 – 8 April 2018 di Jakarta Convention Center. Berbagai promo menarik akan ditawarkan kepada para pengunjung Garuda Indonesia Travel Fair Phase I. … READ MORE
-
Sabre dan Finn Air Memperbarui “Distribution Agreement”
Finnair, maskapai asal Finlandia yang memiliki rute penerbangan Eropa dan Asia, mengumumkan pembaruan perjanjian kerja sama dengan Sabre. Di bawah perjanjian baru, Sabre akan kembali mendistribusikan konten Finnair global ke ratusan ribu agen perjalanan dan ribuan perusahaan di seluruh dunia melalui travel marketplace. “We are delighted to promote our products and services through Sabre’s extraordinary network of travel agents worldwide as we rebuild our network and operations following the COVID-19 pandemic”, ujar Ole Orvér, Chief Commercial Officer, Finnair. Sabre memainkan peran penting dalam memfasilitasi penjualan tiket pesawat, kamar hotel, sewa mobil, tiket kereta api dan lainnya ke ratusan ribu agen perjalanan. ribuan perusahaan serta agen perjalanan online (OTA) yang menggunakannya untuk booking dan mengatur reservasi mereka. “We are fortunate to enter this unprecedented period with new opportunities that will drive incremental revenue for both agencies and airlines”, ujar Wade Jones, Presiden, Sabre Travel Network. Sebagai Global Distribution System (GDS) terkemuka di Amerika dan kawasan Asia-Pasifik, Sabre memberikan peluang kepada operator untuk menjual produk dengan margin tinggi melalui komunitas agensi … READ MORE
-
Kini Travel Consultan Dapat Melihat Akumulasi Point Dari Program Sabre Book & Drive Promotion!
Kabar gembira untuk Anda pengguna Sabre di Indonesia, karena kini Anda dapat melihat akumulasi point promosi book & drive Anda secara online! Jakarta, 18 November 2016, Sabre Travel Network Indonesia resmi buka akses untuk pengguna Sabre melihat point yang mereka peroleh dari program Sabre Book & Drive selama periode promosi 1 October 2016 – 31 Maret 2017. Pengguna Sabre dapat mengunjungi website Sabre Travel Network Indonesia untuk registrasi dan mulai memonitor jumlah point yang mereka peroleh setiap bulan. Segera kunjungi website Sabretn.co.id untuk melihat pencapaian point Anda, karena kami telah mengupload perolehan point periode bulan October 2016. Hubungi Sabre Indonesia untuk informasi lebih lanjut atau klik di sini untuk mulai monitor point Anda sekarang. Mulai Monitor Point Anda Di … READ MORE
-
Sabre Indonesia On Site Training
Setelah sukses mengadakan pelatihan sosialisasi product terbaru Sabre, seperti Bargain Finder & Bargain Finder Plus, Fare Quotation (Red Apps), Host PNR Pas Date (PDI), EMD-S Automated Exchange, dan Automate Refund. Sabre Travel Network Indonesia kembali akan mengadakan pelatihan sosialisasi product tersebut, melihat masih tingginya jumlah peminat pelatihan. Menariknya, pada pelatihan periode ini, para Travel Agent tidak perlu datang ke kantor Sabre. Namun tim Training Sabre Indonesia yang akan mengunjungi para travel agent yang membutuhkan pelatihan (On Site Training). Untuk mengikuti pelatihan ini, para Travel agent harus memiliki minimal 3 (tiga) orang personil yang akan diikutsertakan, dan slot waktu khusus untuk kegiatan pelatihan sesuai jadwal. Selain itu, Travel Agent harus memiliki fasilitas pendukung proses pelatihan seperti: Ruang training/meeting yang memadai Laptop Proyektor Serta perangkat training lainnya. Untuk para travel agent yang berminat mengikuti pelatihan tersebut dapat menghubungi kami di nomor +62-21 275353 99 atau mengajukan permohonan pelatihan melalui email ke training@sabretn.co.id atau ( ira.h@sabretn.co.id / ayu.w@sabretn.co.id ) yang dilakukan minimal 2 (dua) minggu sebelum pelatihan … READ MORE
-
Sabre Perkuat Kemitraan Dengan Qantas Untuk Akses Travel Agent Yang Lebih Lengkap
Sabre memperbaharui perjanjian kerjasama dengan Qantas yang akan menawarkan travel agen akses ke informasi maskapai yang lebih lengkap seputar tarif, produk dan layanan. Dengan grafis antarmuka Sabre Red 360, kini produk-produk Qantas akan ditampilkan dengan lebih kaya, relevan, dan dengan konten yang menarik melalui koneksi maskapai dengan ATPCO. Sabre akan mengintegrasikan Qantas ‘UPAs (Universal Product Attributes), atau konten visual yang ditargetkan, yang dapat menampilkan tarif, produk, dan layanan spesial maskapai. Konten tersebut telah berkembang menjadi Reassurance UPAs yang fokus pada pesan dan grafik tentang tindakan kesehatan tambahan yang diambil maskapai penerbangan seperti Qantas untuk memastikan lingkungan perjalanan yang aman. Sabre Red 360 juga akan menampilkan Fasilitas Qantas, seperti jarak kursi dan stopkontak, dan UTA (Universal Ticket Attributes) yang merupakan manfaat ramah konsumen seperti jatah bagasi dan pemilihan kursi. Baca berita selengkapnya … READ MORE
-
Pelaksanaan Qurban Idul Adha 1445 Hijriah
Pada kesempatan Idul Adha tahun ini Sabre Indonesia kembali berkesempatan melaksanakan Ibadah Qurban pada Hari Selasa, Tanggal 18 Juni 2024 pada pagi hari bertempat di halaman depan gedung Sabre Indonesia. Sebagai bentuk rasa Syukur kepada Allah SWT, Sabre Indonesia menyembelih hewan Qurban sebanyak 1 (Satu) ekor Sapi dan 2 (Dua) ekor Kambing. Penyembelihan tersebut tentunya dilaksanakan sesuai dengan Tuntunan Syariat Islam. Hasil Pemotongan Qurban berupa Daging dan lainnya yang telah dikemas dibagikan ke beberapa masjid yang berada di sekitaran Sabre Indonesia seperti Masjid Al-Anwar, Masjid Al-Abror dan Masjid Al-Istikmal, untuk dibagikan kepada kaum yang berhak mendapatkannya. Dengan dilaksanakannya Qurban Idul Adha 1445 H ini, untuk mewujudkan semangat Kebersamaan, semangat Berbagi dan tentunya untuk meningkatkan Iman dan Taqwa kepada Allah SWT. Semoga kita semua terus berada dalam lindungan Allah SWT. Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 … READ MORE
-
Pengumuman Pemenang Abacus WorkSpace Special Promotion Periode Agustus 2014!
Abacus eNewsletter Edisi 18, 2014 Pengumuman Pemenang Abacus WorkSpace Special Promotion Periode Agustus 2014! Andakah pemenang program promosi Abacus WorkSpace Special Promotion Periode Agustus 2014? Pemenang periode Agustus dari program promosi berhadiah voucher belanja senilai @ Rp. 500.000 dan Smartphone terbaru telah diumumkan. Para pemenang adalah pengguna Abacus WorkSpace dengan pembukuan terbanyak selama periode promosi berlangsung. Klik untuk melihat nama pemenang AWS Special Promotion area 01 dan pemenang AWS promotion area 02 di sini. Program promosi Abacus WorkSpace Special Promotion yang telah berjalan dari tgl. 1 Agustus 2014 akan segera berakhir pada tgl. 30 September 2014. Ayo terus booking dan issued tiket melalui Abacus WorkSpace systems! karena masih terbuka kesempatan Anda untuk memenangkan program promosi AWS Special Promotion. Hadiah berupa voucher belanja dan gadget dengan OS terbaru telah menanti Anda. Syarat dan ketentuan berlaku, klik di sini untuk informasi lebih lanjut. [ezcol_2third] Serangkaian Travel Fair Diselenggarakan Dibeberapa Kota Besar di Indonesia Menjelang akhir tahun perusahaan penerbangan bekerjasama dengan Abacus dan travel agent menggelar travel fair di beberapa kota besar di Indonesia. Abacus Indonesia sebagai GDS terbesar dan berpengalaman terus dipercaya sebagai official GDS yang menyediakan system reservasi bagi travel agent peserta travel fair. Seperti tidak ingin ketinggalan mendapatkan momentum meningkatnya permintaan selama libur akhir tahun, Perusahaan penerbangan bekerjasama dengan travel agent pengguna Abacus dan mitra usaha lainnya mulai awal bulan september ini menggelar beberapa travel fair, seperti antara lain : SilkAir Travel Fair Semarang yang digelar pada tanggal 05-07 september 2014 di Paragon City Mall Semarang. Garuda Indonesia Travel Fair dan BCA Singapore Airlines Travel Fair digelar di tempat terpisah di Jakarta pada tanggal 12 – 14 September 2014. Sementara itu di Bandung pada tanggal yang sama juga digelar ASITA Travel Fair yang diikuti oleh Garuda Indonesia dan SilkAir di Trans Studio Mall Bandung. Masih dibulan september, travel fair juga akan digelar di beberapa kota lainnya seperti; Garuda Indonesia Travel Fair Jogja-Solo-Semarang yang diadakan di Paragon Mall Semarang mulai tanggal 18 – 21 september 2014, pada tanggal yang hampir bersamaan juga digelar SilkAir Travel Fair di Lombok, Pekan baru dan Medan. Sementara itu di Jakarta juga akan di gelar Kompas Travel Fair pada tanggal 26-28 september 2014 di Jakarta Convention Center, yang diikuti oleh beberapa airlines besar seperti Garuda Indonesia, Singapore Airlines, Malaysia Airlines, Cathay Pacific, China Airlines, Emirates Airlines dan Qatar Airways. Hubungi Abacus Indonesia untuk informasi lebih lanjut. Lihat facebook Abacus Indonesia untuk foto-foto event. Penghentian Sepenuhnya Abacus Whiz Efektive tanggal 01 October 2014, penggunaan Abacus Whiz akan dihentikan sepenuhnya. Semua pengguna Abacus Whiz baik versi 4.9.2 dan 4.9.3 tidak akan dapat mengakses Abacus Whiz lagi. Semua pengguna Abacus akan bermigrasi ke Abacus Workspace, generasi point-of-sale sistem terbaru dengan rangkaian yang lengkap. Dengan tarif rendah yang luas di Abacus Workspace dan alur kerja grafis sederhana, efisiensi agen perjalanan ‘akan sangat meningkat. Kemampuan Agency juga akan lebih ditingkatkan dengan akses ke daftar aplikasi resmi yang terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan spesifik bisnis travel agent. Hubungi Abacus untuk informasi selanjutnya. Abu Dhabi Menjadi Trend Wisatawan Asia, Ungkap Abacus Kemampuan manusia untuk membangun sebuah lansekap kota yang luar biasa, tapi jarang hal itu terjadi dengan kecepatan dan visi Abu Dhabi, yang sekarang menjadi salah satu tren negara tujuan di Asia. Agen perjalanan di seluruh wilayah, dibandingkan sebelumnya telah memesan lebih banyak lagi penerbangan ke padang gurun metropolis ini, menghasilkan lonjakan hingga 73% hanya pada Q1 tahun ini, menurut perusahaan teknologi terkemuka, Abacus Internasional. Hal ini telah melambungkan Emirate ke peringkat 50 tujuan terbaik di dunia, yang dipilih oleh agen di lebih dari 20.000 lokasi Asia Pasifik. Klik di sini untuk baca selengkapnya. Abacus eLearning Promotion for Travel Consultant! Menangkan exclusive gifts dan iPad Mini setiap Anda mengikuti eLearning mulai tanggal 16 Juli hingga 31 Oktober 2014.10 Top travel consultants dengan jumlah jam belajar tertinggi selama periode promosi, akan mendapatkan hadiah istimewa dari Abacus. Klik di sini untuk Informasi selanjutnya atau klik di sini untuk mulai eLearning sekarang!. “Book Your Rewards with Abacus RoomDeal!” Abacus RoomDeal Promotion 2014 Dapatkan reward setiap kali booking melalui Abacus RoomDeal. Periode promosi 1 Agustus – 31 October 2014. Syarat & ketentuan berlaku. Untuk informasi lebih lanjut download promotional guide di sini. Get Rewarded with Abacus FareX Periode promosi 1 Jun – 31 Oct 2014. Menangkan voucher belanja hingga USD1,000 ketika Anda issue tiket menggunakan Abacus FareX. Syarat & ketentuan berlaku. Klik di sini untuk informasi lebih lanjut Pengumuman Pemenang Program Joint Promo Malaysian Airlines & ABACUS Abacus dan Malaysia Airlines mengumumkan pemenang program Joint Promo Malaysian Airlines & Abacus berhadiah paket Liburan ke Malaysia 3D2N dan hadiah menarika lainnya. Klik di sini untuk informasi selanjutnya. Gunakan e-Traveller Basic Insurance dari Equity Life Indonesia Untuk Penerbangan Domestik Pelanggan Anda Hanya dengan membayar premi asuransi Rp. 20.000,- saja! Pelanggan anda terlindungi selama 7 hari dengan pertanggungan hingga Rp. 100.000.000,- Klik di sini untuk informasi selanjutnya. Tips on the Price Quote Summary (*PQS) Display Sejalan dengan platform baru PQ storage, kami telah menyiapkan penjelasan rinci tentang tampilan rangkuman PQ. Klik di sini untuk petunjuk langkah demi langkah atau kunjungi Abacus eServices untuk tips dan update lainnya. [/ezcol_2third] [ezcol_1third_end] … READ MORE